Anda di halaman 1dari 22

505 KK 2/ ORTODONSIA 1/ TIK PB SPB EVALUASI REFERENSI : : : : : Menjelaskan oklusi Oklusi Oklusi Kuis 10 pertanyaan

OKLUSI

HUBUNGAN ANTARA GIGI GELIGI DI RAHANG ATAS & ANTAGONISNYA DI RAHANG BAWAH, APABILA MANDIBULA DIGERAKKAN SAMPAI RAHANG ATAS & RAHANG BAWAH DALAM KEADAAN TERTUTUP

DEFINISI OKLUSI

HUBUNGAN TIMBAL BALIK DARI PERMUKAAN GIGI-GIGI BAWAH DENGAN GIGI-GIGI ATAS LAWANNYA, YG TERJADI SELAMA ADA GERAKAN MANDIBULA SEHINGGA ADA KONTAK YANG PENUH ANTARA LENGKUNG GIGI ATAS & LENGKUNG GIGI BAWAH

OKLUSI TERGANTUNG PADA BAGAIMANA KEDUDUKAN GIGI2 PADA MASING-MASING RAHANG OKLUSI BUKAN MERUPAKAN SUATU KEADAAN YG STATIS SELAMA MANDIBULA DAPAT MENGADAKAN BERMACAM-MACAM GERAK. OKLUSI DAPAT SENTRAL, HABITUAL, MESIAL, DISTAL, LABIAL, LINGUAL, SUPRA, INFRA. OKLUSI YG BERBEDA-BEDA INI DISEBABKAN KARENA JALANNYA MANDIBULA SELAMA MELAKUKAN GERAKAN FUNGSI JUGA BERMACAMMACAM, BAIK DISERTAI MALOKLUSI MAUPUN TIDAK

OKLUSI IDEAL

OKLUSI DIBENTUK OLEH GIGI SALAH SATU SYARAT AGAR OKLUSI IDEAL BENTUK GIGI JUGA HARUS IDEAL KARENA GIGI DAPAT MENGALAMI ATRISI AKIBAT FUNGSI PENGUNYAHAN, MAKA BENTUK GIGI IDEAL JARANG DIJUMPAI OKLUSI IDEAL JARANG DIJUMPAI

SYARAT UNTUK MENDAPATKAN OKLUSI IDEAL

BENTUK CORONA GIGI BERKEMBANG DENGAN NORMAL DENGAN PERBANDINGAN YG TEPAT ANTARA DIMENSI MESIO DISTAL ATAU BUKO LINGUAL TULANG,OTOT,JARINGAN SEKITAR GIGI ANATOMIS MEMPUNYAI PERBANDINGAN YG NORMAL SEMUA BAGIAN YG MEMBENTUK GIGI GELIGI GEOMETRIS & ANATOMIS, SATU & SECARA BERSAMA-SAMA MEMENUHI HUBUNGAN YG TERTENTU GIGI GELIGI TERHADAP MANDIBULA & CRANIUM MEMPUNYAI HUBUNGAN GEOMETRIS & ANATOMIS YG TERTENTU

OKLUSI NORMAL INDIVIDUAL


OKLUSI IDEAL MENURUT KETENTUAN STANDAR JARANG ATAU HAMPIR TIDAK DIJUMPAI YG SERING DIJUMPAI ADALAH OKLUSI NORMAL DG VARIASI2NYA YG MASIH TERMASUK DALAM BATAS NORMAL & TIDAK DAPAT DIKATAKAN ABNORMAL UNTUK SESEORANG MISALNYA2 GIGI DALAM 1 RAHANG JARANG DIJUMPAI MEMPUNYAI BENTUK & LETAK YG TEPAT SAMA, TETAPI BENTUK & LETAKNYA MASIH DALAM VARIASI YG NORMAL. KEADAAN DALAM VARIASI NORMAL YG COCOK UNTUK SESEORANG INI DISEBUT DG OKLUSI NORMAL INDIVIDUAL

OKLUSI NORMAL

ANGLE

MEMILIH MOLAR PERMANEN PERTAMA MENJADI KUNCI OKLUSI GIGI TERBESAR, GIGI PERMANEN YG PERTAMA KALI TUMBUH, TUMBUHNYA TIDAK MENGGANTIKAN GIGI SUSU ( OKLUSI PD MASA ANGLE HANYA BERSIFAT STATIS, TANPA MEMPERTIMBANGKAN FUNGSI)

SIMON & LISCHER

MENGHUBUNGKAN OKLUSI DG FUNGSI PENGUNYAHAN SIMON MELIHAT PENDEKATAN OKLUSI DENGAN PERISTIWA VARIASI BIOLOGI & ANTROPOLOGI OKLUSI TIDAK HANYA MERUPAKAN KONTAK ANTARA TONJOL-TONJOL GIGI TETAPI MERUPAKAN SEBAGIAN DARI AKSI PENGUNYAHAN

WHEELER
1. 2. 3. 4. 5. 6.

7.

8.

SUSUNAN DERETAN GIGI PADA LENGKUNG GIGI KURVE KOMPENSASI LENGKUNG GIGI KURVE KOMPENSASI POROS MASING2 GIGI SUDUT INKLINASI MASING2 GIGI BENTUK FUNGSIONAL 1/3 CORONA HUBUNGAN PERMUKAAN MASING2 GIGI PD 1 LENGKUNG DG ANTAGONISNYA PD LENGKUNG YG LAIN PD WAKTU OKLUSI SENTRIK KONTAK OKLUSAL & HUBUNGAN ANTAR TONJOL DR SEMUA GIGI2 PD 1 LENGKUNG DG LENGKUNG LAWANNYA PADA WAKTU OLUSI SENTRIK KONTAK OKLUSI & HUBUNGAN ANTAR TONJOL DR SEMUA GIGI PD BERMACAM2 GERAKAN FUNGSIONAL MANDIBULA

FAKTOR-FAKTOR LAIN
1.

2. 3.

MORFOLOGI & FUNGSI ARTIKULASIO MANDIBULARIS KEADAAN OTOT & TONUSNYA PERKEMBANGAN MAKSILA & MANDIBULA KE ARAH ANTERO POSTERIOR

7 KUNCI OKLUSI (ANDREW)

SELAMA HIDUP SESEORANG MENGALAMI 4 FASE OKLUSI


1. 2.
a.

FASE OKLUSI GIGI DECIDUI (2-4 TH) FASE GIGI BERCAMPUR


6-7 TH : TERDAPAT PERUBAHAN MENJELANG M1 ERUPSI 9-11 TH : ADA PERUBAHAN KARENA PERGANTIAN c m m

b.

3.

4.

FASE OKLUSI GIGI GELIGI PERMANEN PADA DEWASA MUDA FASE DIMANA OKLUSI MENGALAMI PERUBAHAN AKIBAT ADANYA ABRASI

DALAM TIAP FASE HUBUNGAN ANATOMIS GIGI ADA 4 MACAM


SURFACE CONTACT CUPS & FOSSA CONTACT RIDGE & EMBRASSURE CONTACT RIDGE & GROOVE CONTACT

FASE OKLUSI PADA GIGI DECIDUI

FACIES PALATINAL i & c MELINDUNGI 1/3 FACIES LABIAL i & c TONJOL MESIO PALATINAL m1 JATUH PD FOSSA SENTRAL m1 TEPI RIGI GIGI TONJOL m2 BEROKLUSI PD EMBRASUR m2 TEPI RIGI GIGI TONJOL m2 BEROKLUSI PD LEKUK BAGIAN BUKAL m2

FASE MENJELANG M1 ERUPSI

RA : JARAK MESIO-DISTAL INCISIVUS PERMANEN>7 MM JARAK M-D I, RB 6 mm MAKSILA HARUS LEBIH CEPAT TUMBUH : MANDIBULA UNTUK MEMENUHI KEBUTUHAN TEMPAT AKIBATNYA MAKSILA PROTRUSI

AKIBAT LEBIH LANJUT:

MANDIBULA MELONCAT KE MUKA SEHINGGA OKLUSI I MENJELANG PERGANTIAN GIGI BERUBAH DARI SURFACE CONTAC MENJADI EDGE TO EDGE.PERLONCATAN KE MUKA INI DIPERMUDAH OLEH ADANYA ABRASI m MAKSILA TUMBUH KE ARAH LATERAL, SEHINGGA MERUBAH OKLUSI PADA FASE PERTAMA MENJADI BUKAL OKLUSI DENGAN MELONCATNYAMANDIBULA KE MUKA MAKA PADA KEADAAN OKLUSI DIMANA FACIES DISTALIS m2 RA RB BERADA PADA1 DATARAN AKAN MENJADI OKLUSI YG SALAH, AKAN TETAPIHALINI MENGUNTUNGKAN KARENA M1 AKAN ERUPSI MENUJU KE KONTAK YG NORMAL

FASE SESUDAH c m1 m2 TANGGAL

MAKSILA m-d c m1 m2 + 0,9 1 mm > CP1P2 MANDIBULA m-d cmm + 1,7 2 mm > CP1P2 SELISIH JUMLAH MESIO DISTAL INI DISEBUT LEEWAY SPACE

FASE OKLUSI DEWASA MUDA

PADA FASE INI OKLUSI SUDAH TERLIHAT NORMAL

FASE ADANYA PERUBAHAN OKLUSI KARENA ADANYA ABRASI


SEBAGAI AKIBAT FUNGSI PENGUNYAHAN AKAN TERJADI ABRASI HILANGNYA TONJOL-TONJOL GIGI DAPAT BERAKIBAT JARAK MAKSILA & MANDIBULA MENJADI LEBIH PENDEK ADA KEMUNGKINAN LAIN RAHANG BAWAH BERGERAK KE DEPAN SEHINGGA OKLUSI GIGI-GIGI DEPAN YG SEMULA SURFACE CONTACT MENJADI EDGE TO EDGE LEBIH BANYAK ABRASI YG TERJADI LEBIH SEMPURNA KEADAAN EDGE TO EDGE PADA ORANG TUA DAGU TERLIHAT LEBIH KE DEPAN

TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai