Anda di halaman 1dari 13

GANGGUAN GASTROINTESTINAL PADA LANSIA

Rongga mulut Faring dan esofagus Lambung Usus halus Pankreas hati Usus besar dan rectum

PENGERTIAN
Kolelitiasis adalah pembentukan batu empedu yang biasanya terbentuk dalam kandung empedu dari unsur-unsur padat yang membentuk cairan empedu (Brunner & Suddarth, 2001). Batu empedu merupakan endapan satu atau lebih komponen empedu kolesterol, bilirubin, garam empedu, kalsium, protein, asam lemak dan fosfolipid (Price & Wilson, 2005).

ETIOLOGI
Etiologi batu empedu masih belum diketahui sepenuhnya, akan tetapi, tampaknya faktor predisposisi terpenting adalah gangguan metabolisme yang menyebabkan terjadinya perubahan komposisi empedu, stasis empedu dan infeksi kandung empedu. Kondisi klinis yang dikaitkan dengan semakin meningkatnya insiden batu empedu adalah diabetes, sirosis hati, pangkreatitis, kanker kandung empedu dan penyakit/reseksi ileum. faktor lainnya adalah obesitas, multipararitas, pertambahan usia, jenis kelamin perempuan dan ingesti segera makanan yang mengandung kalori rendah/lemak rendah (puasa).

TYPE BATU
Batu empedu pigmen

Lanjutan
Batu empedu kolesterol

Lanjutan
Batu empedu campuran

MANIFESTASI KLINIS
Gejala yang disebabkan oleh penyakit pada kandung empedu itu sendiri. Gejala yang terjadi akibat obstruksi pada lintasan empedu oleh batu empedu. Gejalanya bisa bersifat akut atau kronis 1. Rasa Nyeri dan Kolik Bilier 2. Ikterus 3. Perubahan warna urin dan feses 4. Defisiensi vitamin

PATOFISIOLOGI
Kolelitiasis (Batu empedu) Tersusun dari pigmen Tersusun dari kolesterol Proses hemolitik/ Batu pigmen Batu Kolesterol Akibat gangguan Investasi E. Coli hati Mengubah bilirubin akibat pigmen yang tak sintesis as. empedu ekskresi kolesterol diglukosonida terkonjugasi mengadakan & pe sintesis meningkat pengendapan dalam hati Bilirubin bebas Batu Supersaturasi getah empedu oleh empeduKristal kalsium Terutama pada ps. Mengendap Bilirubin sirosis hepatis, hemolisis & infeksi Batu percabangan bilier

KOMPLIKASI
Kholesistisis Perforasi dan abses Karsinoma ditemukan 80 % pada batu empedu

PEMERIKSAAN PENUNJANG
Uji eksresi empedu Uji enzim serum Ronsen abdomen / pemeriksaan sinar X Kolangiogram / kolangiografi transhepatik perkutan ERCP

PENATALAKSANAN MEDIS
1. Non bedah 2. Nutrisi 3. Bedah

Anda mungkin juga menyukai