Anda di halaman 1dari 7

CIRI-CIRI KEBERBAKATAN DI INDONESIA

Mira Aliza R, S.Psi., M.Psi. Fakultas Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya UII

Upaya untuk melihat ciri-ciri keberbakatan pada anak berbakat intelektual dapat dilihat dari upaya di bawah ini:

1. Seminar Nasional Pengembangan Pendidikan Luar Biasa 2. Seminar Workshop on Program Alternatives for The Gifted and Talented 3. Lokakarya Persiapan Pelaksanaan Program Pendidikan untuk Anak Berbakat Intelektual 4. Rapat Kerja Kelompok Kerja Pendidikan Anak Berbakat

1. Seminar Nasional Pengembangan Pendidikan Luar Biasa


a. Pada seminar ini disebutkan ciri-ciri anak berbakat (Balitbangdikbud, 1980b) yaitu: Anak-anak yang memiliki kemampuan, baik secara potensial maupun yang nyata merupakan salah satu kemampuan intelektual umum, kemampuan akademik khusus, dan kemampuan berfikir kreatif dan produktif Pada umumnya mempunyai rasa ingin tahu yang besar, memiliki pandangan jauh ke depan dan superior dalam penyesuaian emosi dan sosial

b.

2. Seminar Workshop on Program Alternatives for The Gifted and Talented


1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. Pada seminar ini diperoleh kesimpulan sebagai berikut (balitbangdikbud, 1986a): Kreativitas tinggi Kemampuan berfikir kritis tinggi Kemampuan generalisasi baik Kemampuan membaca diatas usia rata-rata Ketelitian yang tinggi Memiliki keyakinan diri yang cukup Sangat keras hati Memiliki minat khusus yang tinggi Peka terhadap masalah lingkungan Sangat berminat terhadap masalah kemanusiaan Kemampuan berfikir yang andal Nilai estetis yang tinggi

3. Lokakarya Persiapan Pelaksanaan Program Pendidikan untuk Anak Berbakat Intelektual


1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. Lokakarya yang diselenggarakan pada tanggal 28-29 Mei 1983 di Cipayung, Bogor ini menyetujui bahwa ciri-ciri anak berbakat intelektual adalah sebagai berikut (Balitbangdikbud, 1986b): Membaca pada usia lebih muda Rasa ingin tahu yang kuat Minat luas dan banyak kegemaran Dapat bekerja sendiri pengamatan yang tajam Senang mencoba hal-hal yang baru Berfikir kritis Daya Imajinasi yang kuat Tidak cepat puas dengan prestasinya Senang memecahkan masalah Daya abstraksi tinggi Kreatif dan original dalam gagasan Ingatan yang baik Perbendaharaan kata Perilaku terarah pada tujuan

4. Rapat Kerja Kelompok Kerja Pendidikan Anak Berbakat


1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. Rapat ini diadakan pada tanggal 6-8 Februari 1985 di Cibubur. Hasilnya adalah adanya sepuluh ciri keberbakatan siswa sekolah dasar yang digunakan untuk menjaring anak berbakat intelektual: Kelancaran berbahasa lisan dan tulisan Rasa ingin tahu yang bersifat pengetahuan Kemampuan berfikir kritis Kemampuan belajar mandiri Keuletan Rasa tanggung jawab pada setiap tugas Tingkah yang terarah pada tujuan Kecermatan dalam mengamati Sering mengungkapkan gagasan baru Senang menciptakan barang baru dari bahan yang ada di lingkungan

Anda mungkin juga menyukai