Anda di halaman 1dari 10

HIPERPLASIA PROSTAT

pendahuluan

Letak : inferior buli Membungkus uretra posterior Bentuk spt buah kenari, berat 20gr Zona : perifer, sentral, transisional, fibromuskuler anterior, dan periuretra. Pertumbuhan dipengaruhi hormon testosteron (DHT) Pada usia lanjut sering terjadi BPH, 50% pd usia 60th, 80% pd usia 80 th

Etiologi
Terkait : Peningkatan kadar DHT Ketidakseimbangan estrogen-testosteron Interaksi stroma epitel Berkurangnya apoptosis Teori stem sel

Patofisiologi
Pembesaran prostat penyempitan lumen uretra prostatika tekanan intravesika meningkat buli berkontraksi lebih kuat perubahan anatomik buli - LUTS Peningkatan tekanan intravesikal diteruskan ke ureter- refluks vesiko-ureter - hidroreter , hidronefrosis , gagal ginjal.

Gambaran klinis

LUTS
Obstruksi Hesitansi Pancaran miksi lemah Intermitensi Miksi tidak puas Menetes setelah miksi Iritasi Frekuensi Nokturi Urgensi Disuri

gejala sal. Kemih bagian atas eg : nyeri pinggang, benjolan dipinggang, demam. Gejala diluar sal. Kemih eg : hernia inguinal, hemoroid

Pemeriksaan fisik

Buli terisi penuh Teraba masa kistus di suprasimfisis Urin menetes tanpa disadari RT : konsistensi prostat kenyal, lobus ka ki simetris, nodul (-)

Penunjang
LAB Sedimen urine Kultur urine Faal ginjal KGD Penanda tumor PSA (jika dicurigai keganasan) IMAGING Foto polos abdomen USG

Pengobatan
Tujuan : Memperbaiki keluhan miksi Meningkatkan kualitas hidup Mengurangi obstruksi Mengembalikan fungsi ginjal Mengurangi volume residu urine setelah miksi Mencegah progresifitas penyakit

Medika mentosa Penghambat adrenergik Penghambat reduktase Hormonal

Pembedahan Prostatektomi terbuka Endourologi (TURP, TUIP)


Tindakan invasif minimal Termoterapi Stent

Terima
Kasih

Anda mungkin juga menyukai