Anda di halaman 1dari 18

Kelas A & B Jonh Fredrik Ulysses

jonh.fredrik.u@gmail.com

PBO
Semua masalah akan dianggap sebagai benda atau

dikenal sebagai obyek Obyek => sesuatu yang nyata, memiliki bentuk, memiliki atribut yang melekat padanya, dan memiliki tingkah laku yang dapat dilakukannya Untuk mengeneralisasi rancangan obyek digunakan istilah class

STMIK Palangkaraya - JFU - 2012

Class
Dalam kehidupan sehari-hari kita sering menjumpai banyak

objek dengan jenis sama. Suatu template (rancangan) yang dapat digunakan untuk menggambarkan suatu obyek yang bersifat umum untuk semua obyek tersebut Biasanya berupa kata benda dan bersifat umum Objek yang memiliki atribut dan perilaku yang sama (karakteristik sama) : kelas Contoh class:

Class mobil Class hewan Class komputer Class televisi Class Artis
STMIK Palangkaraya - JFU - 2012

Class
Class Artis

Elemen-elemen dasar dalam mendefinisikan kelas


Field (variabel) : menyimpan data untuk setiap objek

(implementasi dari atribut) Constructor : setup objek di awal Method : implementasi perilaku objek
class ClassName { Fields Constructors Methods }
STMIK Palangkaraya - JFU - 2012

Object
Sebuah object adalah sebuah entiti yang memiliki keadaan,

behaviour dan identitas yang yang tugasnya dirumuskan dalam suatu lingkup masalah dengan baik. Bentuk nyata dari suatu class Bersifat khusus (spesifik) Contoh object:

Mobil Sedan Mobil Jip Komputer laptop Komputer desktop Harimau Kucing
STMIK Palangkaraya - JFU - 2012

Objek

Objek: Andre Taulani

Objek: Sule

Class & Object


Contoh Class lain Rancangan sebuah flashdisk:

Ada port USB Ada rangkaian penyimpan data (flash storage) Apa bisa dilakukan flashdisk? (read and write)

Contoh Object Object: Flashdisk Kingston 8 GB, 4 GB, 2 GB Object: Flashdisk SanDisk 8 GB, 4 GB, 2 GB

STMIK Palangkaraya - JFU - 2012

Class Flasdisk

STMIK Palangkaraya - JFU - 2012

Contoh lain Class dan Obyek

STMIK Palangkaraya - JFU - 2012

Atribut
Atribut menunjuk pada elemen data dari sebuah object.

Atribut menyimpan informasi tentang object. Dikenal juga sebagai member data, variabel instance, properti atau sebuah field data. Attribute: Ciri pembeda antar obyek Contoh : NIM pada data mahasiswa
class Sphere { double xcenter ; double ycenter ; double zcenter ; double radius; //constructor dihilangkan //method dihilangkan }
STMIK Palangkaraya - JFU - 2012

Atribut
Atribut: Nama Umur Film

Method
Sebuah method menjelaskan behaviour dari sebuah

object. Method juga dikenal sebagai fungsi atau prosedur. Behavior: Tingkah laku sebuah obyek
public class Sphere { //fields tidak dituliskan //constructor tidak dituliskan public double volume(void) { return 4.0/3.0*PI*radius*radius*radius; } }
STMIK Palangkaraya - JFU - 2012

Method
Method: Menampilk an data diri

Attribute dan Method

STMIK Palangkaraya - JFU - 2012

Guided
//Kelas dan objek import java.io.*; /*************** Mendeklarasikan Kelas ********************/ class Pegawai1 { //atribut private String NIP; private String nama; private String alamat; //methods public void setPegawai(String nip,String nm,String almt) { NIP=nip; nama=nm; alamat=almt; } public void tampilData() { System.out.println("NIP :"+NIP); System.out.println("Nama :"+nama); System.out.println("Alamat :"+alamat); System.out.println(); } /******************* Main Program *********************/ public static void main(String[] args) { BufferedReader br; br=new BufferedReader(new InputStreamReader(System.in)); //mendefinisikan objek dari suatu Kelas Pegawai1 a=new Pegawai1(); Pegawai1 b=new Pegawai1(); //memasukkan data diset di dalam program a.setPegawai("PG001","Budi","Babarsari"); //memasukkan data dari keyboard try { System.out.print("NIP :"); System.out.flush();String nip=br.readLine(); System.out.print("Nama :"); System.out.flush();String nm=br.readLine(); System.out.print("Alamat :"); System.out.flush();String almt=br.readLine(); b.setPegawai(nip,nm,almt); }

STMIK Palangkaraya - JFU - 2012

Latihan
Dari program sebelumnya tambahkan satu atribut

untuk memasukan gaji pegawai berupa bilangan float ! Contoh sebelumnya mengubah string menjadi bilangan integer:
System.out.print("Masukkan bilangan bulat : "); String input = br.readLine(); int bilangan = Integer.parseInt(input);

STMIK Palangkaraya - JFU - 2012

Tugas
Dari program sebelumnya buatlah fungsi tambahan

untuk menghitung total gaji pegawai jika gaji seorang pegawai lebih dari 1.800.000 maka dikenakan pajak 5%! (total gaji =gaji-(gaji * 5%))

STMIK Palangkaraya - JFU - 2012

Anda mungkin juga menyukai