Anda di halaman 1dari 8

Jurusan Teknik Sipil FT UNS

Dokumen level 4:

No. Dokumen Revisi ke Tgl. berlaku Halaman

F-JTS-20.01 0 2 Jan 2010 1/8

REKAMAN
Judul :

KONTRAK PEMBELAJARAN MK SISTEM IRIGASI DAN DRAINASE

KONTRAK PEMBELAJARAN

IRIGASI DAN BANGUNAN AIR TKS 2424 SEMESTER 4 / 3 SKS JURUSAN TEKNIK SIPIL

OLEH Prof Dr Ir Sobriyah MS Dr Ir Mamok Suprapto, M Eng Ir Suyanto, MM Ir Sunardi Wijoyo, Msi Ir Adi Yusuf Muttaqin, MT Ir Agus Hari Wahyudi, Msc

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

FAKULTAS TEKNIK TAHUN 2012 I. IDENTITAS MATA KULIAH SISTEM IRIGASI DAN DAINASE TKS 2424 SEMESTER 4 / 3 SKS MANFAAT MATA KULIAH Kompeten dalam merancang sistem jaringan dan merencanakan infrastruktur Irigasi

III. DESKRIPSI MATA KULIAH Mata kuliah Irigasi dan Bangunan Air mempelajari sistem jaringan beserta perencanaan infrastruktur irigasi berdasarkan standart nasional indonesia (SNI) IV. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR 1. a. Mahasiswa mampu memahami arti, maksud dan tujuan irigasi b. Mahasiswa mampu memahami tentang sistem, dan hirarki jaringan irigasi c. Mahasiswa mampu merencanakan lay-out petak-petak dan nomenklatur jaringan irigasi ( KD 1 ) 2. a. Mahasiswa mampu menghitung kebutuhan air untuk tanaman padi di sawah b. Mahasiswa mampu menghitung debit saluran pemberi dan pembuang c. Mahasiswa mampu merancang saluran pemberi dan pembuang d. Mahasiswa mampu menghitung debit kebutuhan air di sumber e. Mahasiswa mampu menghitung debit andalan f. Mahasiswa mampu membuat water ballance ( KD 2) 3. Mahasiswa mampu memahami bangunan-bangunan pada jaringan ( bangunan bagi, sadap, pengukur debit, peninggi air) (KD 3) 4. a. Mahasiswa mampu menghitung debit banjir b.Mahasiswa mampu merencanakan dan menggambar bangunan tetap dan bangunan pelengkapnya

( KD 4 )

V. ORGANISASI MATERI Perencanaan Sistem Jaringan Irigasi Perhitungan Satuan Kebutuhan Air Perhitungan Debit Andalan Perhitungan Debit Banjir Rencana Perancangan Infrastruktur Irigasi Penggambaran Dimensi Saluran dan Bangunan Irigasi

VI. PENDEKATAN DAN STRATEGI PEMBELAJARAN Metode Pembelajaran pada mata kuliah Irigasi dan Bangunan Air menggunakan metode Pembelajaran Berbasis Mahasiswa (Student Centered Learning - SCL), disesuaikan dengan demografi mahasiswa dan fasilitas yang disediakan jurusan.1 Mahasiswa diharuskan mengerjakan tugas mandiri dan kegiatan terstruktur dengan sungguh-sungguh sebagai dasar untuk membentuk body knowledge-nya, interactive lecturing guna pendalamam dari materi kuliah VII. SUMBER BELAJAR 1. 2. 3. 4. 5. Darmanto dan Fatchan Nurrochmad, 1986, Irigasi dan Bangunan air (untuk kalangan sendiri) Departemen PU, 1986, Standar Perencanaan Irigasi (KP 01-07). Y,C. Lim dan D.S. Kirn, 1981, Hydraulic design practice of canal structure, Korea Rural Environmental Development Institute. J.K. Wang dan R.E. hagan. 1981, Irrigated Rice Production Systems: Design Procedure, Wet view Press/Boulder, Colorado. T. Tabuchidan S. Hasegawa, Paddy Field in the world, JSIDRE, 1995.

6. 7. 8.

Dept. PU. Himpunan Peraturan Perundang-undangan tentang pengairan tingkat nasional. R.H. Cuenca, Irrigation System Design: an Engineering Approach, 1989. M.G. Bos, J.A. Reploge danA.J. Clemmens, 1991, Flow Measuring Flumes for Open Channel Systems, ASAE

VII. PENILAIAN DAN KRITERIA PEMBELAJARAN Metode penilaian dilakukan dengan bentuk ujian tertulis, kuesioner individual, kuesioner peer penilaian tugas dan keaktifan dan partisipasi dalam diskusi. Nilai Akhir = (25% KD1) + (25% KD2) + (25% KD3) + (25% KD4) Penilaian dilakukan dengan metode PAP dengan konversi ke nilai angka dan huruf sesuai dengan tabel berikut: Tabel 1. Konversi nilai Rentang skala Nilai angka 80 100 4 70 79 3 60 69 2 40 59 1 39 - 0 0 Nilai huruf A B C D E kualifikasi Lulus Lulus Lulus Tidak lulus Tidak lulus

IX. JADWAL PEMBELAJARAN Jadwal hari, waktu dan ruang sesuai dengan jadwal yang dikeluarkan Jurusan Teknik Sipil. Jadwal materi tiap pertemuan disajikan pada Tabel 2 halaman selanjutnya. Hal hal lain yang perlu disetujui antara dosen dan mahasiswa diantaranya sebagai berikut; 1. toleransi keterlambatan dosen dan mahasiswa adalah 15 menit dari jadwal 2. kondisi HP silent getar 3. transparansi komponen penilaian

Disiapkan

Diperiksa

Disahkan

Koordinator Pengampu MK

PKJ1

Ketua Jurusan

Tabel 2. Jadwal Materi Kuliah tiap Pertemuan Ming gu 1 Perte muan ke Kompetensi Dasar Mahasiswa mampu merencanakan sistem irigasi Pengalaman Belajar Memahami arti, maksud, tujuan Irigasi dan permasalahan irigasi Mampu memahami tentang sistem, hirarki jaringan irigasi, merencanakan lay-out petak sawah dan nomenklatur jaringan irigasi Mampu memahami dan merencanakan skema irigasi dan skema bangunan irigasi Materi Pokok Sistem irigasi dan permasalahannya

Perencanaan petak sawah dan jaringan irigasi

Perencanaan skema irigasi dan skema bangunan

Presentasi dan evaluasi (perencanaan sistemjaringan irigasi dan drainasi) Mahasiswa mampu menghitung kebutuhan air irigasi, debit andalan

Mampu menghitung kebutuhan air untuk tanaman padi di sawah Mampu menghitung debit saluran pemberi dan pembuang Mampu merancang saluran pemberi dan pembuang

KD 1 Tugas: pencetakan petak sawah, trace saluran, skema jaringan irigasi Kebutuhan air bagi tanaman padi di sawah

Perencanaan saluran pemberi dan pembuang Perhitungan debit kebutuhan di sumber

Ming gu

Perte muan ke

Kompetensi Dasar

Pengalaman Belajar Mampu menghitung debit kebutuhan di sumber Mampu menghitung debit andalan Mampu membuat water ballance

Materi Pokok

Perhitungan debit andalan Pembuatan water ballance KD 2 Tugas: debit andalan, kebutuhan air irigasi, water ballance Perencanaan bangunan pengukur debit Bangunan pelengkap pada saluran irigasi Bangunan Bagi dan Sadap Bangunan pelengkap pada saluran irigasi Gorong-gorong, sipn dan talang, jembatan Perhitungan struktur bangungan Penggambaran bangunan fasilitas KD 3 Tugas: perencanaan dan penggambaran saluran dan

10

Presentasi dan evaluasi (perhitungan kebutuhan air irigasi, dan debit andalan) Mahasiswa mampu merencanakan bangunanbangunan pada jaringan irigasi

Mampu merencanakan bangunan pengukur debit Mampu memahami dan merencanakan bangunan Bagi dan Sadap Mampu memahami dan merencanakan bangunan pelengkap Gorong-gorong, Siphon dan talang, Jembatan Mampu menghitung struktur dan menggambar bangunan fasiitas

11

12

Presentasi dan evaluasi (perencanaan infrastruktur irigasi dan

Ming gu 13

Perte muan ke

Kompetensi Dasar drainasi) Mahasiswa mampu merencanakan dan menggambar bendung tetap dan bangunan pelengkapnya

Pengalaman Belajar Mampu menjelaskan Jenis dan fungsi bangunan bendung Mampu memahami dan merencanakan bendung tetap dan menghitung stabilitas bendung Mampu merencanakan bangunan pelengkap bendung Mampu menggambar bendung

Materi Pokok bangunan irigasi Dasar-dasar perencanaan bangunan bendung Perencanaan bendung tetap

14

15

Perhitungan stabilitas bendung Penggambaran bendung

16

Presentasi dan evaluasi (Perencanaan Bangunan Utama Irigasi )

KD 4 Tugas: perencanaan dan penggambaran bendung dan bangunan fasilitas

Anda mungkin juga menyukai