Anda di halaman 1dari 2

Kasus Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial SD

Bu,fitri adalah guru SD Negeri 2 Candimas,mengajar di kelas I,akan memberikan pelajaran IPS, dengan materi Menceritakan Pengalaman Diri. Sebelum memulai pelajaran, anak anak berbaris di depan kelas,kemudian diperiksa kebersihannya, terutama kuku tangan dan telinga. Sambil diperiksa anak masuk kedalam kelas satu persatu. Anak anak diajak berdoa dan kemudian mengucapkan salam. Sebelum memberikan materi, memberi motivasi kepada anak, saya bertanya siapa tadi yang tidak mandi anak anak terdiam. Mari kita nyanyikan lagu bangun tidur kuterus mandi,tidak lupa menggosok gigi, habis mandi kutolong ibu, membersihkan tempat tidurku. Kemudian Bu,fitri melanjutkan pelajaran,Bu,fitri memberi contoh cerita pengalaman diri misalnya,setelah bangun pagi,kemudian mandi, dan berpakaian rapi, sarapan pagi, sebelum berangkat sekolah memberi salam kepada ibu dan bapak. Setelah pelajaran selesai ternyata anak anak yang bias menceritakan pengalaman diri dengan benar hanya 10 orang, dan 15 orang tidak sempurna dan 5 orang tidak sama sekali,murid kelas I terdiri dari 30 orang.

Rambu rambu jawaban : 1.empat peristiwa yang mengakibatkan masalah : a. Tidak menggunakan alat peraga,sehingga anak kurang memahami materi. b. Baik dalam memberi motivasi anak jadi lebiuh mudah mengingat pelajaran yang lalu. 2. Rencana Perbaikan Identifikasi Masalah: Anak hanya diberi buku paket untuk meringkas materi. Analisis Masalah : Tidak menggunakan alat peraga. Tidak memeriksa pemahaman siswa. Tidak mengawasi perkelompok.

Rumusan Masalah : Bagaimana cara meningkatkan pemahaman siswa terhadap materi dengan melalui : Penggunaan alat peraga. Metode ceramah. Buku paket tidak mencukupi.

Tujuan Perbaikan : Membuat kelompok. Mendemonstrasikan.

Langkah Kegiatan Perbaikan : Kegiatan Awal a. Menyampaikan kegiatan yang akan disampaikan. b. Apersepsi, mengajukan pertanyaan,mengaitkan materi dengan pelajaran sebelumnya atau pengalaman siswa sehari hari. Kegiatan Inti a. Guru dapat menjelaskan materi. b. Guru mengawasi anak anak dalam meringkas materi.

Kegiatan Penutup a. Guru memberikan test tertulis. b. Guru memberikan penilaian.

Anda mungkin juga menyukai