Anda di halaman 1dari 25

DIANA 0809489 SEMINAR ARSITEKTUR PENDIDIKAN TEKNIK ARSITEKTUR

MASALAH

LATAR BELAKANG

LITERATUR

ANALISIS

DESAIN

PENDAHULUAN

PEMIPAAN SISTEM PENYEDIAAN AIR BERSIH DAN PEMBUANGAN AIR KOTOR PADA RUMAH TINGGAL 2 LANTAI

KAJIAN TEORI

ANALISIS DAN PEMBAHASAN

Latar Belakang
Sistem Plambing air kotor dan air bersih hal yang sangat mempengaruhi kehidupan seharihari penghuni rumah. Perancangan sistem plambing yang tidak tepat akan menghambat aktivitas penghuni

Permasalahan
Bagaimana cara mengantisipasi masalah yang ada pada sistem pemipaan rumah tinggal dua lantai? Bagaimana cara mendesian sistem pemipaan yang baik dan sesuai dengan peraturan pada rumah tinggal dua lantai?

TUJUAN
Merancang perpipaan sistem penyediaan air bersih dan pembuangan air kotor sesuai dengan peraturan dan nyaman. Mengatasi permasalahan yang ada pada rumah tinggal dua lantai

SISTEM PENYEDIAAN AIR BERSIH DINGIN Sistem Sambungan Langsung

Sistem Tangki Tekan

Sistem Tangki Atap

SISTEM PENYEDIAAN AIR BERSIH PANAS Sistem Ketel Air Panas (boiler) Sistem ini menggunakan bekas tangki baja yang berisolasi baik, didalam tangki ini air dipanaskan dan disimpan sampai dipakai. Untuk memanaskan air ini biasanya menggunakan tenaga listrik atau tenaga surya (solar).

Sistem Pesawat Air Panas (geyser, continuous water heater)

Pada sistem pesawat air panas, air yang mengalir dipanaskan dalam aparat dan diatur sedemikian rupa supaya pemanasan selalu berlangsung dalam saluran air yang tertutup. Gas akan mengalir ke pembakar, disitu gas dinyalakan oleh nyala api penjaga. Gas bakar yang naik memanaskan air yang mengalir melalui aparat penukar kalor (panas).

Komponen Penyediaan Air Bersih


Sumber air bersih (individu dan kolektif) Pompa Pipa dan peralatan lainya Tangki

SISTEM PEMBUANGAN AIR KOTOR


Individu Kolektif Komponen - Pipa dan peralatan lainnya - Perangkap - Septik tank

SISTEM PENYEDIAAN AIR BERSIH


Kebutuhan air total = kebutuhan air org/hr x jumlah penghuni rumah Kebutuhan air total = 120 L/jiwa/hr x 5 org Kebutuhan air total = 600 L/hr Volume tangki = kebutuhan air total : jumlah pompa dijalankan Untuk rumah tinggal ini pompa biasanya dinyalakan 3 kali/hari Volume tangki = 600 L/hr : 3 Volume tangki = 200 L atau 0,20 m3

PENGHITUNGAN DIAMETER PIPA AIR BERSIH DINGIN


KETERANGAN 1= Bak Mandi 2= Kakus (Tangki Gelontor) 3= Bak Cuci Tangan 4= Bak Cuci Dapur untuk Rumah Tangga 5= Pancuran Air Minum

TABEL 6
Size Of Pipe Inch Number Of 1/2 Inch Pipes With Same Capacity 1/2 5.8 3/4 1 1 1/4 1 1/2 2 2 1/2 3 4 6 8 10

1,7

2,9

6,2

10,9

17,4

37,8

65,5

110,5

189

527

1209

2099

No Alat Plambing 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 Bak Mandi Gabungan Bak Cuci dan Dulang Cuci Pakaian Pancuran Air Minum Mesin Cuci Piring untuk Rumah Tangga Bak Cuci Dapur untuk Rumah Tangga Bak Cuci Dapur Komersil Bak Cuci Tangan Bak Cuci Pakaian (1, 2 atau 3 bagian) Dus (untuk tiap dus) Bak Cuci (service slop) Bak Cuci (jenis bibir penggelontor) Peturasan (katup gelontor 3/4") Peturasan (katup gelontor 1") Peturasan Tangki Gelontor Kakus (tangki Gelontor) Kakus (katup Gelontor) Kran untuk penyembung slang Hidran Dinding

Ukuran Nominal Mm 15 15 15 15 15 20 15 15 15 15 20 20 25 15 15 25 15 15 inci 1/2 1/2 1/2 1/2 1/2 3/4 1/2 1/2 1/2 1/2 3/4 3/4 1 1/2 1/2 1 1/2 1/2

PIPA A-B, PIPA N-O, PIPA T-V, PIPA Q-R dan PIPA G-H inchi PIPA B-D, PIPA H-J, PIPA O-P, PIPA R-P, PIPA V-W, PIPA W-S, PIPA D-F dan PIPA J-F inchi PIPA F-L , PIPA P-S , PIPA L-M 1 inchi PIPA S-M 1 inchi PIPA M-Y 1 inchi

SISTEM PENYEDIAAN AIR PANAS Qd = 100 (liter/orang/hari) x 5 (orang) = 500 (liter/hari) Qh = 500 (liter/hari) x 1/7 = 85,71 (liter/jam) V = 500 (liter/hari) x1/5 = 100 (liter) th = 60 dan tc =5, maka : H = 85,71 (liter/jam) x (60-5) = 4714,05 (kcal/jam)

PERPIPAAN AIR KOTOR


PIPA A-B, PIPA J-K, PIPA R-S, PIPA N-D dan E-F (cabang mendatar) 1 inchi PIPA B-C, PIPA C-D, PIPA M-Q, PIPA DH, PIPA G-D , PIPA S-T , PIPA T-Q, PIPA Q-I dan PIPA F-G (cabang mendatar) 3 inchi PIPA H-I (cabang tegak) 2 inchi Pipa K-L Pipa L-M, Pipa P-M dan Pipa O-P (cabang mendatar) 2 inchi Pipa I-U (cabang tegak) 3 inchi

Pembuangan Air Kotor Septic-tank Volume septic-tank = volume air + volume lumpur + ruang busa Volume lumpur = 5 orang x 30 l/org/hr x 2 tahun = 300 liter atau 0.30 m3 Volume air = 5 orang x 120 l/org/hr = 600 liter atau 0.60 m3 Tinggi septic-tank = tinggi air + tinggi lumpur + ruang busa Tinggi septic-tank = (0,60 + 0,30 + 0,30) m = 1,20 m Jadi dimensi septic-tank adalah sebagai berikut Panjang : 1,25 m Lebar : 0,80 m Tinggi : 1,20 m

Utilitas bangunan sangatlah penting maka dalam perencanaan perancangannya harus sesuai dengan aturan dan harus melihat kondisi rumah tinggal. Lantai KM/WC menggunakan material beton dan kayu

Anda mungkin juga menyukai