Anda di halaman 1dari 3

KANDUNGAN PORANG

Komposisi porang menurut :Arifin (2001) adalah : Komposisi Kimia Umbi Segar dan Tepung Amorphophallus oncophyllus Analisis Air Glukomannan Pati Protein Lemak Serat berat Kalsium Oksalat Abu Logam berat (Cu) Kandungan per 100 g conth (bobot basah) Umbi segar (%) Tepung (%) 83.3 6.8 3.58 7.65 0.92 0.02 2.5 0.19 1.22 0.09 64.98 10.24 3.42 5.9 7.88 0.13

Sumber : Arifin (2001) Umbi porang atau suku jawa menyebutnya : iles-iles, walaupun istilah ini tidak tepat, mengandung bahan/senyawa yang mahal harganya yaitu: Glucomannan. Glukomannan adalah polisakarida hidrokoloid yang terdiri dari residu D-glucose dan D-mannose. Membeli porang/konjac sama dengan membeli viskositas. Mutu Porang/Konjac Indonesia yang dicari adalah: > 60.000 cps. Jepang, taiwan, Hongkong, USA memerlukan porang sebagai makanan kesehatan. Karena sebagai polisakarida, atau bahasa orang AWAM (PATI). glukomannan ini mengandung rendah kalori yakni: sekitar 3 Kkal/100 g bahan. Standar Mutu porang/Konjac dapat dilihat pada tabel dibawah ini: Standar Mutu Tepung Porang Parameter Kadar Air Kadar glukomannan Kadar Abu Kadar Sulfit Kadar Timah Kadar Arsenik Kalori Viskositas (Konsentrasi tepung 1%) PH (pada konsentrasi tepung 1%) Kenampakan Ukuran Partikel Persyaratan 10.0 **** >88% * 4% *** <0.03 % * <0.003 %* <0.001 % * 3 Kcal/100 g ** >35.000 mpas * 7* Putih * 90 mesh ****

* Anonymous (2005a) ** Johnson (2005) *** Anonymous (2006 b ) **** Peiying et al., (2002) Namun hasil riset Putri Ayu Eri K dan Simon B.Widjanarko. (2007) menunjukkan : komposisi porang adalah: . Komposisi Kimia Bahan Baku Penelitian (2007) Parameter Kadar Air Kadar Abu Kadar Pati Kadar Protein Kadar Lemak Kadar Serat Kasar Kadar Glukomannnan Kadar Ca-oksalat Umbi Porang Segar % b.b %b.k 82.330 0 1.003 5.676 4.23 23.938 0.870 4.924 0.017 0.096 2.040 11.545 6.420 36.333 1.020 5.772 Tepung Porang Kasar %b.b % b.k 9.4 0 5.523 6.096 21.826 24.091 4.576 4.955 0.074 0.082 11.790 11.618 37.270 41.137 5.650 6.236

kelemahan porang produksi Masyarakat Pengelola Sumber Daya Hutan (MPSDH) DI JAWA TIMUR, apabila diolah menjadi tepung masih gatal dan sama sekali tidak bisa diolah menjadi produk pangan. Kecuali chip porang disetor ke pabrik pengolahan chip porang di Kertosono, Mojosari, Pasuruan dll. Tantangan peneliti porang Jur. THP FTP UB (Simon B Widjanrko dkk) membuat pabrik porang sendiri di lokasi MPSDH- MPSDH di Jawa Timur. Semoga dalam waktu tidak terlalu lama, petani porang di MPSDH di madiun dapat berdiri pabrik tepung porang dan bisa dihasilkan berbagai pangan sehat dan murah dari bahan baku lokal bumi peritiwi ini.

Anda mungkin juga menyukai