Anda di halaman 1dari 3

I. II.

Judul Tujuan

: Elektrolisis : Menyelidiki elektrolisis larutan KI

III.

Landasan Teori Elektrolisis adalah proses penguraian suatu senyawan dengan pengaliran arus listrik yang melaluinya. Dalam elektrolisis terjadi perubahan energi listrik menjadi energi kimia. Elektrolisis merupakan aliran listrik melalui dua elektroda yang dicelupkan pada elektrolit. Ada tiga macam materi yang dapat menerima reaksi redoks, yaitu : elektroda, anion atau kation dan air. Hal itu tergantung pada elektroda dan jenis larutan yang digunakan.

IV.

Alat dan Bahan Pipa U Tabung Reaksi Pipet Plat tetes Alat Penguji Elektrolit Larutan KI Indikator PP Nasi Larutan Amilum Tepung Kanji Gandum

V.

Langkah Kerja : elektrolisis

1. Mengambil larutan KI dan memasukkanya kedalam pipa U yang sudah terpasang pada alat 2. Memasukan elektroda , kemudian alirkan arus listrik 3. Mengamti perubahan yang terjadi pada elektroda 4. Mengambil sedikit larutan di sekitar katoda, tempatkan pada plat tetes. 5. Menambahkan 3 tetes indikator PP pada plat tetes 6. Mengamati perubahan warna yang terjadi 7. Mengambil sedikit larutan di sekitar anoda , tempatkan pada plat tetess 8. Menetesi larutan amilum (gandum) kedalam plat tetes 9. Mengamati perubahan yang terjadi

10. Mengulangi langkah 8-10 dengan bahan lain yang sudah disediakan (nasi dan tepung kanji) VI. Hasil Pengamatan :

larutan sekitar katoda Sekitar anoda

+ ditambahkan + PP + Larutan gandum Nasi halus Larutan kanji

Berubah warna menjadi Ungu kemerahan Biru kehitaman

Keterangan Membuktikan adanya basa/ OHMengandung I2 Mengandung I2 Mengandung I2

VII. o o

Analisis Data : Larutan di sekitar anoda ditambah larutan tepung (nasi, gandum, tepung kanji) : berubah warna menjadi biru kehitaman, hal ini membuktikan adanya I2 Larutan di sekitar katoda di tambah indikator PP : berubah warna menjadi ungu kemerahan, hal inin membuktikan adanya basa / OH^ Question a) Determine how many grams of Iodine would be obtained if 50cm of 1M KI electrolyzed completed ( Ar I : 127 ) b) How much Faraday current is needed ^ Answered : KI(aq) Cathode Anode : : :

.) V = 50 mL = 0,05 L ..) M = 1 M = 1 mol/L a) mol KI = M . V = 1 mol/L . 0,05 L mol KI mol I2 gram I2 = 0,05 = x 0,05 mol = 0,025 mol = 0,025 x ( 2 x 127 ) = 6,35 grams

b) W I2 6,35 F F

= = = =

e.F 2 x 127 . F 2 6,35 x 0,05 2 2 x 127

Ternyata Kuat Arusnya equivalent dengan mol yang ter-elektrolisis VIII. Kesimpulan Elektrolisis larutan Ki ialah penguraian senyawa KI dengan pengaliran arus listrik yang melaluinya. Dari percobaan di atas terbukti bahwa disekitar katoda terdapat gelembung gas H2 dan dengan menggunakan KOH Dalam elektrolisis terjadi perubahan energi listrik menjadi kimia Sedangkan dengan menggunakan uji amilum, nasi, gandum, tepung kanji, terbukti bahwa di sekitar anoda terdapat larutan I2

Anda mungkin juga menyukai