Anda di halaman 1dari 1

Buku ini menyampaikan kepada pembaca berbagai hal yang perlu dilakukan dalam melakukan penelitian.

Berikut adalh langkah-langkah yang perlu diperhatikan : 1. Tetapkan tujuan penelitian Tujuan yang jelasn menjadi landasan untuk perancangan proyek, pemilihan metode dan untuk pengelolaan proyek setelah dimulai. Tujuan juga merupakan factor kunci bentuk dan makna bagi laporan akhir. 2. Pilih metode yang terbaik Pilih metode yang memenuhi tujuan penelitian. 3. Tulislah usulan Peneliti memerlukan usulan sebagai kerangka bagi penelitiannya. DEngan adanya usulan menjamin bahwa semua segi penelitian dipertimbangkan secara teliti sebelum penelitian dimulai. 4. Dapatkan tunjangan pembiayaan Dengan adanya dana bantuan maka penelitian akan membuat tersedianya sumber daya yang diperlukan, waktu dan kemampuan untuk mencakup bidang yang cukup luas. 5. Mulailah menjalankan proyek dan pertahankan kelangsungannya Penelitian yang berhasil ialah yang diawali dengan tatanan yang baik dan berlanjut tetap seperti itu. Banyak tanggung jawab itu ada pada penyelia yaitu orang yang mencetuskan gagasan, memilih metode, mempersiapkan ususlan dan mencarikan dana 6. Tariklah kesimpulan dan buatlah saran Kesimpulan yang dibuat harus jelas dan mudah dimengerti.

7. Tulislah laporan Laporan harus menyatakan mengapa pekerjaan itu dilakukan, kejadian apa yang menyebabkan dan kerja lain apa yang terkait, pekerjaan apa yang telah dilakukan, metode yang digunakan dan masalah apa yang dialami. Selanjutnya kesimpulan dan saran menurut peneliti.

8. Bebarkan hasil penelitian Pembebaran merupakan proses penyampaian informasi mengenai proyek penelitian kepada orang yang memerlukan informasi itu. Selamat Meneliti... Sumber: http://id.shvoong.com/exact-sciences/statistics/2107115-cara-meneliti-research/#ixzz1chxxWmqg

Anda mungkin juga menyukai