Anda di halaman 1dari 1

KEBUTUHAN DAN PERMASALAHAN EKONOMI

A. Kebutuhan Manusia 1. Pengertian Kebutuhan Kebutuhan adalah hal yang sangat kita butuhkan dan tanpanya aktivitas hidup kita akan terganggu atau bahkan mungkin takkan bisa hidup. Keinginan adalah suatu hal ingin kita miliki, namun bila kita tidak berhasil memenuhinya, kelangsunganhidup kita tidak akan terancam.

Anda mungkin juga menyukai