Anda di halaman 1dari 13

ANALISIS INVESTASI DAN PORTOFOLIO PERTEMUAN II

Renniwaty Siringoringo, SE.,MSi. Renni_ringo@yahoo.com

Pasar

Modal adalah tempat atau sarana bertemunya antara permintaan dan penawaran atas instrumen keuangan jangka panjang, umumnya lebih dari 1 tahun. UU Pasar Modal Nomor 8 tahun 1995: Pasar modal yaitu kegiatan yang bersangkutan dengan penawaran umum dan perdagangan efek, perusahaan publik yang berkaitan dengan efek yang diterbitkannya, serta lembaga dan profesi yang berkaitan dengan efek

Menurut

Sudut Pandang Negara Sudut Pandang Emiten

Menggerakkan perekonomian suatu negara melalui kekuatan swasta dan mengurangi beban negara Mendorong terciptanya alokasi dana yang efisien
Sebagai sarana untuk mencari tambahan modal Perusahaan yang sudah go public akan membuat perilaku manajemen akan lebih terbuka, transparan, lebih profesional dan akan lebih efektif.

Sudut Pandang Masyarakat

Masyarakat memiliki sarana baru untuk menginvestasikan uangnya Dapat meningkatkan kemakmuran masyarakat

Preferred stock Common stock

Goverment Bonds Corporate Bonds Convertible Bonds Municipal Bonds Serie Bonds Zero Coupon Bonds

Sekuritas yang memberikan hak kepada pemegang saham lama untuk membeli saham baru pada waktu tertentu dan dalam jangka waktu tertentu

Saham

Obligasi

Bukti Right

Hak untuk membeli saham pada harga tertentu dan dalam jangka waktu tertentu

Suatu perjanjian yang memberikan kepada pemiliknya hak bukan kewajiban, untuk membeli atau menjual asset tertentu selama waktu tertentu

Waran

Option

Bursa Efek Pihak yang menyelenggarakan dan menyediakan sistem dan sarana untuk mempertemukan penawaran jual dan beli efek pihak-pihak lain dengan tujuan memperdagangkan efek diantara mereka Anggota Bursa Efek Perusahaan efek yang telah memiliki izin usaha sebagai perantara pedagang efek dan telah memperoleh persetujuan keanggotaan bursa untuk melakukan kegiatan perdagangan efek dibursa Perusahaan Efek Perusahaan sekuritas yang melakukan kegiatan sebagai penjamin emisi efek, perantara pedagang efek (broker dealer) dan manajer investasi (investment manager) Kliring Penjaminan Efek Indonesia (KPEI) Tempat pembayaran hasil transaksi dibursa efek Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI) Tempat penyimpanan efek

Fungsi

Lembaga Profesi - Kantor Akuntan Publik - Kantor Konsultan Hukum - Notaris - Perusahaan Penilai Fungsi Lembaga Penunjang - Biro Administrasi Efek - Kustodian - Wali Amanat

Pasar Perdana

Pasar Keempat

Pasar Modal
Pasar Ketiga

Pasar Sekunder

Ciri-ciri Emiten menjual saham kepada masyarakat luas melalui penjamin emisi dengan harga yang telah disepakati antara emiten dan penjamin emisi seperti yang tertera dalam prospektus Pembeli tidak dipungut biaya transaksi Pembeli belum pasti memperoleh jumlah saham sebanyak yang dipesan Investor membeli melalui penjamin emisi ataupun agen penjual yang ditunjuk Masa pesanan terbatas Penawaran melibatkan profesi akuntan publik, notaris, konsultan hukum dan perusahaan penilai

Ciri-ciri Harga terbentuk oleh investor (order driven) melalui perantara efek (anggota bursa) yang berdagang dibursa efek Transaksi dibebani biaya jual dan biaya beli Pesanan dapat berjumlah tak terbatas Anggota bursa memasukkan tawaran jual/beli investor kedalam komputer perdagangan yang disediakan oleh pihak bursa Anggota bursa beli menyelesaikan pembayaran dana kepada Sentral Kliring Anggota bursa jual menyelesaikan penyerahan saham kepada Sentral Kustodian

Ciri-ciri -

Harga dibentuk oleh market maker atau disebut dealer driven market Investor membeli dan menjual dari dan ke market maker Jumlah market maker banyak sehingga investor dapat memilih harga terbaik Perdagangan dilaksanakan dikota-kota besar dalam satu jaringan nasional Market maker menyelesaikan pembayaran dengan Sentral Kliring dan menyelesaikan penyimpanan efek dengan Sentral Kustodian

Ciri-ciri Investor beli dan jual bertransaksi langsung lewat ECN (electronic communication network) Harga terbentuk dalam tawar menawar langsung antara investor beli dan investor jual Investor menjadi anggota ECN, central custodian, central clearing ECN, central custodian, central clearing terjalin dalam satu sistem jaringan perdagangan ECN terdaftar sebagai Bursa Efek.

Unit

System Branch System Scrip Trading Scripless Trading

Immobilisasi vs Dematerialisasi

Floor Trading vs Floorless Trading

National Trading System

Intermarket Trading System

Anda mungkin juga menyukai