Anda di halaman 1dari 2

TIPS Mempercepat Koneksi Internet Dengan OpenDNS

Banyak cara untuk menambah / mempercepat koneksi internet kita. Dengan mengganti DNS yang diberikan oleh opendns juga bisa membantu kita untuk menambah kecepatan koneksi kita. CARA KERJA dari OPENDNS : OpenDNS is the worlds most intelligent DNS service. Our global network and our software work together symbiotically to offer a set of features custom-tailored to you, without requiring you to buy any hardware or install any software.

Untuk Mengganti DNS -nya ikuti petunjuk dibawah ini : Pilih Network Connections kita :

Kemudian Pilih Properties

Pada properties pilih pada tab Networking lalu pada Internet Protocol (TCP/IP) pilih properties -nya

Dihalaman ini ada dua pilihan tentang DNS, pilih use the following DNS server addres Lalu masukkan 208.67.222.222 pada preferred DNS server dan 208.67.220.220 pada alternate DNS server Klik OK .

Anda mungkin juga menyukai