Anda di halaman 1dari 7

10/3/2011

Materi ke 4

Mengapa Butuh Image?

Image / Citra HTML

Image dapat membuat dokumen HTML lebih


menarik dibandingkan hanya berisi teks saja.
Memudahkan user untuk memahami
informasi yang disampaikan
Misal untuk spesifikasi Handphone, akan lebih
baik diberi visualisasi gambar dibandingkan hanya
teks
satu gambar mewakili seribu kata

Format Image untuk Web

Format Terkompresi
GIF

Ukuran diusahakan tidak besar


Cara memperkecil ukuran :

LZW Compression dari Compuserve


Membuang beberapa informasi tentang warna
Tidak memiliki warna kulit manusia dalam daftar warna
sehingga lebih cocok untuk icon / kartun
Mendukung animasi dan transparansi

image dibuat kecil,


Image sedikit warna (misal: 2 warna hitam putih),
Image terkompresi

JPEG
Joint Photographic Experts Group (pembuat standar)
Membuang beberapa informasi tentang image
Memiliki beberapa level kompresi

Format Image terkompresi


GIF
JPEG
PNG

PNG
Portable Network Graphics, dibuat khusus untuk web
Menggunakan intelligent algorithm and Losless compression
3

10/3/2011

Perbandingan

Meningkatkan kecepatan download


Membatasi ukuran image
Membatasi banyak image dalam satu halaman

Warna

Format

Ingat: banyak image kecil lebih cepat didownload


dibanding 1 image besar

Reuse image sebisa mungkin untuk


memaksimalkan penggunaan cache
Menggunakan frame agar tak semua bagian dari
window harus diupload
Jika mungkin gunakan teks sebagai pengganti
image (misal dengan tabel berwarna)

Interlacing

Transparan
si
/Animasi

Decod
er
Cepat

Ukuran
File
/Detail
Image
Relatif
Besar/Ya

Dukungan
Browser

GIF

28 = 256
Warna

Ya

Ya / Ya

JPG,
JPEG

224 = 16
Juta Warna

JPEG
Progresif

Tidak /
Tidak

Tidak

Kecil/Tida
Sesuai
k

Ya

Ya / Tidak

Cepat

Relatif
Besar/Ya

28
PNG

= 256
Warna
24
2 = 16
Juta Warna

Sesuai

Perkembang
an saat ini
banyak yang
sesuai

Interlacing dan JPEG Progresif :


Gambar (terutama yang berukuran besar) akan ditampilkan 1/8 dahulu,
sisanya akan dimunculkan kemudian, mulai dari blur baru kemudian focus,
sehingga user tidak perlu menunggu semua gambar didownload dahulu
5

Image HTML

Sintaks Tag Image


Sintaks

Image didefinisikan dengan tag <img>.


Tag <img> hanya mencakup atribut dan
tidak mempunyai tag penutup.
Menggunakan atribut:

<img src="URL" />


<img src="URL" alt= "teks" />
Nilai atribut URL:
URL absolut menunjuk ke situs web lain
(contoh:
src="http://www.contoh.com/foto1.g
if")
URL relatif menunjuk ke file didalam situs
web (contoh: src="foto1.gif")

src menentukan URL dari image yang akan


ditampilkan
alt menentukan teks pengganti untuk image
(jika image tidak dapat ditampilkan oleh
browser)
7

10/3/2011

Contoh

<html>
<head>
<title>gambar</title>
</head>
<body>
<img src="mahasiswa.jpeg" alt= mahasiswa"
/>
</body>
</html>

Image sebagai background


<html>

<body background="background.jpg">

<h3>Lihat: image background!</h3>

<p>File gif dan jpg dapat dipakai sebagai

background HTML.</p>

<p>Jika image lebih kecil dari halaman,


image

akan mengulang.</p>

</body>
</html>

10

Perataan image

Perataan image (lanjutan)

<html>
<body>

<p> Image

<img src="hackanm.gif align="bottom" width="48"


height="48/>

dalam teks

</p>

<p> Image

<img src ="hackanm.gif align="middle" width="48"


height="48/>

dalam teks

</p>

<p> Image

<img src ="hackanm.gif align="top" width="48"


height="48/>

dalam teks

</p>
11

<p>Catatan perataan bottom adalah perataan


default</p>
<p> Image
<img src ="hackanm.gif width="48" height="48/>
dalam teks
</p>
<p> <img src ="hackanm.gif width="48" height="48">
Image sebelum teks
</p>
<p> Image setelah teks
<img src ="hackanm.gif width="48" height="48/>
</p>
</body>
</html>

12

10/3/2011

Perataan image (lanjutan)

Image bersifat floating


<html>
<body>

<p>

<img src ="hackanm.gif align ="left" width="48"


height="48/>
Paragraf dengan image. Atribut align dari image
diset = "left". Image akan mengambang di kiri dari
teks.

</p>

<p>

<img src ="hackanm.gif align ="right" width="48"


height="48/>

Paragraf dengan image. Atribut align dari image


diset = "right". Image akan mengambang di kanan dari
teks.

</p>
</body>
14
</html>

13

Image bersifat floating (lanjutan)

Mengatur ukuran image


<p>
<img src="hackanm.gif width="20" height="20/>
</p>
<p>
<img src="hackanm.gif width="45" height="45/>
</p>
<p>
<img src="hackanm.gif width="70" height="70/>
</p>
<p>
Anda dapat membuat gambar lebih besar atau lebih
kecil dengan mengganti nilai atribut "height" dan
"width" dari tag img.
</p>

15

16

10/3/2011

Pengaturan dengan prosen

Hasil Mengatur ukuran image

<p>
Ini Tanpa Pengaturan<br/>
<img src="women.jpg">
<br/>Ini dengan Pengaturan absolut<br/>
<img src="women.jpg" width="50" height="50">
<br/>Ini dengan Pengaturan prosen<br/>
prosen dihitung berdasar ukuran browser<br/>
<img src="women.jpg" width="10%" height="10%">
</p>

17

Hasil pengaturan ukuran image

18

Menampilkan alternate text untuk image


<img src="goleft.gif" alt="Go Left" width="32"
height="32/>
<p>
Browser yang text-only tidak dapat menampilkan image
dan hanya akan menampilkan teks yang ditulis dalam
atribut "alt". Di sini teks - "alt" adalah "Go
Left".</p>
<p>
Catatan: jika Anda menahan mouse pointer pada image,
kebanyakan browser akan menampilkan teks - "alt".
</p>

19

20

10/3/2011

Membuat hyperlink dengan image

Horizontal dan Vertical Space

<p>
Anda juga dapat menggunakan image sebagai
link:
<a href="halakhir.htm">

<img border="0" src="buttonnext.gif


width="65" height="38/>
</a>
</p>

<p>

<img src="scream.jpg" vspace="20" hspace="50" align="left">

Tulisan ini akan mengelilingi gambar. Tulisan ini akan


mengelilingi gambar. Tulisan ini akan mengelilingi gambar. Tulisan
ini akan mengelilingi gambar. Tulisan ini akan mengelilingi gambar.
Tulisan ini akan mengelilingi gambar. Tulisan ini akan mengelilingi
gambar. Tulisan ini akan mengelilingi gambar. Tulisan ini akan
mengelilingi gambar. Tulisan ini akan mengelilingi gambar.

</p>

21

22

Menciptakan peta image, wilayah dapat diklik

Peta Image

<p>Klik salah satu planet untuk melihat lebih dekat:</p>


<img src="planets.gif" width="145" height="126
usemap="#planetmap/>

Image yang dapat diberikan link pada area


tertentu dari image tersebut
Sering disebut dengan istilah hotspot, yaitu
suatu wilayah dalam image yang apabila diklik akan masuk ke link tertentu

<map id="planetmap" name="planetmap">

<area shape="rect coords="0,0,82,126" alt="Sun


href="sun.html/>

<area shape="circle" coords="90,58,3" alt="Mercury


href="mercur.html/>

<area shape="circle" coords="124,58,8" alt="Venus


href="venus.html/>

</map>
<p><b>Catatan:</b>Atribut "usemap" dalam elemen img mengacu
ke atribut "id" atau "name" (tergantung browser) dalam
elemen map.</p>
23

24

10/3/2011

Image dengan image map,


koordinat akan ditampilkan pada status bar

Menciptakan peta image, wilayah dapat diklik (lanjutan)

Jika diklik pada daerah sun,


mercury, venus maka akan
muncul:

<p>
Gerakkan mouse pada image, dan perhatikan status bar
untuk melihat perubahan koordinat.
</p>
<p>
<a href="coba_ismap.html">
<img src="planets.gif"

ismap width="146" height="126/>


</a>
</p>

25

26

Image dengan image map,


koordinat akan ditampilkan pada status bar

Selesai

27

28

Anda mungkin juga menyukai