Anda di halaman 1dari 8

LAPORAN KEMAJUAN PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

BAJUGUE Melayani pembuatan desain dan pemesanan seragam mahasiswa


BIDANG KEGIATAN: PKMK

Disusun oleh: Adi Pamungkas Arief Lutfianto Burhanudin Syam Iqbal Firdaus ( J2D008001/ 2008 ) ( J2D008006/ 2008 ) ( J2D008010/ 2008 ) ( J2D008025/ 2008 )

UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG 2012

A. TARGET LUARAN Target luaran yang diharapkan dalam program ini yaitu berupa jasa mendesain dan menyalurkan pesanan seragam mahasiswa dari konsumen ke produsen. Hal ini ditujukan kepada mahasiswa di lingkungan Tembalang, Semarang yaitu mahasiswa UNDIP dan POLINES yang membutuhkan seragam (jaket, kemeja, kaos, dan jas) untuk melakukan kegiatan organisasi di kampus. Seiring berjalannya waktu, Bajugue juga mengembangkan usaha sebagai re-seller kaos Semarangan. Kaos ini diyakini mampu memikat para mahasiswa di Tembalang untuk membeli. Selain desainnya yang menarik untuk dikenakan, kaos Semarangan juga dapat dijadikan oleh-oleh bagi para mahasiswa yang berasal dari luar Semarang.

B. METODE B1. Kerja Sama dengan Produsen Pakaian Bajugue bekerjasama dengan Capunk Kaos yang beralamat di Jalan Satria Utara I / H-149 Semarang. Kerjasama yang telah dilakukan berupa Capunk Kaos sebagai produsen pakaian dan Bajugue sebagai distributor. Capunk Kaos telah memberitahukan daftar harga pembuatan seragam kepada Bajugue. Kemudian Bajugue menetapkan harga sedikit di atas harga dari Capunk Kaos kepada konsumen. Tabel B.1 Harga pakaian yang telah ditetapkan. No. 1. 2. 3. 4. 5. Jenis Pakaian Kaos Kemeja Jas Jaket Kaos + Celana Olah Raga Bahan Cotton Combat Ripstock Ripstock Drill Jumper Serena Harga Satuan Capunk Kaos Rp 45.000,00 Rp 60.000,00 Rp 60.000,00 Rp 120.000,00 Rp 100.000,00 Rp 55.000,00 Bajugue Rp 55.000,00 Rp 70.000,00 Rp 70.000,00 Rp 130.000,00 Rp 110.000,00 Rp 65.000,00

B2. Kerja Sama dengan Produsen Kaos Semarangan Bajugue bekerjasama dengan Audy Shop yang beralamat di Jalan Raya Genuk Semarang. Kerjasama yang telah dilakukan berupa Audy Shop sebagai produsen kaos Semarangan dan Bajugue sebagai reseller.

Gambar B.1 Kaos Semarangan

Bajugue membeli kaos Semarangan sebanyak satu lusin dari Audy Shop dengan harga satuan Rp 27.000,00. Kemudian Bajugue menjual kembali di daerah Tembalang dengan harga Rp 35.000,00.

B3. Publikasi Pamflet Bajugue telah membuat dan memasang pamflet di lingkungan Tembalang, Semarang. Berikut ini adalah tampilan pamflet Bajugue yang

dipublikasikan.

Gambar B.2 Tampilan Pamflet Bajugue

Internet Bajugue membuat blog, akun facebook , dan twitter sebagai media publikasi ke mahasiswa. Berikut ini merupakan tampilan publikasi Bajugue dalam jejaring sosial di internet.

Gambar B.3 Tampilan Blog Bajugue

Gambar B.4 Tampilan Facebook Bajugue

Gambar B.5 Tampilan Twitter Bajugue B4. Transaksi Pemesanan Pakaian Pemesanan dilakukan secara on-line via email dengan orderan alamat berupa

bajugueshop@yahoo.com.

Pemesan

mengirimkan

gambaran umum pakaian/ desain pakaian beserta jenis bahan, ukuran, deadline pembuatan, dan jumlahnya. Apabila harga telah disepakati, pemesan mengirimkan uang muka sebesar 50% ke rekening Bank BTN milik Bajugue. Kemudian Bajugue mengirimkan orderan tersebut ke Capunk Kaos beserta uang muka agar orderan diproduksi. Setelah pakaian telah jadi, Bajugue mengambil pakaian tersebut dan melunasi pembayaran dengan menggunakan uang milik Bajugue. Pakaian tersebut diberikan kepada pemesan beserta pelunasan pembayaran. Penjualan Kaos Semarangan Bajugue mempromosikan kaos Semarangan melalui media jejaring social di internet. Pembeli menghubungi Bajugue melalui email ataupun nomor telepon untuk melakukan pemesanan. Kaos Semarangan dikirim ke alamat pembeli dengan biaya pengiriman ditanggung oleh pembeli.

B5. Evaluasi Dalam program ini, tim Bajugue bersama dosen pembimbing melakukan evaluasi setiap 2 minggu sekali. Evaluasi dilakukan pada proses publikasi, transaksi, kerja sama tim, dan manajemen keuangan. Kegiatan evaluasi diharapkan mampu meningkatkan produktivitas kerja Bajugue.

C. KETERCAPAIAN TARGET LUARAN Pemesanan Pakaian Tabel C.1 Transaksi Pemesanan Pakaian
No. Tanggal Nama Pemesan 1. 17 Maret 2012 Kartika WAD (Undip) Spesifikasi Pakaian Kaos putih Cotton Combat Gambar Logo BJG 2. 17 Maret 2012 Ruth Maretty (Undip) Kaos putih Cotton Combat Gambar Logo RETTY Cell 12 pcs 55rb 660rb 17 April 2012 12 pcs Jumlah Harga / pcs 55rb Harga Total 660rb 17 April 2012 Deadline

Bajugue mendapatkan order total sebanyak 24 buah kaos. Setiap kaos, Bajugue mengambil keuntungan sebanyak Rp 10.000,00. Sehingga total keuntungan yang diperoleh adalah sebesar Rp 240.000,00. Penjualan Kaos Semarangan Tabel C.2 Transaksi Penjualan Kaos Semarangan Tanggal Beli Jual 1 Maret 2012 11 Maret 2012 Jumlah kaos 12 pcs 12 pcs Harga / pcs 27rb 35rb Harga Total 324rb 420rb

Setiap kaos, Bajugue mengambil keuntungan sebanyak Rp 8.000,00. Sehingga total keuntungan yang diperoleh adalah sebesar Rp 96.000,00.

D. PERMASALAHAN DAN PENYELESAIANNYA Dalam proses publikasi, pemasangan pamflet pada papan-papan di lingkungan kampus UNDIP dan POLINES, memerlukan proses perijinan melalui birokrasi himpunan mahasiswa. Hal ini menyebabkan proses publikasi membutuhkan waktu cukup lama. Namun hal ini dapat diimbangi dengan proses publikasi melalui media internet.

E. PENGGUNAAN BIAYA Tabel E.1 Penggunaan Biaya Bajugue


Tanggal Pemasukan Pengeluaran
Pamflet 20 lembar x @ Rp 2.000 Brosur 100 lembar x @ Rp 200 Transportasi (Publikasi) 18/02/12 27/02/12 07/03/12 Pinjaman dana dari Universitas Rp. 1000.000 Publikasi Internet (Pulsa Internet) Transportasi (Capunk Kaos dan Audy Shop) Katalog Bahan Kain Pamflet 20 lembar x @ Rp 2.000 Brosur 100 lembar x @ Rp 200 Transportasi (Publikasi) 16/03/12 Uang Muka Kartika WAD Uang Muka Ruth Maretty Rp. 330.000 Rp. 330.000 Uang Muka untuk pembuatan kaos pesanan Kartika WAD Uang Muka untuk pembuatan kaos pesanan Ruth Maretty Laporan Kemajuan Jumlah Rp. 1.660.000 Saldo Jumlah Rp. 270.000 Kaos Semarangan 12 pcs x @ Rp 27.000 Rp. 100.000 Rp. Rp. 20.000 50.000

11/02/12

Rp. 100.000 Rp. 50.000 Rp. 200.000 Rp. 100.000 Rp. Rp. 20.000 50.000

10/03/12

Rp. 324.000

17/03/12

18/03/12

Rp. 270.000 Rp. 100.000 Rp. 1.654.000 Rp. 6.000

21/03/12 22/03/12

Anda mungkin juga menyukai