Anda di halaman 1dari 6

APLIKASI ONLINE SHOP DENGAN LAYANAN SMS GATEWAY PADA BUTIK TERONG

Eddy Prasetyo Nugroho, MT1 Kurniawan Nur Ramdani,ST2 Angky Widiastono1


1,3

Program Studi Manajemen Informatika Politeknik Telkom, Bandung 1 http://www.politel.ac.id/ Abstract The more rapid development of technology today, are not directly sue a variety of business fields, especially for more easy access to customers. Objectives to accomplish in the preparation of this Final Project is to produce an online shop webbased application that can be a media marketing in cyberspace so that boutique eggplant will have a wider market reach and integrate the SMS Gateway service on eggplant boutique shop online applications to help boutique eggplant in giving notice to the buyer about the status of goods ordered and assist the seller in order to receive messages about incoming goods. Keywords: Applications, SMS Gateway, Gammu, notification

Abstrak Makin cepatnya perkembangan teknologi saat ini, secara tidak langsung menuntut berbagai bidang usaha khususnya untuk lebih easy access terhadap pelanggannya. Tujuan yang ingin di capai dalam penyusunan Proyek Akhir ini adalah menghasilkan aplikasi online shop berbasis web yang mampu menjadi media pemasaran di dunia maya sehingga butik terong akan memiliki jangkauan pasar yang lebih luas serta mengintegrasikan layanan SMS Gateway pada aplikasi online shop butik terong ini untuk membantu butik terong dalam memberikan pemberitahuan kepada pembeli tentang status barang yang dipesan dan membantu penjual dalam menerima pesan mengenai pesanan barang yang masuk. Kata kunci: aplikasi, SMS Gateway, Gammu, notification 1. Pendahuluan Latar Belakang Butik Terong adalah sebuah usaha di bidang clothing yang berlokasi di Surabaya. Namun butik terong masih terkendala dalam hal promosi yang dilakukan, karena promosi yang di lakukan masih secara manual atau berupa penyebaran brosur dan promosi dari mulut ke mulut, karena butik terong masih belum memiliki media promosi di dunia maya atau online shop sendiri. Dengan adanya beberapa permasalahan tersebut, timbulah suatu gagasan baru untuk lebih membantu proses bisnis dari butik terong tersebut. Yaitu dengan membangun sebuah media informasi di dunia maya atau biasa disebut dengan online shop sendiri dan menambahkan layanan SMS GATEWAY pada online shop yang akan di bangun. Dengan adanya ide dari penulis tersebut maka diharapkan akan lebih memudahkan butik terong dalam mempromosikan produk produknya. Beberapa rumusan masalah yaitu belum adanya online shop yang memfasilitasi butik terong dalam mempromosikan produknya di dunia maya, bagaimana cara untuk memudahkan penjual dalam

menangani inventory barang, bagaimana cara memudahkan sampainya informasi tentang status barang yang sedang dipesan oleh pembeli di online shop butik terong, bagaimana cara memudahkan sampainya informasi kepada penjual tentang adanya pesanan barang . Dengan tujuan yaitu membangun online shop pribadi butik terong, untuk lebih memudahkan butik terong dalam mempromosikan produknya di dunia maya menambahkan sistem pengelolaan inventory barang untuk memudahkan admin / penjual dalam menangani inventory barang, menambahkan layanan SMS Gateway yang telah terintegrasi dengan online shop butik terong untuk membantu sampainya informasi tentang status barang yang sedang dipesan oleh pembeli di online shop butik terong, menambahkan layanan SMS Gateway yang telah terintegrasi dengan online shop butik terong untuk memudahkan sampainya informasi tentang adanya pesanan barang yang masuk ke database online shop butik terong, dan dilingkupi dengan batasan masalah yaitu tidak menyediakan layanan untuk melakukan pembayaran secara online yang terintegrasi dengan online shop butik terong, Penjual adalah pemilik usaha butik terong atau tidak ada supplier lain kepada toko butik terong.,

menggunakan gammu dalam membangun layanan SMS gateway pada online shop butik terong, tidak menangani penelusuran pengiriman barang, tidak menangani SEO sebagai indeks pertama di search engine, dan metodologi penelitian yaitu pendekatan pembangunan perangkat lunak menggunakan Waterfall Model. Dengan beberapa tahapannya yaitu menganalisis kebutuhan sistem serta pendefinisiannya, perancangan sistem dan perangkat lunak, implementasi dan unit testing, integrasi dan pengujian sistem, pengoperasian dan perawatan secara berkala, study literatur yaitu melakukan pencarian dan pembelajaran tentang aplikasi, layanan dan software yang akan di gunakan dalam membangun aplikasi online shop terong butik yang memanfaatkan layanan SMS gateway pada literatur literatur mengenai framework yang digunakan dalam membangun aplikasi online shop, dan beberapa literature lain yang dibutuhkan dalam pembangunan proyek akhir ini, wawancara yaitu melakukan wawancara kepada pihak pemilik butik mengenai system dan konten konten yang diinginkan. 2. Landasan Teori

Online Shop Onlineshop atau belanja online adalah proses dimana konsumen langsung membeli barang atau jasa dari penjual secara real time, tanpa perantara layanan, dan melalui internet. Ini adalah bentuk perdangangan elektronik Pemrograman Web Pemrograman Web adalah kegiatan merancang dan menulis program untuk bisa masuk dalam ruang informasi dalam internet dengan menggunakan teknologi hypertext, dimana pemakai dituntun untuk menemukan informasi dengan mengikuti link / tautan yang disediakan dalam dokumen web yang ditampilkan dalam browser web. (Munir,Rinaldi 2007) Hypertext Markup Language (HTML) Dokumen HTML adalah file teks murni yang dapat dibuat dengan editor teks sembarang. Dokumen ini dikenal sebagai web page. Dokumen HTML merupakan dokumen yang disajikan dalam browser web surfer (pengakses situs web). (Nugroho, Bunafit 2004) Cascade Style Sheet (CSS) CSS merupakan singkatan dari Cascade Style Sheet, merupakan features baru dari HTML 4.0. Hal ini diperlukan setelah melihat perkembangan HTML menjadi kurang praktis karena web pages terlalu banyak dibebani hal hal yang berkaitan dengan faktor tampilan seperti font dan lain lain. (Nugroho, Bunafit 2004) Javascript

Javascript merupakan modifikasi dari bahasa C++ dengan pola penulisan yang lebih sederhana. Interpreter bahasa ini sudah disediakan ASP ataupun internet explore.(Sidik, Ir, Betha, Pasha, Husni Iskandar 2009) Php Php adalah bahasa pemrograman yang diciptakan untuk memudahkan seorang pengembang web untuk menciptakan dengan cepat sebuah aplikasi web. PHP secara resmi memiliki kepanjangan : Hypertext Preprocessor.(Nugroho, Bunafit 2004) My Structured Query Language (MySQL) MySQL (My Structured Query Language) atau yang biasa dibaca mai-se-kuel adalah sebuah program pembuat database yang bersifat open source, artinya siapa saja boleh menggunakannya dan tidak dicekal. MySQL juga merupakan program pengakses database yang berisfat jaringan sehingga dapat digunakan untuk aplikasi Multi User (banyak pengguna). (Nugroho, Bunafit 2004) SMS (Short Message Service) Short Message Service (SMS) adalah salah satu fasilitas dari teknologi GSM yang memungkinkan mengirim dan menerima pesan pesan singkat berupa teks dengan kapabilitas maksimal 160 karakter dari Mobile Station (MS). (Wibisono 2007) SMSC (Short Message Service Center) SMSC (SMS Center) bertanggung jawab untuk menangani operasi SMS dari suatu jaringan nirkabel. Ketika kita mengirim pesan melalui telepon selular, pesan pertama kali akan sampai pada SMSC. Kemudian, pesan akan diteruskan oleh SMSC ke tujuan. () SMS Gateway Salah satu masalah pesan SMS adalah bahwa SMSC dikembangkan oleh perusahaan yang berbeda menggunakan protokol komunikasi mereka sendiri dan sebagian besar protokol-protokol ini adalah proprietary. Gammu Adalah program untuk mengelola data yang ada di ponsel seperti kontak, kalender atau pesan. Hal ini dibangun dengan perpustakaan Gammu yang menyediakan lapisan abstraksi untuk bekerja dengan ponsel yang berbeda dan vendor yang berbeda pula seperti Nokia, Sony-Erricson, Motorola, Samsung, Siemens, Huwawei dan lain lain. DFD (Data Flow Diagram) DFD atau diagram aliran data adalah sebuah teknik grafis yang menggambarkan atau menotasikan aliran informasi dan transformasi yang diaplikasikan pada saat data bergerak dari input menjadi output. (Nugroho and dkk 2009) ER Diagram ER - diagram atau diagram entity relation merupakan pemodelan untuk menggambarkan kelakuan

(behaviour) system yang akan dibuat. Diagram use case mendeskripsikan sebuah interaksi antara satu atau lebih actor dengan system yang akan di buat. (Nugroho, Prasetyo eddy, Kumala Ratnasari 2009) Activity Diagram Diagram aktivitas atau activity diagram menggambarkan workflow (aliran kerja) atau aktivitas dari sebuah system atau proses bisnis.(Nugroho, Prasety Eddy, Komala Ratnasari 2009) Analisis Kebutuhan Berikut adalah perancangan sistem pada online shop butik terong yang diadaptasi dari proses bisnis online shop secara umumnya dan memanfaatkan layanan baru dalam aplikasi online shop yaitu SMS Gateway. Kebutuhan Perangkat Keras a. b. c. d. Processor @ 1.80 GHz RAM Harddisk Modem GSM : Intel Core 2 Duo T5670 : 2 GB : 80 GB : Huawei k3765

b.

Pembeli mengakses aplikasin Online Shop untuk melakukan pemesanan dan pembelian produk dari Butik Terong, dan mengakses SMS Gateway ini dengan mengirim pesan dimana nantinya mendapat informasi tentang pesanan barang yang telah dilakukan

2.2 DFD Leve 1 (Data Flow Diagram)


WEB MAIL

Data pembeli, Kode aktivasi Data_Pembeli

Data pembeli, Kode aktivasi

Data pembeli, Kode aktivasi

PEMBELI

01. REGISTRASI

Data_Pembeli, Kode aktivasi Data_Pembeli, Kode aktivasi

Data_Pembeli

Data pembeli Data produk, data pembeli Data pembeli,data produk, Data pemesanan, data pembayaran Data Produk, Data Stock Produk Data pembeli, Data pesanan, Data pembayaran Data produk, data pembeli

03. NOTIFIKASI Data_Produk

Data stock produk Data produk

02. PEMESANAN

Data pembeli, data produk Data pesanan, data pembayaran Data produk, Data pembeli Data produk, Data stock produk

Data produk data stock produk Data pembeli, Data produk, Data pesanan, Data pembayaran

Data_Stock _Produk

Data pembeli, data pesanan Data pembayaran

Data pembeli, data produk Data pesanan, data pembayaran

Data pembeli, Data pesanan,\

Data produk,Data pembeli, Data pesanan, Data pembayaran

Data pembeli, data pesanan Data pembayaran

Data_ Pemesanan

Data pembayaran

Kebutuhan Perangkat Lunak


Data pembeli, data pesanan, Data pembayaran

Data pembeli, data pesanan, data pembayaran

a. b. c. d. e. 2.1

Sistem Operasi Windows XP SP 2 atau keatas Gammu versi win_32 Web Server Apache versi 2.2.14 DBMS MySQL client versi 5.1.41 PHP versi 5 DFD Level 0 (Data Flow Diagram)
Pembeli
Data pembeli Data login Data produk, data pesanan, data pembeli, data pembayaran

04. KONFIRMASI PEMBAYARAN

Data pembeli, data pesanan Data pembayaran

Data_Pembayaran

PENJUAL

Data_notifikasi _Pemesanan
Data pembeli, data produk Data pesanan

Data pembeli, data psanan Data pembayaran

Data pembeli, Data pesanan,\ Data pembeli, data produk pembayaran Data Data pesanan, data pembayaran

05. SMS BROADCAST

ID_pembeli, Status_Pembayaran, Status_Pemesanan

Data produk,Data pesanan, Data pembeli, Data pembayaran Data pembeli, Data produk, Data pesanan, Data pembeli, Data pesanan, Data pembayaran Data pembayaran Data stock produk Data produk

Data pesanan, data pembeli Data pembayran

Data_Notifikas i_Pembayaran
Data pembeli, Data produk Data pesanan, Data pembayaran

06. MEMPERBARUI _DATA

Data produk, Data pesanan, data pembeli, Data pembayaran

Data login Data pembeli Data produk, data pesanan Data pembeli, data pembayaran Data login Data produk, Data stock produk

Online Shop Butik Terong

Data pembeli, Kode aktivasi Data pembeli Kode aktivasi

Web mail

Gambar 3.2 Data Flow Diagram level 1 Sitem Butik Terong Dalam DFD Level 1 ini dapat dijelaskan sebagai berikut : a. Aplikasi ini memiliki 6 fungsi utama yaitu , proses registrasi, pemesanan, notifikasi, konfirmasi pembayaran, sms broadcast, dan memperbarui data Pembeli harus melakukan registrasi terlebih dahulu apabila akan melakukan pemesanan barang. Proses registrasi ini dimaksudkan agar pembeli memiliki data diri yang terdaftar ke dalam database online shop butik terong. Data

Data produk, Data stock produk

PENJUAL

Data login

Gambar 3.1 Context Diagram Sistem Butik Terong Aplikasi Online Shop pada butik terong ini memiliki beberapa komponen dalam penggambaran DFD Context Diagram yaitu : a. Penjual dalam sistem ini sebagai pengelola online shop dan Pesan Masuk

b.

diri dari pembeli tersebut digunakan butik terong untuk melakukan pendataan pesanan barang yang valid. Apabila pembeli tidak melakukan registrasi data diri, maka hak akses yang dimiliki hanya sebatas lihat produk / view produk saja. c. Pembeli melakukan pemesanan barang sesuai dengan ketersediaan barang yang tertera pada interface aplikasi. Pembeli juga melakukan Konfirmasi Pembayaran terhadap pesanan barang yang dilakukan dengan memasukan no resi transfer pada halaman confirm payment. Proses registrasi / pendaftaran data diri yang dilakukan juga digunakan untuk memberikan notifikasi pemesanan yang telah dilakukan oleh pembeli melalui SMS Gateway kepada penjual apabila ada pesanan barang yang masuk dan memberikan notifikasi kepada pembeli tentang status pesanan barangnya tersebut. Penjual dapat melakukan update terhadap isi aplikasi yang akan ditampilkan kepada pembeli.\

4. IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN 4.1 Implementasi Tahap ini dilakukan setelah tahap analisis kebutuhan dan perancangan selesai dilakukan dan selanjutnya akan diimplementasikan pada bahasa pemrograman yang akan digunakan 4.2 Implementasi Perangkat Keras Perangkat keras yang digunakan untuk implementasi pembangunan Aplikasi Online Shop dan SMS Gateway pada butik terong ini adalah sebagai berikut : a. Processor : Intel Core 2 Duo T5670 @ 1.80 GHz b. RAM : 2 GB c. Harddisk : 80 GB d. Modem GSM : Huawei k3765 4.3 Implementasi Perangkat Lunak Perangkat lunak (software) yang disarankan untuk digunakan agar Aplikasi Online Shop dan SMS Gateway pada butik terong ini berjalan dengan baik adalah sebagai berikut : a. b. c. d. e. Sistem Operasi Windows XP SP 2 atau keatas Gammu versi 1.27.90 Web Server Apache versi 2.2.14 DBMS MySQL client versi 5.1.41 PHP versi 5

d.

e.

f.

2.3 Perancangan Antarmuka 3.6 Perancangan Basis Data


sentItem inbox outbox Is A StatusPemesanan

4.4 Implementasi Basis Data Tahap awal dalam pembuatan aplikasi ini yaitu pembuatan basis data, berikut ini adalah tabel tabel yang dibentuk berdasarkan asumsi bahwa struktur tabel yang dibutuhkan dalam pembuatan aplikasi online shop yang dibutuhkan butik terong. Selain itu ada beberapa tabel bawaan yang disediakan oleh Gammu. 4.5 Implementasi Antarmuka Implementasi antarmuka dilakukan pada setiap hasil perancangan antarmuka yang telah dibuat ke dalam bentuk aplikasi berbasis web dinamis. Implementasi pada Aplikasi Online Shop dan SMS Gateway

#idNotifikasi notifikasi StatusPembayaran StatusProduk pesan

#idPesan

Nama Category #idStock Produk jmlstock #idCategory Category

jmlPesanan Alamat Negara Provinsi NoHp tglLahir Pembeli NamaProduk

Stock_prod uk

mempunyai

FotoBrg idCategory memesan StatusProduk produk Ukuran NamaProduk idProduk NamaJenis

NamaDepan Pass Email #IdPembeli

NamaBelakang

rePass KodePos TotalPembayaran #idPemesanan tglMasuk Produk

Harga

Gender IdPembeli idProduk

Nama Category

idJenis

konfirmasi idPemesanan IdPembeli terbagi

pembayaran TotalPembayaran #idPembayaran NoResiTransfer jenis

#idJenis

NamaJenis

Gambar 3.10 ER-Diagram Sistem Butik Terong

pada Butik Terong ini dapat dilihat pada halaman lampiran 4.6 Implementasi konfigurasi Gammu Untuk mengimplementasikan Aplikasi Online Shop dan SMS Gateway pada butik terong ini penyusun melakukan konfigurasi pada file gammurc dan smsdrc yang ada pada file Gammu. 4.7 Konfigurasi File Gammurc Penyusun melakukan konfigurasi pada file gammurc seperti berikut ini : [gammu] port =com6: connection=at Pada konfigurasi diatas dapat dijelaskan bahwa untuk melakukan koneksi antara GSM modem dan Gammu kita harus mengetahui berada dimana port untuk GSM modem (untuk studi kasus Aplikasi Online shop dan SMS Gateway pada butik terong ini menggunakan port com4). Selain itu juga perlu mengetahui setting koneksi (penyusun menggunakan setting koneksi at). 4.7.1 Konfigurasi File smsdrc Penyusun melakukan konfigurasi pada file smsdrc seperti berikut ini : [gammu] port =com6: connection=at service = MYSQL runonreceive = C:/xampp/htdocs/Gammu1.27.90/bin/reply.bat user = root password = pc = localhost database = gammu

Pada konfigurasi diatas dapat dijelaskan bahwa untuk menangani pesan masuk nanti penyusun melakukan konfigurasi pada port GSM modem pada port com4. Untuk setting koneksi yang digunakan adalah setting koneksi at. Untuk basis data yang digunakan untuk menampung file pesan masuk menggunakan MySQL. Untuk menangani autoreply message penyusun menggunakan fitur runonreceive, yaitu fitur yang menjalankan script ketika sebuah pesan masuk. Untuk konfigurasi basis data penyusun menyesuaikan dengan basis data yang ada di server localhost. 4.7.2 Installasi Gammu Service untuk windows services Penyusun melakukan instalasi Gammu Service pada Windows Services. Instalasi ini agar service menyatu dengan sistem komputer. Instalasi tersebut dilakukan pada command prompt Windows seperti berikut ini: Gammu s c smsdrc n Gammu-1.27.90 Pada instalasi tersebut penyusun melakukan proses instalasi Gammu Service pada Windows Services dengan nama Gammu1.27.90. 4.7.3 Pengujian Pengujian perangkat lunak adalah elemen kritis dalam menentukan kualitas perangkat lunak dan merepresentasikan kajian pokok dari analisis kebutuhan, desain, dan pembangunana aplikasi (pengkodean). Untuk tahap pengujian ini menggunakan metode pengujian black-box. Pengujian black-box berfokus pada persyaratan fungsional perangkat lunak. Pengujian black-box memungkinkan perekayasa perangkat lunak mendapatkan serangkaian kondisi input yang sepenuhnya semua persyaratan fungsional untuk suatu perangkat lunak. 4.7.3.2 Pengujian Black-Box Kesimpulan Pembeli bisa melakukan pemesanan barang apabila registrasi yang di lakukan telah benar dan valid, Proses pemesanan barang bisa dilakukan apabila telah melakukan aktivasi email, Apabila pembeli ingin

membeli lebih dari 1 produk yang berbeda , maka fasilitas keranjang belanja telah bisa digunakan. Apabila ada produk belanjaan yang ingin di kembalikan, maka pembeli hanya perlu menghapus data produk belanjaan, dengan meng-klik tombol delete. Maka barang belanjaan akan berkurang, Apabila serangkaian proses belanja telah dilakukan , maka pembeli bisa melakukan pembayaran dengan memilih bank sesuai dengan bank pembeli, Penjual telah bisa menerima notifikasi melalui sms dari web butik terong secara otomatis apabila ada pesanan barang yang masuk ke database web terong

[5] Puspandari, Dyas. Courseware Bahasa Indonesia. Bandung: Telkom Polytechnic, 2009. [6] Rohim, Abdul, and Elly Rosely. Courseware Perancangan Basis Data Relasional . Bandung: Telkom Polytechnic, 2009. [7] Sidik, Ir, Betha, and Husni iskandar Pohan. Pemrograman web dengan HTML. Bandung: Informatika Bandung, 2009. [8] wahidin. Aplikasi SMS dengan PHP untuk orang awam. Palembang: Maxicom, 2010. [9] "Wammu." Wammu.eu. http://wammu.eu/gammu/.

Daftar Pustaka [1] Handoko, Yosia and Budhi Sutedjo Dharma Oetomo. Teleakses Pendidikan Berbasis Ponsel. Yogyakarta: Andi, 2003. [2] Munir, Rinaldi. 2007. Bandung: Informatika Bandung, Algoritma Dan Pemrograman Dalam Bahasa Pascal dan C. [3] Nugroho, Bunafit. PHP dan MySQL dengan Editor Dreamwaver MX. Yogyakarta: ANDI , 2004. [4] Nugroho, Eddy Prasetyo, Komala Ratnasari, and et.al. Courseware Rekayasa Perangkat Lunak. Bandung: Telkom Polytechnic, 2009.

[10]., ed. what is an SMS Center. http://www.developershome.com/sms/sms_t utorial=smsc (accessed maret 3, 2011). [11] what is an SMS Gateway. http://www.developershome.com/sms/sms_t utorial.asp?page=smsGateway (accessed maret 3, 2011). [12] "Wikipedia." en.wikipedia.org. http://en.wikipedia.org/wiki/Online_shoppin g. [13] Yulianto, Ardhian Agung, Inne Gartina, and et.al. Courseware Aplikasi Dan Desain Sistem Informasi. Bandung: Telkom Polytechnic, 2009.

Anda mungkin juga menyukai