Anda di halaman 1dari 5

1

Tugas
P E R S A MA A N L OGI S T I K





OLEH
ASIS GANDE
F1A1 06 024


PROGRAM STUDI MATEMATI KA
FAKULTAS MATEMATI KA DAN I LMU PENGETAHUAN ALAM
UNI VERSI TAS HALUOLEO
KENDARI
2008

2

Analisa Bidang Fase Persamaan Logistik
Dalam persamaan logistik , R(N) = a - bN dengan a dan b konstanta positif. Dengan
mensubtitusikan kedalam persamaan ) ( ). (
) (
t N t R
dt
t dN
= , maka kita mempunyai
persamaan logistik yaitu ; ( ) bN a N
dt
dN
=
Untuk mengambarkan kurva-kurva solusinya Pada bidang fase kita akan melakukan dua hal ,
yaitu melakukan titk tetap untuk N dan menyelidiki bagaimana dinamika populasi diluar titik
titik tetap tersebut. Titk tetap untuk N diperoleh bila 0 =
dt
dN
yang mengakibatkan N
konstan. Untuk persamaan logistik ( ) bN a N
dt
dN
= di berikan kurva solusi persamaan
bidang fase yaitu :





Dari grafik terlihat bahwa 0 < N < K berlaku 0 >
dt
dN
yang berarti N
t
fungsi naik pada
selang tersebut.

3
Demikian pula jika N > K maka berlaku 0 <
dt
dN
yaitu berarti N
t
fungsi Turun. jika N = 0
atau N = K , maka 0 =
dt
dN
dan N(t) tidak berubah sehingga titk N = 0 dan N = K.
Berdasarkan gambar diatas bahwa bila populasi awal nol , maka akan selamanya nol.
Hal ini karena . interprestasi secara biologi hal ini disebabkan
karenan tidak ada indifidu yang berkembang biak. Sedangkan bila populasi awal
b
a
N = , selamanya N juga akan tetap sama dengan
b
a
hal ini disebabkan karena
, sedangkan interpresatasi biologinya hal ini dapat disebabkan oleh
daya dukung lingkungan yang cukup ideal hanya untuk sejumlah
b
a
. Dengan demikian
banyaknya populasi tidak dapat berkurang atau bertambah.
Solusi Persamaan logistik
Modifikasi persamaan logistik sebagai berikut, laju pertumbuhan dan titik jenuh
dianggap tidak lagi konstan melainkan sebagai fungsi terhadap waktu yaitu a = a(t)
dan K = konstan. Jadi dengan demikian persamaan logistik yang dimodifikasi ini
mempunyai bentuk
N
K
N
a
dt
dN
|
.
|

\
|
= 1 ; dimana K = a/b . nilai k merupakan batas dari pertumbuhan
dimana populasi mulai tumbuh di bawah nilai ini, tidak melewati tetapi hanya

4
mendekati nilai tersebut. K biasa juga disebut sebagai titik jenuh (saturation level).
Dan nilai a disebut dengan istilah laju pertumbuhan instrinsik adalah nilai yang
menggambarkan daya tumbuh suatu populasi. Dalam hal ini diasumsikan a > 0 .
N
K
N
a
dt
dN
|
.
|

\
|
= 1 ......................... (1)
a
K
N
N
dN
=
|
.
|

\
|
1
dt
A = a (t) = kemampuan tumbuh populasi yang disebabkan oleh daya dukung lingkungan
sehingga merupakan fungsi terhadap waktu.
K = konstan
Persamaan diatas dapat di tulis daalam bentuk
) (
1
t a
K
N
N
dN
=
|
.
|

\
|

dt
Menggunakan ekspansi fraksi parsial pada ruas kiri :
Solusi persamaan logistik (1) dapat diselesaikan dengan menggunakan metode pemisahan
variabel . dengan syarat 0 = N dan 0 = K . Persamaan (1) dapat ditulis dalam bentuk
) (
1
1
1
t a dN
N
K
N
K
=
|
|
|
|
.
|

\
|
+

dt

5
Kemudian dengan mengintegralkan kedua ruas sehingga diperoleh :
}
= + dt t a N Ln N K Ln ) (
Dengan asumsi bahwa populasi tak pernah negatif, maka N N =
}
=

dt t a
N K
N
Ln ) (
Dengan pengambilan eksponensial pada kedua ruas sehingga :
}
=

dt t a
e
N K
N ) (

}

}
=
dt t a dt t a
Ne ke N
) ( ) (

}
=
|
.
|

\
| }
+
dt t a dt t a
ke e N
) ( ) (
1
Jadi penyelesaian untuk N adalah ;
|
.
|

\
| }
+
}
=
dt t a
dt t a
e
ke
N
) (
) (
1

Anda mungkin juga menyukai