Anda di halaman 1dari 8

1. APA YANG MEMBUAT KITA BERNAPAS TANPA BERPIKIR LAGI ?

y y Pada dasarnya orang normal bernapas 14 kali per-menit Orang yang sedang tidur juga sama, 14 kali per-menit

Bernapas bisa dilakukan dengan beberapa cara : 1. Melalui hidung 2. Dan rongga mulut y y Dengan menarik napas perlahan. Atau dengan menahan napas sesaat. Titik kendali otomatis pada saat bernapas terletak di dasar otak dan kendali ini medapat pesan - pesan saraf dari banyak tempat di tubuh kita dan mengatur otot pernapasan di dada, maka dari itu membuat pernapasan bertambah cepat ketika Kita berolahraga dan normal kembali pada saat kita beristirahat.

y
y y y

|ADA TIGA(3) ALUR PERNAPASAN PADA TUBUH MANUSIA}


Ventilasi Difusi Transportasi

1. VENTILISASI Ventilisasi merupakan proses pertukaran udara antara atmosfer dengan Alveoli, proses Ini terdiri dari inspirasi (masuknya udara ke paru-paru) dan ekspirasi ( keluarnya udara dari paru-paru). Ventilisasi terjadi karena adanya perubahan tekanan Intra Pulmonal, Pada saat Insprasi tekanan intra pulmonal lebih rendah dari tekanan atmosfer, dan akan terhisap oleh paru-paru, ini terjadi karena otot-otot respirasi sedang berkontaksi. Sebalikya pada saat ekspirasi tekanan Intrapulmonal menjadi lebih tinggi dari atmosfer sehingga udara akan tertiup keluar dari paru-paru, ini karena otot-otot OART maupun otot diafragma sedang berelaksasi. Ventilisasi Di Pengaruhi Oleh : y y y y Kadar oksigen dalam atmosfer Kebersihan jalan napas Daya recoil & Complience ( kembang-Kempis) dari paru-paru Pusat pernapasan

2. DIFUSI

Difusi dalam respirasi merupakan proses pertukaran gas antara Alveoli dengan darah kapiler paru, proses difusi terjadi karena perbedaan tekanan, gas yang bedifusi dari tekanan tinggi ketekanan rendah, salah satu ukuran difusi adalah tekanan Parsial.

Difusi terjadi melalui membran respirasi yang merupakan dinding Alveolus yang sangat tipis dengan ketebalan rata-rata 0,5 Mikro, didalamnya terdapat jaringan kapiler yang sangat banyak dengan diameter 8 Angstrom. Dalam paru-paru terdapat sekitar 300 juta Alveoli dan bila dibentangkan dindingnya maka luasnya mencapai 70 m2 pada orang dewasa.

Saat difusi terjadi pertukaran gas antara oksigen(O2) dan karbondioksida(CO2), secara silmulta pada saat inspirasi oksigen akan masuk kedalam kapiler paru-paru. Dan pada saat ekspirasi karbon dioksida(CO2) akan dilepaskan kapiler paru-paru ke alveoli dan akan dibuang ke atmosfer. Proses pertukaran gas tersebut terjadi karna perbedaan tekanan persial oksigen (O2) & karbondioksida ( CO2) antara alveoli dan

kapiler paru-paru. Volume gas yang berdifusi melalui membran respirasi permenit untuk setiap tekanan sebesar 1 mmHg, disebut dengan kapasitas difusi. Kapasitas difusi dalam keadaan istirahat sekitar 230 ml/menit, Kapasitas karbondioksida (CO2) saat istirahat 400 450 ml/menit, saat bekerja 1200 1500 ml/menit

A. DIFUSI DI PENGARUHI OLEH


1. Ketebalan membran respirasi 2. Koefisien Difusi 3. Luas permukaan membran Difusi 4. Perbedaan tekanan Parsial

3. TRANSPORTASI
Setelah difusi selanjutnya terjadi proses transportasi oksigen ke sel sel yang membutuhkan melalui daran dan pengangkutan karbondioksida (CO2) sebagai sisa metabolisme ke kapiler paru, sekitar 97 -98,5% oksigen ditransportasikan dengan angkutan Hb ( hemoglobin ), (HbO2 / Oksihemoglobin), Dan sisanya larut dalam dalam plasma sekitar 5 7 %, karbondioksida (CO2) dalam plasma, 23 30 % berkitan dengan Hb ( HbCO2 / Karbominahemoglobin ) dan 65 70 dalam bentuk.

y y

Saat istirahat 5 ml oksigen di tranportasikan oleh 100 ml darah setiap menit. Saat olah raga berat meningkat sampai 15 20 kali lipat Transportasi Dipengaruhi a. Cardiac Output c. Aktivitas b. Jumlah Eristrofit d. Hematokrit darah

JALANNYA UDARA PERNAPASAN

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7.

Udara masuk melalui lubang hidung Melewati Nosafaring Melewati Oral Faring Melewati Glotis Masuk ke trakea Masuk Kepercabangan Trakea Udara berakhir pada ujung Bronkus berupa gelembung yang disebut Alveolus(alveoli)

MENGAPA JARI-JARI BISA KERIPUT PADA SAAT LAMA TERENDAM DI DALAM AIR Kulit manusia terdiri atas tiga lapisan utama. Lapisan terdalam merupakan lapisan lemak, lapisan tengah adalah lapisan dermis dan lapisan terluar yang bisa kita lihat dan kita raba adalah lapisan

epidermis. Epidermis adalah lapisan paling luar kulit yang terbentu dari zat keratin yang keras namun tipis. Dalam bahasa sehari-hari lapisan paling luar kulit kita ini disebut juga kulit ari.

Karena lapisan luar kulit adalah protein kokoh yang terdiri dari sel sel hidup dibawahnya, seperti protein lainnya jikalau terendam lama dalam air maka protein itu akan mengembang seperti gambar di bawah ini :

Maka dari itu kulit kita terlihat keriput, karena pori pori mengembang, dan setelah tangan kita kering pori pori menjadi pulih ke keadaan semula.

|MATA MEMBUTUHKAN CAHAYA UNTUK MELIHAT}

Mata kita hanya bisa melihat cahaya yang sinarnya dipantulkan oleh benda itulah kamu tak bisa melihat dalam gelap sebab tidak adanya cahaya, retina yang menerima cahaya dari lensa bening,

kemudian mengirim implus ke otak gambar yang kalian lihat mestinya terbalik pada retina tetapi otak kita sangat cerdas sehingga menegakkan dengan baik. Mata manusi bisa mengenali 10.000.000 warna yang berbeda, mata manusia begitu peka, jika kita berkeyakinan maka kita bisa melihat sebuah cahaya dari sebuah lilin sampai jarak 80 km. warna mata di tetapkan oleh jumlah pigmen melanin yang ada, jumlah yang banyak menghasilkan warna coklat, jumlah yang sedikit menyebabkan warna mata biru atau hijau muda.

Anda mungkin juga menyukai