Anda di halaman 1dari 18

REPRODUKSI

Reproduksi: proses alam dlm usaha pengabadian spesies dan proses pemunculan spesies dngn ciri atau sifat yg mrpk kombinasi perubahan genetik. Kebutuhan minimal reproduksi: Bila sp tetap menjaga juml hsl reproduksinya yg mantap (stabil) yi tiap pasangan induk digantikan oleh satu pasangan yg berhasil meneruskan keturunannya.

I. CIRI SEKSUAL
Berdasarkan ciri2 kelamin ikan dibedakan: 1. jantan punya organ penghasil sperma 2. betina punya organ telur Ciri seksual ada 2: 1.ciri sex primer 2.ciri sex sekunder 1. Ciri sex primer : - mrpk organ yang berhubungan langsung dng proses reproduksi .

Yi: testis dan salurannya pd ikan jantan ovarium dan salurannya pd ikan betina Utk melihat perbedaan perlu di bedah, pd ikan muda sukar diketahui ciri sex primer. 2. Ciri sex sekunder: Berguna utk membedakan jenis ikan berdasarkan tanda2 luar ikan. Ciri sex sekunder terdiri 2 jenis : Yg tdk memp hub dengan kegiatan reproduksi secara keseluruhan.

Ex: a. Bentuk morfologi (=sifat dimorfisme sex) pd Ceratias sp ikan jantan lebih kecil. b. Puncak pemijahan (nauptial tubercle) ikan jantan tdp benjolan pd sirip ekor tepat sblm musim pemijahan & hilang stlh pemijahan pd ikan minnow (Osmerus). c. Sirip ekor sirip ekor bagian bwh memanjang pd ikan jantan Cinggir putrid (Xiphorus helleri). d. Warna (=sifat sex dikromatisme) ikan jantan memiliki warna lebih cemerlang pd ikan Lepomis lumilis jantan tdpt bintik jingga yg lebih terang & banyak. Pinggiran sirip ekor ikan mujair jantan warna merah.

2. Yg mrpkn alat bantu/organ tambahan waktu pemijahan. a.Gonopodium ikan seribu b.Myxopterygium (clasper) modifikasi sirip perut c.Ovipositor berfungsi sbg alat penyalur telur ke bivalvia ikan Rhodes amarus & Careoroctus betina. Sifat sex sekunder dibagi 2 : Sementara, muncul saat pemijahan saja. Ex. Ovipositor pd ikan Bitterling

2. Permanen,tanda tetap ada sebelum, selama & sesudah musim pemijahan. Ex. Tanda bulatan hitam pd ekor ikan Amia calva jantan. Gonopodium pd Gambusia affinis, Lebistes sp Clasper pd golongan Elasmobranchii Warna lebih menyala pd ikan Lebistes sp

HERMAPRODIT
YI: bila dlm tubuhnya tdpt jaringan ovarium yg sbg penentu indv betina & tdpt juga testis sbg penentu indv jantan. Keduanya tdpt dlm satu organ & letaknya spt letak gonad indv normal. Ada 3 macam hermaprodit : 1. Hermaprodit Sinkroni yi: apabila dlm gonad tdp sel betina & sel jantan yg dpt masak sama-sama. Ex. Serranus cabrilla

2. Hermaprodit Protandri Yi. Ikan yg di dalam tubuhnya mempunyai gonad yg mengadakan proses diferensiasi dari fase jantan ke betina. Ex. Ikan kakap (Lates calcarifer),terjadi stlh ikan mencapai ukuran 3 kg. 3. Hermaprodit Protogini Yi. Proses diferensiasi gonad yg berjalan dari fase betina ke fase jantan. Ex. Belut sawah (Monopterus albus) Kerapu lumpur (Epinephelus tauvina)

GONOKHORISME
Yaitu kondisi sex berganda pd ikan tahap juvenil, dimana gonad tidak mempunyai jaringan yg jelas statusnya jantan atau betina. Gonochoris terdiferensiasi: sejak muda sdh ada perbedaan antara jantan & betina dan tetap sejak kecil sampai dewasa. Ex. Salmo gainderi

II. GONAD
1. Testis (gonad jantan) - bersifat internal, bentuk memanjang - pd umumnya berpasangan - pd Chondreichthyes seringkali besar sebelah ukurannya - Letaknya bergantung pd bag atas rongga tubuh dng perantaraan mesorchium, di bawah atau di samping gelembung renang. - ukuran & warna gonad bervariasi tergantung pd tingkat kematangan gonad

-Berat dpt mencapai 12% atau lebih dr bobot tbh -Kebanyakan testis berwarna putih kekuningan & halus -Pd Siluroidea testis berombak SPERMATOGENESIS: proses pembentukan spermatozoa,meliputi: - penggandaan/proliferasi spermatogonia melalui pembelahan mitosis yg berulang-ulang membentuk spermatosit primer. -Spermatosit primer melalui pembelahan reduksi (meiosis) membentuk spermatosit sekunder.

- Spermatosit sekunder membelah mjd spermatid yg mengadakan metamorfosis mjd gamet motil (dpt bergerak) dgn bantuan ekor. 2. Ovarium (Gonad Betina) -Bbtk longitudinal,letak internal, jumlah sepasang -Letak sama dengan testis -Ukuran & perkembangan tgt TKG (tingkat kematangan gonad) -Dlm keadaan matang, bobot 70% dr berat tubuh -Warna putih saat muda % dan kekuningan bila sudah matang.

OOGENESIS perkembangan telur dalam ovarium,meliputi: Oogonia oosit primer oosit sekunder ovum - Selama peristiwa oogenesis, sel sekelilingnya menyediakan mkn cadangan dlm btk kuning telur & lemak yg berbentuk tetes minyak - Banyaknya telur yg dihasilkan (fekunditas) bervariasi tgt dari spesies ikan,umur, ukuran & kondisi lingkungan.

III. KEMATANGAN SEKSUAL


Pertama matang sex (mampu bereproduksi) dipengaruhi oleh : spesies, umur, ukuran, makanan, faktor lingkungan. Ex. Kematangan sex - Umur<1 th & panjang <3cm Lebistes sp - Umur 2-5 th panjang tubuh 8-30 cm Pangasius pangasius (jambal), tawes - Umur 10-13 th panjang tbh > 60cm sidat - Umur 15 th panjang tubuh >1m sturgeons (Acipenser)

IV. SIKLUS REPRODUKSI


Siklus reproduksi ikan bersifat teratur dan berkala Ada yg terjadi : 1. satu kali memijah dalam hidupnya Ex. Salmon,Lamprey laut (Petromyzon marinus), Sidat (Anguilla sp). 2. Lebih dr 1kali dalam setahun Ex. Lebistes reticulates 4 kali setahun Oreochromis sp 2-3 kali setahun

V. PEMIJAHAN & PEMBUAHAN


Fertilisasi eksternal sel telur bersatu dengan sperma di luar tubuh induknya ikan umumnya Fertilisasi internal sel telur bersatu dengan sperma di dalam tubuh induknya dgn bantuan organ tambahan: gonopodium, myxopterigium (clasper), tenaculum. Ex. Lebistes sp

Berdasarkan habitat ikan memijah: 1.Lithophil memijah di dasar perairan berbatu 2. Psamophil memijah di pasir 3. Pelagophil memijah di perairan terbuka 4. Ostracophil memijah pd cangkang hewan mati Berdasarkan tempat embrio berkembang dan Tempat terjadinya pembuahan: 1. Ovipar, ikan mengeluarkan telur saat memijah

2. Vivipar ikan yg melahirkan anak2nya kuning telur sangat sedikit & perkembangan embrio ditentukan oleh hubnya dng placenta pd tahap awal utk mencukupi kebutuhannya. Anak ikan yg dilahirkan sdh menyerupai individu dewasa. Ex. Ikan pari, hiu 3. Ovovivipar ikan bertelur & melahirkan anak2nya. Sel telur banyak mempunyai kuning telur utk mencukupi kebutuhan anak ikan dan induknya. Ex. Guppy, Black Molli,

Anda mungkin juga menyukai