Anda di halaman 1dari 11

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Mata Pelajaran Kelas/ Semester Pertemuan Alokasi Waktu

: Biologi : X (Sepuluh)/ 2 :1 : 2 jam pelajaran

Standar Kompetensi : 1. Memahami manfaat keanekaragaman hayati Kompetensi Dasar : 3.1 Mendeskripsikan konsep keanekaragaman gen, jenis, ekosistem, melalui kegiatan pengamatan Tujuan : Siswa mampu menentukan tingkat keanekaragaman berdasarkan hasil pengamatan. (nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan); Karakter siswa yang diharapkan :

Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.

Kewirausahaan / Ekonomi Kreatif :

Percaya diri, Berorientasi tugas dan hasil.

1. I.

Indikator Pencapaian Kompetensi

Mengamati adanya gejala keanekaragaman hayati Menyimpulkan pengertian keanekaragaman hayati

1. II. Materi Ajar

Keanekaragaman hayati pada tingkat gen, jenis, dan ekosistem

III. Metode Pembelajaran

Pengamatan Diskusi

Strategi Pembelajaran Tatap Muka Mengamati gejala keanekaragaman Mencatat ciri-ciri hasil pengamatan Menyimpulkan tingkat keanekaragaman berdasarkan hasil pengamatan Mengamati keanekaragaman spesies hewan dan tumbuhan Diskusi mendeskripsikan pengertian keanekaragaman hayati Diskusi mendeskripsikan keanekaragaman pada tingkat gen, spesies, dan ekosistem Siswa dapat Mengamati adanya gejala keanekaragaman hayati Menyimpulkan pengertian keanekaragaman hayati Menentukan tingkat keanekaragaman Terstruktur Mandiri

Tatap Muka berdasarkan hasil pengamatan

Terstruktur

Mandiri

IV. Langkah-Langkah Pembelajaran Pertemuan 1 (2 jam pelajaran) 1. Kegiatan awal (10 menit)

Guru mendiskusikan adanya gejala keanekaragaman yang dijumpai siswa di lingkungan sekitar. Guru membagi siswa menjadi enam kelompok.

1. Kegiatan inti (70 menit) Eksplorasi Dalam kegiatan eksplorasi :

Guru meminta siswa untuk mengamati keanekaragaman hayati dengan menggunakan Kegiatan 7.1. (nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan); Siswa mengamati keanekaragaman hayati. (nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan);

Elaborasi Dalam kegiatan elaborasi,

Siswa dalam kelompok berdiskusi untuk menjawab pertanyaan dan menyusun laporan. (nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan); Guru dan siswa berdiskusi untuk menyimpulkan pengertian keanekaragaman hayati dan tingkat-tingkat keanekaragaman hayati. (nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan);

Konfirmasi Dalam kegiatan konfirmasi, Siswa:

Menyimpulkan tentang hal-hal yang belum diketahui (nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.); Menjelaskan tentang hal-hal yang belum diketahui. (nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.)

1. Kegiatan akhir (10 menit)

Siswa mengumpulkan laporan hasil kerja siswa. (nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan);

1. V. Alat/ Bahan/ Sumber


Buku kerja Biologi 1A, Esis Buku Biologi, SMA kelas X, Esis, Bab VII Berbagai makhluk hidup yang ada di sekitar sekolah

1. VI.

Penilaian

Laporan hasil pengamatan Uji kompetensi tertulis

Mengetahui, Kepala SMA

,20 Guru mapel Biologi

(_________________________)

(_________________________)

NIP/NIK :

NIP/NIK :

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah Mata pelajaran Kelas Semester Alokasi waktu Materi pokok Ciri-ciri umum protista -

: SMA NEGERI 9 KAB. TANGERANG : Biologi :X :1 : 6 x 45 : Protista Eukariotik uniseluler yang hidup soliter atau berkoloni.

Protista dapat digolongkan menjadi protista mirip hewan (protozoa), protista mirip tumbuhan (algae), protista mirip jamur (jamur lendir/slime mold). Bentuk tubuh protista beragam. Sel memiliki inti lebih dari satu. Bersifat amoeboid atau berflagel Heterotrof. Menghasilkan spora. Bersifat parasit atau pengurai. Uniseluler, kecuali alga cokelat dan merah. Autotrof karena mampu berfotosintesis Ukuran tubuh mikroskopis, ada juga yang makroskopis. Habitat di air tawar atau air laut Berfigmen klorofil, karotenoid, fikosantin dan fikoeritrin. Uniseluler

Ciri-ciri umum protista mirip jamur

Ciri-ciri umum protista mirip tumbuhan

Cirri-ciri umum protista mirip hewan

Soliter atau berkoloni Mikroskopis Heterotrof Hidup bebas atau parasit

Peranan protista

Memiliki alat gerak berupa pseudopodia, silia atau flagel Menguntungkan karena sebagai sumber makanan yang bernilai gizi tinggi, sebagai obat-obatan, dan kosmetika, pupuk. Merugikan karena menyebabkan penyakit (misalnya Trypanosome, Plasmodium, Leishmania).

Standar kompetensi Memahami prinsip-prinsip pengelompokkan mahluk hidup

Kompetensi dasar Mendeskripsikan cirri-ciri umum filum dalam kingdom protista dan peranannya bagi kehidupan.

Indicator

Menunjukkan ciri-ciri umum filum dalam Kingdom Protista. Mengenali protista berdasarkan ciri-ciri morfologi. Menjelaskan cara pengelompokkan Protista. Menjelaskan cara-cara perkembangbiakan Protista. Membuat charta reproduksi Protista. Memberi contoh peranan Protista bagi kehidupan.

Tujuan pembelajaran

Mengetahui ciri-ciri umum filum dalam Kingdom Protista. Mampu mengenali Protista berdasarkan ciri-ciri morfologi. Mampu menjelaskan cara penglompokkan Protista.

Mengetahui cara-cara perkembangbiakan Protista. Mampu membuat charta reproduksi Protista. Mengetahui contoh peranan Protista bagi kehidupan.

Metode Permainan tebak kata

Karakter yang dikembangkan Disiplin, kerja sama, tanggung jawab dan teliti.

Langkah-langkah : Pertemuan ke-1 (245 menit) Tahapan Kegiatan awal Kegiatan inti

Kegiatan salam pembuka melakukan apersepsi memberikan motivasi

Waktu (menit) 10

informasi tentang KBM Guru membuka pelajaran dengan terlebih dahulu 70 melakukan apersepsi untuk menyiapkan mental dan membangkitkan motivasi belajar siswa serta memberitahukan tujuan yang ingin dicapai dari kegiatan pembelajaran; Siswa membentuk kelompok kecil beranggotakan 4 orang yang dipilih secara acak; Siswa mendengarkan secara aktif penjelasan materi pelajaran secara global dari guru tentang cirri-ciri umum Protista dan pengelompokkannya; Siswa melakukan Tanya jawab dengan guru mengenai materi yang telah disampaikan. Setiap kelompok mengikuti permainan tebak kata yang dimulai dari kelompok pertama sampai terakhir dengan berurutan.

Setiap kelompok diberikan 3 kata untuk dijawab dengan benar dalam waktu 3 menit. Setiap anggota kelompok yang menjawab benar akan memperleh hadiah. Memberikan evaluasi pada siswa untuk mengetahui kemampuan siswa dalam menguasai materi Protista. Memberikan kesimpulan Menugaskan kepada tiap-tiap kelompok untuk membuat skema daur hidup plasmodium di dalam tubuh manusia dan dalam tubuh nyamuk.

Penutup

10

Pertemuan ke-2 (245 menit) Tahapan Kegiatan awal Kegiatan inti

Kegiatan salam pembuka melakukan apersepsi memberikan motivasi informasi tentang KBM Guru membuka pelajaran dengan terlebih dahulu melakukan apersepsi untuk menyiapkan mental dan membangkitkan motivasi belajar siswa serta memberitahukan tujuan yang ingin dicapai dari kegiatan pembelajaran; Siswa mendengarkan secara aktif penjelasan materi pelajaran secara global dari guru tentang Protista mirip hewan (Protozoa), Protista mirip tumbuhan (Alga/Ganggang) dan Protista mirip jamur; Siswa melakukan Tanya jawab dengan guru mengenai materi yang telah disampaikan. Setiap kelompok mengikuti permainan tebak kata yang dimulai dari kelompok pertama sampai terakhir dengan berurutan. Setiap kelompok diberikan 3 kata untuk dijawab dengan benar dalam waktu 3 menit. Setiap anggota kelompok yang menjawab benar akan memperoleh hadiah. Memberikan evaluasi pada siswa untuk mengetahui kemampuan siswa dalam menguasai materi Protista.

Waktu (menit) 10

70

Penutup

Memberikan kesimpulan.

10

Pertemuan ke-3 (245 menit) Ulangan harian untuk penilaian individu

Sumber dan media belajar Penilaian Instrument

: buku paket dan LKS : individu, kelompok dan postes : terlampir Tangerang, 2011 Guru Bidang Studi ..

Kepala sekolah

.. Nip: Lampiran tugas:

Buatlah skema urutan daur hidup Plasmodium di dalam tubuh manusia dan di dalam tubuh nyamuk!

Format penilaian Nama kelompok Kelas No 1. 2. 3. 4. 5. Ket: A =16-20 B =11-15 C =7-10 D =5-6 : : Aspek penilaian 1 Kerapihan Urutan Keindahan Gambar Bahan 2 Nilai 3 4

Anda mungkin juga menyukai