Anda di halaman 1dari 2

Manajemen kebidanan dalam asuhan persalinan Pada tahun 1997 varney mengatakan bahwa Langkah 1 (pengumpulan data dasar)

) Pada langkah pertama, dilakukan pengkajian melaluipengumpulan semua data dasar yang di perlukan untuk mengevaluasi keadaan klien secara lengkap, yaitu riwayat kesehatan pemeriksaan fisik sesuai kebutuhan, peninjauan catatan terbaru atau catatan sebelumnya dan data labolatorium, serta perbandingan dengan hasil studi. Semua informasi yang akurat di kumpulkan dari semua sumber yang berkaitan dengan kondisi klien. Bidan mengumpulkan data dasar awal yang lengkap. Jika klien mengalami komplikasi yang perlu di konsultasikan kepada dokter dalam manajemen kolaborasi, bidan akan melakukan konsultasi. Pada keadaan tertentu, dapat terjadi langkah pertama tumpangtindih dengan langkah ke V dan ke VI (atau menjadi bagian langkah tersebut) karena data yang di perlukan di dapat dari hasil pemeriksaan labolatorium atau pemeriksaan diagnosyik yang lain. Terkadang bidan perlu memulai manajemen dari langkah IV untuk mendpatkan data dasar awal yang perlu disampaikan kepada dokter. Langkah II (interpretasi data dasar) Pada langkah ini, dilakukan adentifikasi yang benar terhadap diagnosis atau masalah kebutuhan klien berdasarkan interpretasi yang benar atas data yang telah dikumpulkan. Data dasar yang telah dikumpulkan akan di interpretasikan sehingga di temukan masalah atau diagnosis yang spesifik. Istilah masalah dan diagnosis digunakan karena beberapa masalah tidak dapat diselesaikan, seperti diagnosis, tetapi membutuhkan penanganan yang di tuangkan ke dalam rencana asuhan terhadap klien. Masalah sering berkaitan dengan pengalaman wanita yang diidentifikasi oleh bidan sesuai dengan pengarahan. Masalah sering menyertai diagnosis. Sebagai contoh, diperoleh diagnosa kemungkinan wanita hamil, dan masalah yang berhubungan dengan diagnosis ini wanita tersebut mungkin tidak hamil PERSALINAN

SESUNGGUHNYAPERSALINAN SEMU Serviks menipis dan membuka Tidak ada perubahan pada cerviks Rasa nyeri dengan interval yang teratur Rasa nyeri tidak teratur interval antara rasa nyeri yang secara perlahan semakin pendek tidak ada perubahan interval antara rasa nyeri yang satu dengan yang lain Waktu dan kekuatan kontraksi semakin bertambah Tidak ada perubahan pada waktu dan kekuatan kontraksi Rasa nyeri bagian belakang dan menyebar ke bagian depan Kebanyakan rasa nyeri di bagian depan Berjalan menambah intensitas Tidak ada perubahan rasa nyeri dengan berjalan Ada hubungan antara tingkat kekuatan kontraksi dengan intensitas rasa nyeri Tidak ada hubungan antara tingkat kekuatan kontraksi uterus dengan intensitas rasa nyeri Lendir darah sering tampak

Tidak ada lendir darah Ada penurunan bagian terendah janin Tidak ada kemajuan penurunan bagian terendah janin Bagian terendah janin sudah terfiksasi di PAP diantara kontraksi Bagian terendah belum masuk PAP walaupun ada kontraksi Pemberian obat penenang tidak menghentikan proses persalinan yang sesungguhnya Pemberian obat penenang yang efisien menghentikan rasa nyeri pada persalinan semu

Anda mungkin juga menyukai