Anda di halaman 1dari 9

1

PERAN BUDAYA DAERAH DALAM MEMPERKOKOH KETAHANAN BUDAYA BANGSA

Ikhsan Aji Wibowo 13111492 1 KA 34

Fakultas Ilmu Komputer Universitas Gunadarma 2012


Mata Kuliah : Ilmu Budaya Dasar
1

Dosen : Muhammad Burhan Amin

Topik Makalah

PERAN BUDAYA DAERAH DALAM MEMPERKOKOH KETAHANAN BUDAYA BANGSA


Kelas : 1-KA34 Tanggal Penyerahan Makalah : 17 Maret 2012 Tanggal Upload Makalah : 18 Maret 2012

PERNYATAAN Dengan ini saya menyatakan bahwa seluruh pekerjaan dalam penyusunan makalah ini saya buat sendiri tanpa meniru atau mengutip dari tim / pihak lain.

Apabila terbukti tidak benar, saya siap menerima konsekuensi untuk mendapat nilai 1/100 untuk mata kuliah ini.

Penyusun
NPM 13111492 Nama Lengkap Ikhsan Aji Wibowo Tanda Tangan

Program Sarjana Sistem Informasi UNIVERSITAS GUNADARMA

Puji syukur penulis penjatkan kehadirat Allah SWT, yang atas rahmat-Nya maka penulis dapat menyelesaikan penyusunan makalah yang berjudul Peran Budaya Daerah Dalam Memperkokoh Ketahanan Budaya Bangsa. Penulisan makalah adalah merupakan salah satu tugas dan persyaratan untuk menyelesaikan tugas mata kuliah Ilmu Budaya Dasar di Universitas Gunadarma. Dalam Penulisan makalah ini penulis merasa masih banyak kekurangan-kekurangan baik pada teknis penulisan maupun materi, mengingat akan kemampuan yang dimiliki penulis. Untuk itu kritik dan saran dari semua pihak sangat penulis harapkan demi penyempurnaan pembuatan makalah ini. Dalam penulisan makalah ini penulis menyampaikan ucapan terima kasih yang tak terhingga kepada pihak-pihak yang membantu dalam menyelesaikan penelitian ini, khususnya kepada :
1. Bapak Muhammad Burhan Amin selaku Dosen Mata Kuliah yang telah meluangkan

waktu, tenaga dan pkiran dalam pelaksanaan bimbingan, pengarahan, dorongan dalam rangka penyelesaian penyusunan makalah ini
2. Rekan-rekan semua di Kelas 1 KA 34.

3. Secara khusus penulis menyampaikan terima kasih kepada keluarga tercinta yang telah memberikan dorongan dan bantuan serta pengertian yang besar kepada penulis, baik selama mengikuti perkuliahan maupun dalam menyelesaikan makalah ini 4. Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu, yang telah memberikan bantuan dalam penulisan makalah ini. Akhirnya penulis berharap semoga Allah memberikan imbalan yang setimpal pada mereka yang telah memberikan bantuan, dan dapat menjadikan semua bantuan ini sebagai ibadah, Amiin Yaa Robbal Alamiin.

Bekasi, 16 Maret 2012

Daftar Isi

Pernyataan i Kata Pengantar. ii Daftar Isi iii BAB I PENDAHULUAN...... 1 1.1 Latar Belakang .... 1 1.2 Tujuan... 1 1.3 Sasaran...... 2 BAB II PERMASALAHAN..... 3 2.1 Kekuatan. 3 2.2 Kelemahan... 3 2.3 Peluang..... 4 2.4 Hambatan..... 4 BAB III KESIMPULAN DAN REKOMENDASI.. 4 3.1 Kesimpulan.. 4 3.2 Rekomendasi... 5 Daftar Pustaka.. 5

PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Tidak dapat kita pungkiri bahwa tekhnologi sangatlah memiliki peran penting dalam kehidupan manusia, tidak hanya telfon genggam, masih banyak tekhnologi-tekhnologi yang lainnya, seperti tekhnologi berupa media informasi yang bisa saja bersumber dari televisi,internet dan lain sebagainya, kita ambil contoh dari media internet yang sekarang ini lagi populernya di masyarakat kita maupun masyarakat dunia, sebut saja media facebook,twiter,youtube,blog, dsb. Melalui media-media itu sebenarnya kita bisa saja melestarikan budaya dan nilai luhur bangsa kita, yang mana bangsa Indonesia ini memiliki berbagai macam budaya dan memiliki nilai luhur yang saat sekarang ini sudah mulai luntur. begitu juga dengan nilai budaya bangsa Indonesia yang seenaknya di jiplak oleh bangsa lain, itu tak lain di karenakan kurangnya pelestarian dari bangsa kita sendiri, nah di sinilah tekhnologi bisa memainkan perannya dalam pelestarian budaya dan nilai luhur bangsa ingonesia, berikut contoh peran tekhnologi dalam melestarikan budaya dan nilai luhur bangsa Indonesia melalui perspektif media di internet. Sebuah institusi pendidikan, Universitas Gunadarma menaungi kemampuan kemampuan tersebut.

1.2 Tujuan 1.2.1.Memenuhi tugas mata kuliah IBD. 1.2.2.Makalah ini di buat agar mahasiswa mampu memahami peran Universitas Gundarma dalam pelestarian nilai nilai budaya. 1.2.3. Bagi mahasiswa, mamapu mengaplikasikan dalam kehidupan sehari hari dalam upaya pelestarian nilai budaya. 1.2.4. Mampu meningkatkan kesadaran masyarakat secara luas , agar ikut berkontribusi. dalam pelestarian nilai budaya dan memahami mengapa kita perlu melestarikan kebudayaan.
5

1.2.5. Makalah ini hendaknya mampu membantu mahasiswa dalam memahami mata kuliah IBD.

1.3 Sasaran Makalah ini ditujukan untuk semua pembaca, baik blogger maupun masyarakat luas mengenai peran Universitas Gundarma dalam pelestarian nilai nilai budaya. Ada beberapa point sasaran yang perlu diperhatikan yaitu :
a. Mampu memahami dasar nilai budaya sehingga ikut berperan dalam melestarikan

Budaya
b. Masyarakat yang berjiwa Pancasila mempunyai integritas nilai budaya yang tinggi

c. Bersikap terbuka dan tanggap dengan lingkungan sekitar d. Kontribusi dalam bermasyarakat.

PERMASALAHAN Analisis permasalahan peran Universitas Gundarma dalam pelestarian nilai nilai budaya. . dengan memperhatikan dan mempertimbangkan eksternal dilihat dari aspek :
1. Kekuatan (Strength)

kondisi lingkungan internal maupun

a. Beragam budaya local yang terdapat di Indonesia b. Kedekatan hubungan antara masyarakat daerah dengan budayanya masing - masing c. Pemerintah daerah yang langsung berkontribusi pada budayanya d. Keistimewaan di setiap budaya daerah masing - masing

2. Kelemahan (Weakness)

a. Adanya budaya dari luar yang masuk ke daerah - daerah


b. Kurangnya kekuatan kepercayaan diri pada kebudayaan daerah masing - masing

c. Kinerja pemerintah daerah yang tidak selalu berpihak pada pelestarian kebudayaan d. Desakkan ekonomi yang beranggapan budaya daerah tidak lagi menguntungkan

3. Peluang (Opportunity)

a. b. c. d.

Dunia menggangap Indonesia kaya akan budaya daerahnya Perbedaan budaya dapat mempersatukan budaya bangsa Keistimewaan dari setiap budaya daerah yang menjadi daya tarik Perkembangan teknologi yang cepat

4. Tantangan/Hambatan (Threats)

a.

Persaingan dengan budaya budaya asing


7

b.

Plagiarisme budaya di dunia c. Kesalahpahaman antara budaya budaya daerah d. Sarana kontribusi pemerintah yang tidak selalu tepat

KESIMPULAN DAN REKOMENDASI 1. Kesimpulan a. Kesadaran masyarakat dalam melestarikan kebudayaan , termasuk seluruh apresiasi yangdilakukan masyarakat dalam melestarikan budaya merupakan wujud rasa cinta terhadap tanah air b. Masyarakat memegang peran penting dalam pelestarian kebudayaan setempat, juga membantu dalam ketahanan budaya bangsa c. Andil pemerintah daerah dalam menyalurkan budaya daerahnya yang kurang terintegrasi dengan pusat

2. Rekomendasi a. Seperti yang telah di jelaskan di bab sebelumnya, kelangsungan kebudayaan Indonesia sangat bergantung kepada masyarakat itu sendiri. Warga Negara bertanggung Jawab untuk menjaga dan melestarikan budaya Indonesia agar tetap utuh dan tidak punah/tidak jatuh ketangan Negara lain.

Referensi

http://harrypahwandi.wordpress.com/2012/04/02/peran-budaya-daerah-dalam-memperkokohketahanan-budaya-bangsa/

http://hairul29.blogspot.com/2010/03/peran-budaya-lokal-memperkokoh.html

Anda mungkin juga menyukai