Anda di halaman 1dari 33

PENGENALAN ALAT

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18.

Eyepiece / oculars (lensa okuler) Revolving nosepiece (pemutar lensa objektif) Tabung pengamatan / tabung okuler) Meja benda Condenser lensa objektif) Pengatur kekuatan lampu Tombol on-off Diopter adjustmet ring (cincin pengatur diopter) pengatur jarak interpupillar Penjepit spesimen Illuminator (sumber cahaya) sekrup pengatur vertikal) Ssekrup pengatur horizontal Coarse focus knob (sekrup fokus kasar) Fine focus knob (sekrup fokus halus) Sekrup pengencang tabung okuler Sekrup pengatur kondenser

Diagram autoklaf vertical 1. Ttimer 2. Katup pengeluaran uap 3. Pengukur tekanan 4. Kelep pengaman 5. Tombol on-off 6. Termometer 7. Lempeng sumber panas 8. Aquades (dH2O) 9. Sekrup pengaman 10. Batas penambahan air

Waterbath

Inkubator Microwave

Laminar Airflow

Koloni Counter

Hand Counter

Jarum preparat

Jarum enten

Ose

Petridish
Erlenmeyer

Gelas ukur

Gelas benda dan gelas penutup

Tabung reaksi

Drigalski

Pipet tetes

Pipet ukur

Pipet mikro

2. PENGAMATAN MORFOLOGI JAMUR BENANG


Jamur berbentuk benang multiseluler dng ciri :
Tidak berklorofil Tidak mengalami difrensiasi sel dlm jaringan Sabagai saprofit dan/ atau parasit Memiliki petumbuhan seperti masa hifa (miselium) Hifa bersekat dan tidak bersekat Hifa ada 2: Hifa fertil Hifa vegetatif

Pengamatan:
1. Hifa : bersepta/tidak, tranparan/keruh, warna 2. Spora seksual : oospora, askospora, basidiospora 3. Spora aseksual : sporangiospora, konidiospora, artospora, bentuk spora 4. Badan buah : 5. Dasar badan buah : kolumela, vesikula 6. Tangkai pendukung badan buah (sporangiofor, konidiofor 7. Bentuk lain : riziod, stolon, sel kaki

1. Konidia 2. Sterigmata 3. Metula 1

4. Cabang
5. Konidiofor 6. Sel kaki

2 3 4
5 6

Aspergillus
1 2 3 4 5 6 1. Konidia 2. Sterigmata 3. Vesikula 4. Konidiofor 5. Sel kaki 6. Miselium

Rhizopus

Mucor
Sporangium Sporangiospora Kolumela Sporangiofor Stolon

Fusarium
Makrokonidia Mikrokinidia

Konidiofor Hifa bersepta

3. MORFOLOGI KHAMIR DAN SPORA KHAMIR

Khamir = Yeast = jamur bersel tunggal (uniseluler) Tidak memiliki percabangan Sebagian besar termasuk Ascomycetes dan sebagian kecil termasuk Basidiomycetes dan Imperfekti
Berdasarkan kemampuan membentuk spora : Sporogenous yeast (famili Endomycetaceae) Asporogenous yeast (Imperfekti)

Manfaat Khamir Industri roti : Saccharomyces cerevisiae (bekers atau brewers yeast) Industri kecap Obat-obatan Sumber Protein tunggal (singel cel protein)

% Kematian = rerata sel mati x 100% rerata sel hidup

4. PENGECATAN DAN MORFOLOGI BAKTERI TUJUAN PENGECATAN Memberi warna pada sel atau bagiannya Memperjelas ukuran dan bentuk sel Menunjukan bagian dan struktur sel Menentukan pH Membedakan mikrobia Melihat reaksi sel terhadap warna
FAKTOR YANG MEMPENAGRUHI PENGECATAN Fiksasi (fixation) Pelalunturan cat (decolorization) Penguatan cat (Intensifikasi) Cat penutup ( counter stain/cat lawan)

CARA PENGECATAN 1. Penegcatan Negatif 2. Pengacatan Sederhana 3. Pengecatan Gram

Tahapan pengecatan Gram


Hasil Pewarnaan Tahapan Perlakuan Gram + Gram -

Pemberian cat utama


Mordan

Kristal violet (Gram A)


Larutan JKJ (Gram B) Alkohol 95% (Garam C) Safranin

Warna ungu

Warna ungu

Warna Tetap

Warna Tetap

Pelunturan

Warna ungu

Warna ungu

Cat Penutup

Warna ungu

Warna merah

CARA ISOLASI
GORESAN SEBARAN TUSUKAN

PERHITUNGAN MIKROBIA

HAEMOCYTOMETER

Misal 500 sel dalam 80 kotak kecil 500 sel dalam kotak kecil dng luas 0,2 mm2 500 x 5 = 2500 sel dalam 1 mm2 ------ 2500/mm2 Kedalaman got 0,1 mm, jadi volumenya = 0,1 x 1 = 0,1 mm2 ----- 2500/0,1 mm3 2500/0,1 mm3 = 25.000 / mm3 1 ml = 1 cm3 = 1000 mm3 = 25.000 / mm3 = 25.000 x 1.000 = 2,5 x 107

Cara cepatnya = 500 x 5 x 10 x 1.000 = 2.500 x 10 x 1.000 = 25.000 x 1.000 = 25.000.000

Anda mungkin juga menyukai