Anda di halaman 1dari 33

PENELITIAN SOSIAL

KLS XII ILMU PENGETAHUAN SOSIAL

LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PENELITIAN


1. Memilih Masalah 2. Studi Pendahuluan 3. Merumuskan masalah 4. Merumuskan anggapan dasar 4a. Merumuskan Hipotesis 5. Memilih pendekatan 6. Menentukan Variabel dan Sumber Data 7. Menentukan dan Menyusun Instrumen 8. Mengumpulkan Data 9. Analisis Data 10. Menarik Kesimpulan 11. Menulis Laporan

Memilih Masalah

Studi pendahuluan

Merumuskan Masalah

Merumuskan anggapan dasar Hipotesis Memilih Pendekatan

Menentukan Variabel

Menentukan Sumber Data

Menentukan & Menyusun Instrumen

Mengumpulkan Data
Analisis Data Menarik Kesimpulan Menyusun Laporan

MEMILIH MASALAH
Darimana Masalah diperoleh??
Masalah mesti merupakan bagian dari kebutuhan seseorang untuk dipecahkan. Karena orang mengadakan penelitian untuk mendapatkan jawaban dari masalah yang dihadapi

Masalah dan Judul Penelitian


Ada empat (4) hal yang harus dipenuhi bagi terpilihnya masalah atau judul penelitian: Penelitian harus sesuai dengan minat peneliti Penelitian dapat dilaksanakan Tersedia faktor pendukung Hasil penelitian bermanfaat

Jenis-jenis Permasalahan (Problema/Gejala/fenomena)


Secara garis besar terbagi atas 3 jenis :

Problema untuk mengetahui status dan mendeskripsikan fenomena

Problema untuk membandingkan dua fenomena atau lebih ( Problema komparasi)

Problema untuk mencari hubungan dua fenomena (problema korelasi)

Bentuknya penelitian deskriptif (survey), historis, filosofis

Bentuknya penelitian Komparatif

Bentuknya penelitian Korelatif

Perbedaaan Penelitian Komparatif-Korelatif


Penelitian Komparatif : dua kelompok individu yang secara umum mempunyai persamaan dipilih untuk diperbandingkan karena antara kedua kelompok tersebut yang satu mrmiliki ciri dan yang lainnya tidak sehingga diketahui adakah hal lain yang berbeda sebagai akibat satu ciri yang berbeda tersebut Penelitian Korelatif : memilih individu-individu yang mempunyai variasi dalam hal yang diselidiki kemudian diukur mengenai dua jenis variabel yang diselidiki, dihitung untuk mengetahui koefisien korelasinya

Jenis Pendekatan Penelitian


Pendekatan Kuantitatif digunakan bila data yang hendak dikumpulkan adalah data kuantitatif yaitu data yang berbentuk angka ( menggunakan analisis statistika) Pendekatan Kualitatif digunakan bila data yang hendak dikumpulkan adalah data kialitatif, yaitu data yang disajikan dalam bentuk kata atau kalimat

Merumuskan Judul
Judul Penelitian yang lengkap mencakup : 1. Sifat dan Jenis penelitian 2. Obyek yang diteliti 3. Subjek Penelitian 4. Lokasi / daerah penelitian 5. Tahun / waktu terjadinya peristiwa

Contoh Penulisan Judul Penelitian


Studi Komparasi antara sistem pendidikan di Asrama dan Non Asrama pada siswa SMA N 1 Mataram Tahun 2011
Studi Komparasi antara sistem pendidikan di Asrama dan Non Asrama pada siswa/ SMA N 1 Mataram Tahun 2011 Sifat atau jenis penelitian Objek penelitian

Subjek penelitian Lokasi Penelitian Waktu terjadinya peristiwa

Apa manfaat Studi pendahuluan ?!

Mengetahui dengan pasti apa yang akan diteliti Tahu dimana/kepada siapa informasi dapat diperoleh Tahu bagaimana cara memperoleh data atau informasi Dapat menentukan cara yang tepat untuk menganalisis data

Tahu bagaimana harus mengambi kesimpulan serta memanfaatkan hasil


Peneliti yakin bahwa penelitiannya perlu dan dapat dilaksanakan

Sebagai pedoman perlu tidaknya atau dapat tidaknya penelitian dilaksanakan, ingat kembali.

Bagaimana cara mengadakan studi pendahuluan ?!

Memakai konsep 3P

Membaca literatur, baik teori maupun penemuan


( hasil penemun terdahulu)

Disebut Studi Kepustakaan ( Literature Study )

Mengadakan Kunjungan ke tempat atau lokasi penelitian untuk melihat benda atau peristiwa

Mendatangi ahli-ahli atau narasumber untuk berkonsultasi dan memperoleh informasi

MERUMUSKAN MASALAH
Pertanyaan-pertanyaan tentang hal-hal yang akan dicari jawabannya melalui kegiatan penelitian

Apakah perumusan masalah itu ??

FUNGSI ? Untuk menegaskan hal-hal utama yang akan diteliti dari suatu masalah atau topik

HAL-HAL YANG HARUS DIPERHATIKAN DALAM PERUMUSAN MASALAH


Dirumuskan dalam bentuk pertanyaan-pertanyaan Tidak mempersulit pencarian data lapangan (terutama data langka) Sebagai dasar perumusan hipotesis (kalau perlu)

Disusun dengan kalimat yang sederhana dan mengurangi penggunaan istilah yang belum baku Singkat, jelas, dan padat serta tidak menimbulkan kerancuan pengertian
Mencerminkan apa yang ingin dicapai

Harus direfleksikan ke dalam judul penelitian

BAGAIMANA MERUMUSKAN MASALAH ?


Sebelum memulai penelitian, harus membuat rancangan penelitian terlebih dahulu (proposal / usulan)

Pokok-pokok perencanaan keseluruhan penelitian yang tertuang dalam suatu kesatuan naskah secara ringkas, jelas, dan utuh

HAL-HAL YANG ADA DALAM RANCANGAN PENELITIAN


Latar Belakang Masalah Rumusan masalah

Tujuan dan Manfaat Tinjauan Kepustakaan

Hipotesis
Batasan Konsep Metodologi Penelitian

LATAR BELAKANG MASALAH

Uraian yang menunjukkan alasan dipilihnya masalah atau topik yang hendak diteliti
- Urgensi Masalah yang diajukan
- Alasan-alasan, manfaat dan keuntungan - Fakta dan data yang mendukung

RUMUSAN MASALAH
BERISI PERTANYAAN-PERTANYAAN TENTANG HAL-HAL YANG AKAN DICARI JAWABNYA MELALUI KEGIATAN PENELITIAN

Ex : PENDIDIKAN MODEL ASRAMA DI MAK 1 SURAKARTA Bagaimanakah sistem pengajaran di asrama ? Bagaimana kurikulumnya ? Apa perbedaannnya dengan pengajaran di MAN umum ? Bagaimana hasil yang dicapai ?

TUJUAN DAN MANFAAT PENELITIAN


Rumusan kalimat yang menunjukkan adanya sesuatu hal yang diperoleh setelah penelitian selesai. Perumusan tujuan penelitian harus sajalan dengan rumusan masalah penelitian
Rumusan masalah Tujuan penelitian
Untuk mengetahui sistem pengajaran di asrama MAK 1 Surakarta

Bagaimanakah sistem pengajaran di asrama ?

TINJAUAN KEPUSTAKAAN
Berfungsi untuk memperdalam pengetahuan tentang masalah yang diteliti, menegaskan kerangka teoritis yang dijadikan landasan berfikir dalam menjawab masalah penelitian, mempertajam konsep yang digunakan dan menghindari terjadinya pengulangan penelitian

HIPOTESIS
Suatu pendapat yang sifatnya masih sederhana atau jawaban sementara dari masalah yang diajukan. ( Tidak semua masalah memerlukan hipotesis)

METODOLOGI PENELITIAN
Hal hal yang harus ada : a. Subjek atau sampel penelitian - Populasi - Sampel b. Metode dan Alat Pengumpul Data c. Metode Pengolahan Data

BATASAN KONSEP
Penegasan pengertian yang operasional dari setiap istilah atau konsep

MERUMUSKAN ANGGAPAN DASAR


Suatu hal yang diyakini kebenarannya oleh peneliti yang harus dirumuskan secara jelas

Mengapa perlu merumuskan anggapan dasar ?

Agar ada dasar berpijak yang kukuh bagi masalah yang sedang diteliti

Untuk mempertegas variabel yang menjadi pusat perhatiannya

Guna menentukan dan merumuskan hipotesis

CARA MENENTUKAN ANGGAPAN DASAR


Banyak membaca buku, surat kabar atau terbitan lain
Menurut Prof. Drs. Sutrisno Hadi, MA

Sumber umum

Sumber khusus

Buku teks
Ensiklopedi

Buletin

Jurnal
Disertasi Skripsi

Banyak mendengar berita, ceramah, pembicaraan orang lain

Banyak berkunjung ke tempat-tempat tertentu


Mengadakan abstraksi berdasarkan pengetahuannya

SUMBER DATA

Berdasarkan Cara memperoleh ada 2 : 1. Data primer Data yang diperleh dari sumber-sumber yang asli/utama 2. Data sekunder Data yang diperoleh bukan dari sumber utama / asli

Instrumen Alat Pengumpul Data


N o
1 2 3 4

Metode

Alat

Sumber Data

Kuesioner / angket Wawancara Observasi Dokumenter

Kuesioner/angket Pedoman wawancara Pedoman Observasi

Responden Responden/narasumber Benda, kondisi, situasi Catatan resmi, dokumen, laopran penelitain, dll

Pedoman Dokumenter

Pengumpulan Data
Pertimbangan dalam pengumpulan data

ALAT PENGUMPUL DATA

KUALIFIKASI PENGUMPUL DATA

SITUASI LAPANGAN/TEMPAT

DUA JENIS PENDEKATAN

Pendekatan Kuantitatif Digunakan dalam penelitian survey dan eksperimen. Data yang dikumpulkan berupa angka-angka yang dianalisa dengan analisis statistika Pendekatan Kualitatif Digunakan dalam penelitian dokumen dan dalam penelitian yang memakai metode terlibat (participant observation). Data yg disajikan dalam bentuk kata atau kalimat

Anda mungkin juga menyukai