Anda di halaman 1dari 11

Peran Komunikasi Organisasi Dalam Membangun Efektivitas Kerja karyawan Sales Marketing FIF cabang SPEKTRA Medan

(Studi Korelasi Tentang Peran Komunikasi Organisasi dalam Membangun Efektivitas Kerja Karyawan Sales Marketing FIF cabang Spektra Medan)

Diajukan oleh :

Poltak Hasiholan Saragih 070922006

DEPARTEMEN ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2010

Universitas Sumatera Utara

ABSTRAK Penelitian ini berjudul Peran Komunikasi Organisasi Dalam Membangun Efektivitas kerja karyawan Sales Marketing FIF cabang SPEKTRA Medan dengan sub judul studi korelasi tentang peran komunikasi organisasi dalam membangun efektivitas kerja karyawan sales marketing FIF Cabang SPEKTRA Medan. Komunikasi dan efektivitas kerja mempunyai peranan penting dalam menentukan keberhasilan proses manajerial suatu perusahaan, dimana dengan meningkatkan efektivitas komunikasi dan kerja pada akhirnya dapat mendukung pencapaian visi dan misi yang telah ditetapkan. Adapun fungsi komunikasi dan efektivitas kerja dalam perusahaan berhubungan erat dengan informasi sebagai bagian yang tidak terpisahkan dari proses manajerial sehingga menciptakan kualitas informasi yang baik dapat dilihat sebagai upaya untuk meningkatkan efektivitas komunikasi dan kerja. Dalam penelitian ini, penulis memilih SPEKTRA (Sumber Pembiayaan Elektronik Astra) sebagai lokasi penelitian dengan pertimbangan adalah bahwa SPEKTRA merupakan salah satu leasing yang menggunakan sales order sebagai bagaian dari strategi marketing dalam memperkenalkan dan memasarkan sejumlah produk kepada masyarakat. Komunikasi yang terjadi dalam lingkungan kerja karyawan sales Marketing SPEKTRA meliputi komunikasi ke bawah (downward

communication) yang menggunakan metode lisan, tulisan dan metode gambar. Komunikasi ke atas (upward communication) terjadi dalam rapat, karyawan dapat menyampaikan keluhan yang dialaminya sendiri dalam lingkungan kerja maupun menyampaikan keluhan yang diterima karyawan dari customer. Sedangkan untuk komunikasi horizontal terjadi saling berbagi informasi untuk perencanaan dan aktivitas-aktivitas, memecahkan masalah-masalah yang timbul di antara karyawan, dan menyelesaikan konflik yang terjadi, serta menjamin pemahaman yang sama. Berdasarkan uraian di atas maka penulis tertarik untuk meneliti tentang bagaimana peran komunikasi organisasi formal dalam membangun efektivitas kerja karyawan sales marketing FIF Pos SPEKTRA Medan.

Universitas Sumatera Utara

Tipe penelitian ini adalah penelitian korelasional dengan pendekatan kuantitatif. Penelitian korelasional digunakan utnuk meneliti hubungan diantara variabel-variabel, dan hubungan dadri variabel-variabel itu disebut sebagai korelasi. Penelitian ini menggunakan metode survei dengan penyebaran kuesioner kepada 44 responden yang terdiri dari 43 pertanyaan. Untuk melakukan analisa data mengenai hubungan antara variabel pada penelitian, peneliti menggunakan teknik statistik dengan menggunakan analisa korelasi melalui tabel tunggal dan tabel silang. Teknik statistik yang digunakan dalam analisa korelasi pada penelitian ini menggunakan korelasi Pearson Product Moment. Adapun hipotesis yang diajukan adalah Ha Terdapat hubungan antara pengaruh Komunikasi Organisasi Formal dengan Efektivitas Kerja Karyawan Sales Marketing FIF Pos SPEKTRA Medan. Dan Ho Tidak terdapat hubungan antara pengaruh Komunikasi Organisasi Formal dengan Efektivitas Kerja Karyawan Sales Marketing FIF Pos SPEKTRA Medan. Hasil penelitian menunjukkan hubungan antara komunikasi organisasi dengan efektivitas kerja karyawan mempunyai hubungan yang cukup berarti. Hal ini dapat dilihat dari harga rxy yaitu 0,467. Skala Guliford (Rakhmat, 1997: 29) menunjukkan bahwa 0,467 merupakan hubungan yang cukup berarti antara varibel X dan Y. Signifikasi hubungan atau nilai guna suatu hubungan digunakan rumus t test. Dari perhitungan melalui rumus ttest didapat nilai 4,145. Nilai ini menunjukkan angka yang lebih besar dari nilai patokan atau ttabel. Hasil tersebut menunjukkan bahwa thitung > ttabel (4,145 > 2,0042). Hal ini berarti komunikasi organisasi signifikan terhadap efektivitas kerja karyawan.

Universitas Sumatera Utara

KATA PENGANTAR
Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Bapa di sorga yang senantiasa memberikan petunjuk dan karunianya sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan skipsi ini. Skipsi ini membahas komunikasi dalam organisasi yaitu mengenai pola komunikasi organisasi yang efektif. Skipsi ini merupakan penelitian yang bertujuan untuk mengetahui pola komunikasi yang terbangun dalam sebuah kerja yang efektif sehingga tugas-tugas dalam kerja dapat di selesaikan dengan baik. Dalam menyelesaikan skripsi ini penulis menyadari bahwa tidak ada yang sempurna di dunia ini, namun penulis berusaha semaksimal mungkin untuk menghasilkan yang terbaik. Penulis juga merasa skripsi ini belum dapat dikatakan sempurna. Untuk itu penulis, sangat mengharapkan masukan positif yang dapat memperbaiki kwalitas skipsi ini. Sesuatu pengalaman yang sangat berharga bagi penulis dalam proses menyelesaikan skripsi ini. Tentunya dalam proses tersebut penulis banyak

mengalami kesulitan. Untuk itu penulis sangat ingin mengucapkan terima kasih kepada individu-individu luar biasa yang telah memberikan kontribusi dalam skripsi ini. Penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada, seluruh penyelenggara pendidikan formal di FISIP USU yaitu Bapak Prof. Dr. Badaruddin, M.Si selaku Dekan FISIP USU, Ketua Jurusan Ilmu Komunikasi Bapak Drs. Amir Purba, Msi. Sekretaris Jurusan Ilmu Komunikasi Ibu Dra. Dewi K, Msi. Serta kak cut, Maya dan Kak Ros serta kakak-kakak yang ada di jurusan yang telah membantu penulis selama kuliah di FISIP USU khususnya Jurusan Ilmu Komunikasi.

Universitas Sumatera Utara

Seluruh Dosen Jurusan Ilmu Komunikasi FISIP USU selama masa perkuliahan, bagian Pendidikan, Administrasi dan Kemahasiswaan serta pihak lainya yang telah berjasa bagi proses pendidikan di FISIP USU. Ucapan terima kasih juga penulis sampaikan kepada dosen pembimbing skripsi penulis yang juga sekaligus sebagai Dosen Wali yaitu Dra. Dewi K, Msi yang telah banyak meluangkan waktu untuk memberikan ilmu, motivasi dan bimbingannya. Juga kepada bang Haris yang telah setia meluangkan waktunya buat penulis untuk menyelesaikan skripsi ini. Untuk seluruh keluargaku yaitu kedua orangtuaku tercinta Ayahanda A Saragih dan Lesteria Br Purba (alm) serta adik-adikku yang tercinta Jameslin Saragih, Feni Ciptani, Feby, Melki Sedek, Olla, Theo dan Enjel keponakanku yang tercinta. Penulis mengucapkan terima kasih dan syukur yang tak terhingga atas perhatian yang nyaris tanpa batas dari kalian semuanya, memberikan bimbingan moril dan materil selama penulis menuntut ilmu, karena tanpa kalian semua tidak mungkin terlaksana dengan baik. Penulis juga mengucapkan terimakasih kepada seluruh karyawan PT. FIF yang atas kesediaan waktunya mengisi lembar questioner. Khususnya kepada pimpinan PT. FIF Cabang SPEKTRA Medan yang selama ini telah memberikan motivasi dan keluangan waktu bagi penulis melanjutkan perkuliahan ke jenjang sarjana. Untuk teman-teman senasib-seperjuangan, Asrul Efendi, Ari Sandra, Hafis, Sahat Nainggolan, Eling Kurniawan, Sinta, Ricad Sitorus, Ferianto Simaremare, Bang Haposan, Bang Athur, Riko Andreas Marpaung terima kasih atas motivasi yang telah kalian berikan.

Universitas Sumatera Utara

Penulis juga mengucapkan banyak terima kasih kepada Tunanganku Rini Florince Warouw yang telah begitu sabar dan tabah menemani hari-hariku untuk menyelesaikan skripsi ini, serta teman-teman yang lainya yang tidak dapat di sebutkan satu-persatu. Dan seluruh rekan yang telah berpartisipasi sehingga terselesaikannya skripsi ini. Akhirnya, semoga skripsi ini bermanfaat bagi semua pihak dan dapat memberikan sumbangan dalam perkembangan ilmu pengetahuan pada umumnya, dan khususnya dalam bidang Study Komunikasi Organisasi.

Salam Sejahtera Medan, Juli 2010

Poltak Hasiholan Saragih

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR ISI Halaman ABSTRAK ....................................................................................................... i KATA PENGANTAR ...................................................................................... iii DAFTAR ISI ..................................................................................................... vi DAFTAR TABEL ............................................................................................. ix BAB I PENDAHULUAN I.1 I.2 I.3 I.4 Latar Belakang Masalah ......................................................................... 1 Perumusan Masalah ................................................................................ 7 Pembatasan Masalah ............................................................................... 7 Tujuan dan Manfaat Penelitian I.4.1 I.4.2 I.5 I.6 I.7 I.8 I.9 I.10 Tujuan Penelitian ........................................................................ 7 Manfaat Penelitian ...................................................................... 8

Kerangka Teori ....................................................................................... 8 Kerangka Konsep ................................................................................... 13 Model Teoritis ....................................................................................... 14 Operasional Variabel ............................................................................. 15 Definisi Operasional ............................................................................. 17 Hipotesis ............................................................................................... 21

BAB II URAIAN TEORITIS II.1 Ruang Lingkup dan Pengertian Komunikasi II.1.1 Ruang Lingkup Komunikasi .................................................... 22 II.1.2 Pengertian Komunikasi ............................................................ 26 II.2 II.3 Fungsi Komunikasi .............................................................................. 29 Pengertian Komunikasi Organisasi ..................................................... 31

Universitas Sumatera Utara

II.4 II.5 II.6

Jaringan Komunikasi Organisasi ........................................................ 34 Jaringan Komunikasi Informal ........................................................... 43 Pengertian Efektivitas Kerja .............................................................. 44

BAB III METODOLOGI PENELITIAN III.1 III.2 Deskripsi Lokasi Penelitian ............................................................... 50 Sejarah ............................................................................................... 50 III.2.1 Visi dan Misi .......................................................................... 52 III.2.2 Struktur Organisasi ................................................................. 53 III.3 III.4 Metodologi Penelitian ........................................................................ 55 Populasi dan Sampel .......................................................................... 55 III.4.1 Populasi .................................................................................. 55 III.4.2 Sampel ................................................................................... 56 III.5 Teknik Analisa Data ......................................................................... 57

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN IV.1 Tabel Tunggal ................................................................................... 60 IV.1.1 Karakteristik Responden ....................................................... 60 IV.1.2 Komunikasi Organisasi ......................................................... 63 IV.1.3 Efektivitas Kerja ................................................................... 79 IV.2 IV.3 IV.5 Tabel Silang ..................................................................................... 92 Pengujian Hipotesis ......................................................................... 110 Pembahasan .................................................................................... 114

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN V.1 V.2 Kesimpulan .................................................................................... 116 Saran .............................................................................................. 118

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN

DAFTAR TABEL Halaman Tabel 1 Operasional Variabel .............................................................................. 16 Tabel 2 Distribusi Responden Berdasarkan Usia ................................................ 61 Tabel 3 Distribusi Responden Berdasarkan Jenis Kelamin ................................ 62 Tabel 4 Distribusi Responden Berdasarkan Pendidikan ..................................... 62 Tabel 5 Distribusi Responden Berdasarkan Lama Bekerja ........................ 63 Tabel 6 Frekuensi Komunikasi ke bawah untuk tipe Instruksi Tugas ........ 64 Tabel 7 Frekuensi Komunikasi ke bawah untuk tipe Rasional .................. 65 Tabel 8 Frekuensi Komunikasi ke bawah untuk tipe Ideologi ................... 65 Tabel 9 Frekuensi Komunikasi ke bawah untuk tipe Informasi ................ 66 Tabel 10 Frekuensi Komunikasi ke bawah untuk tipe Balikan ................. 67 Tabel 11 Frekuensi metode komunikasi ke bawah ................................... 68 Tabel 12 Frekuensi Komunikasi ke atas dalam memberikan informasi .... 69 mengenai pekerjaan yang sudah, sedang, dan akan dikerjakan kepada atasan Tabel 13 Frekuensi Komunikasi ke atas untuk informasi mengenai ..........70 masalah pekerjaan yang tidak bisa diselesaikan sendiri oleh karyawan Tabel 14 Frekuensi komunikasi ke atas untuk penyampaian saran ............71 atau ide kepada atasan untuk perusahaan Tabel 15 Frekuensi komunikasi ke atas untuk penyampaian keluhan..........72 tentang pekerjaan atau mengenai rekan sekerja Tabel 16 Frekuensi komunikasi horizontal dalam melakukan pertemuan .....73 dengan rekan sekerja yang bertujuan untuk mengkoordinasikan tugas-tugas Tabel 17 Frekuensi komunikasi horizontal bertujuan saling berbagi ............74 informasi mengenai rencana dan aktivitas yang akan dilakukan dengan rekan sekerja Tabel 18 Frekuensi komunikasi horizontal bertujuan untuk memecahkan.....75 Masalah dengan rekan sekerja Tabel 19 Frekuensi komunikasi horizontal yang bertujuan untuk ..................75 mendiskusikan dan menyelesaikan konflik yang terjadi di antara rekan sekerja Tabel 20 Frekuensi komunikasi horizontal yang bertujuan untuk...................76

Universitas Sumatera Utara

mencapai pemahaman yang sama Tabel 21 Frekuensi komunikasi horizontal untuk membina...........................77 hubungan interpersonal dan memperoleh sokongan interpersonal dari rekan sekerja Tabel 22 Frekuensi komunikasi informal mengenai hal-hal pribadi..............78 Tabel 22 Frekuensi komunikasi informal mengenai hal-hal pribadi..............79 Tabel 24 Frekuensi efektivitas kerja untuk sifat tekun..................................80 Tabel 25 Frekuensi Efektivitas Kerja untuk sifat loyal..................................80 Tabel 26 Frekuensi menyelesaikan pekerjaan sesuai dengan jadwal.............81 Tabel 27 Frekuensi efektivitas kerja untuk sifat kerja keras..........................82 Tabel 28 Frekuensi efektivitas kerja untuk menyelesaikan pekerjaan...........82 lebih cepat dari waktu yang ditetapkan Tabel 29 Frekuensi efektivitas kerja untuk sifat keras kemauan...................83 Tabel 30 Frekuensi efektivitas kerja untuk hasil kerja sesuai target..............84 Tabel 31 Frekuensi efektivitas kerja untuk sifat produktif...........................84 Tabel 32 Frekuensi efektivitas kerja untuk sifat ambisius............................85 Tabel 33 Frekuensi efektivitas kerja untuk sifat efisien dan efektif.............85 Tabel 34 Frekuensi efektivitas kerja untuk sifat antusias.............................86 Tabel 35 Frekuensi efektivitas kerja untuk penghargaan prestasi kerja........86 Tabel 36 Frekuensi efektivitas kerja untuk sifat independen........................87 Tabel 37 Frekuensi efektivitas kerja untuk keahlian sesuai pekerjaan..........88 Tabel 38 Frekuensi efektivitas kerja untuk sifat mengikuti petunjuk.............88 Tabel 39 Frekuensi efektivitas kerja untuk sifat mematuhi peraturan............89 Tabel 40 Frekuensi efektivitas kerja untuk usaha maksimal..........................90 Tabel 41 Frekuensi efektivitas kerja untuk sifat dapat dipercaya..................90 Tabel 42 Frekuensi efektivitas kerja untuk peningkatan kemampuan kerja....91 Tabel 43 Frekuensi efektivitas kerja untuk memanfaatkan waktu kerja.........91 Tabel 44 Frekuensi efektivitas kerja untuk sifat tepat waktu..........................92 Tabel 45 Frekuensi pemahaman terhadap komunikasi ke bawah tipe............93 instruksi tugas dengan sifat tekun Tabel 46 Frekuensi komunikasi ke bawah untuk tipe rasional dengan...........94 sifat kerja keras Tabel 47 Frekuensi komunikasi ke bawah untuk tipe ideologi.......................95

Universitas Sumatera Utara

dengan sifat kerja keras Tabel 48 Frekuensi pemahaman terhadap komunikasi ke bawah...................96 untuk tipe informasi dengan sifat mematuhi peraturan Tabel 49 Frekuensi pemahaman terhadap komunikasi ke bawah untuk..........97 tipe balikan dengan sifat ambisius Tabel 50 Frekuensi pemahaman terhadap komunikasi ke bawah....................99 dalam memberikan informasi mengenai pekerjaan yang sudah, sedang dan akan dikerjakan kepada atasan dengan sifat usaha maksimal Tabel 51 Frekuensi komunikasi ke atas untuk informasi mengenai.................100 masalah pekerjaan yang tidak bisa diselesaikan sendiri oleh karyawan dengan sifat independen Tabel 52 Frekuensi komunikasi horizontal yang bertujuan untuk...................101 berbagi informasi mengenai rencana dan aktivitas yang akan dilakukan dengan rekan sekerja denagn frekuensi untuk sifat antusias Tabel 53 Frekuensi komunikasi horizontal yang bertujuan untuk..................102 mendiskusikan dan menyelesaikan konflik yang terjadi diantara rekan sekerja dengan sifat kerjasama Tabel 54 Frekuensi komunikasi horizontal untuk membina...........................103 hubungan interpersonal yang baik dan memperoleh sokongan interpersonal dari rekan sekerja dengan sifat dapat dipercaya Tabel 55 Frekuensi komunikasi mengenai hal-hal pribadi dengan rekan....104 sekerja dengan sifat dapat dipercaya Tabel 56 Frekuensi responden berdasarkan lama bekerja dengan sifat loyal.... 105

Universitas Sumatera Utara

Anda mungkin juga menyukai