Anda di halaman 1dari 7

Aplikasi Piutang Excel

www.xclmedia.com
i

Aplikasi Piutang Excel

Sanksi Pelanggaran Pasal 72 Undang-undang Nomor 19 Tahun 2002 Tentang Hak Cipta

www.xclmedia.com

1. Barang siapa dengan sengaja dan tanpa hak melakukan perbuatan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 2 Ayat (1) atau Pasal 49 Ayat (1) dan Ayat (2) dipidana dengan pidana penjara masing-masing paling singkat 1 (satu) bulan dan/atau denda paling sedikit Rp 1.000.000 (satu juta rupiah) atau pidana penjara paling lama 7 (tujuh) tahun dan/atau denda paling banyak Rp. 5.000.000.000 (lima milyard rupiah). 2. Barang siapa dengan sengaja menyiarkan, memamerkan, mengedarkan, atau menjual kepada umum suatu ciptaan atau barang hasil pelanggaran Hak Cipta atau Hak Terkait sebagaimana dimaksud dalam ayat (1) dipidana dengan pidana penjara paling lama 5 (lima) tahun dan/atau denda paling banyak Rp 500.000.000 (lima ratus juta rupiah).

ii

Aplikasi Piutang Excel


Membuat Aplikasi Akuntansi GENERAL LEDGER EXCEL Syarifuddin 2007, XCL Media, Solo Hak Cipta dilindungi undang-undang Diterbitkan oleh XCL Media, Solo 2007

ISBN : 978-979-16094-1-8

www.xclmedia.com

Dilarang keras meng-copy atau memperbanyak sebagian atau seluruh isi e-book ini tanpa izin tertulis dari XCL Media.

iii

Aplikasi Piutang Excel

KATA PENGANTAR

Informasi tagihan piutang merupakan informasi yang sangat dibutuhkan bagi setiap kreditur, baik perusahaan maupun perseorangan yang memiliki tagihan kepada pihak lain. Informasi tersebut dapat berupa saldo tagihan piutang dan umur tagihan piutang. Informasi tersebut setiap saat perlu dan bahkan harus diketahui oleh kreditur untuk memantau perkembangan tagihan piutang. Pencatatan secara manual belum tentu dapat menyediakan informasi tersebut dengan baik. Apalagi dengan jumlah pelanggan yang cukup banyak, tentu sangat sulit dan bahkan tidak mungkin dapat memantau perkembangan tagihan piutang dengan baik karena informasi tagihan piutang mengikuti perkembangan waktu. Waktu tersebut menjadi pengukur jatuh tempo tagihan piutang, apakah sudah jatuh tempo atau belum. Apabila sudah jatuh tempo, apakah termasuk kategori piutang macet atau tidak. Namun, sekarang Anda tidak perlu khawatir lagi dengan permasalahan tersebut. Alhamdulillah, kami telah menciptakan sebuah aplikasi berbasis Excel yang dapat membantu memberikan informasi perkembangan tagihan piutang dengan baik. Informasi yang dapat diberikan berupa saldo tagihan piutang, umur tagihan piutang, analisa tagihan piutang baik dalam bentuk laporan maupun dalam bentuk grafik. Aplikasi tersebut kami ciptakan dilengkapi dengan panduan operasi sekaligus, yakni e-book yang ada di hadapan Anda ini Aplikasi Piutang Excel. Berjalannya waktu mengakibatkan suatu tagihan akan jatuh tempo, sedangkan tagihan jatuh tempo harus segera dilakukan penagihan. Penagihan harus segera dilakukan untuk mencegah dana atau kas yang dimiliki pelanggan (pihak tertagih) tidak berpindah ke pihak lain. Karena kecenderungan pelanggan apabila tidak ditagih, maka dana atau kas yang dimilikinya akan dialokasikan untuk pos-pos

www.xclmedia.com

iv

Aplikasi Piutang Excel

lain dalam bisnisnya. Dengan mengetahui informasi tersebut secara cepat, dapat diupayakan untuk menarik dana (tagihan) dari pelanggan dengan segera dan dapat dihindari tertundanya tagihan piutang. Sebaliknya, bagaimana seandainya kreditur tidak mengetahui informasi perkembangan tagihan piutang, padahal diantara tagihan terdapat tagihan yang sudah jatuh tempo. Karena ketidaktahuan informasi tersebut, maka kreditur tidak melakukan penagihan pada saat itu, sehingga peluang untuk mendapatkan dana dari pelanggan pada saat itu akan hilang. Sedangkan di waktu lain belum tentu pelanggan memiliki dana, sehingga dapat mengakibatkan tagihan piutang akan menunggak dan untuk jangka waktu yang lama dapat mengakibatkan tagihan piutang menjadi macet. Dengan kontrol yang baik terhadap perkembangan tagihan piutang akan dapat dihindari terjadinya kerugian piutang di masa yang akan datang. Aplikasi ini bukan berarti mempersempit ruang lingkup pelanggan atau customer yang berpiutang, tapi aplikasi ini semata-mata sebuah teknologi yang sangat dibutuhkan oleh kreditur untuk memberikan informasi yang cepat agar dapat mengambil keputusan terbaik terhadap bisnisnya. Persaingan bisnis yang semakin ketat dibutuhkan informasi yang cepat. Informasi yang lambat dapat mengakibatkan tertundanya tagihan. Tagihan yang tertunda mengakibatkan sebagian modal kerja terhenti. Akhirnya, kami berharap mudah-mudahan aplikasi ini dapat bermanfaat bagi dunia usaha umumnya, bagi para kreditur khususnya atau bagi siapapun yang berkepentingan atau ingin mempelajari sistem aplikasi ini. Solo, Nopember 2007

www.xclmedia.com

Penulis

Aplikasi Piutang Excel

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ......................................................................... DAFTAR ISI .................................................................................... BAB 1 TAHAP PERSIAPAN ...........................................................
1. GAMBARAN SISTEM APLIKASI PIUTANG ...................... 2. MENGELOLA FILE APLIKASI PIUTANG ........................... 3. MENGATUR SISTEM TANGGAL KOMPUTER .................

iv vi 1 2 6 8 11 12 14 14 15 17 36 38 39 42 45 47 48 58

BAB 2 APLIKASI PIUTANG 1 .......................................................


1. GAMBARAN APLIKASI SECARA MANUAL ..................... 2. MENGELOLA APLIKASI PIUTANG-1 ................................. 2.1 Mengisi Nama dan Alamat Perusahaan .................... 2.2 Mengatur Umur Piutang ............................................. 2.3 Mengisi Transaksi Piutang ........................................ 2.4 Laporan Analisa Umur Piutang .................................. 2.5 Grafik Umur Piutang ................................................... 2.6 Merubah Umur Piutang .............................................. 2.7 Merubah Sistem Tanggal Komputer .......................... 2.8 Menambah Baris Transaksi Lembar Kerja Piutang .... 2.9 Menghapus Baris Transaksi Lembar Kerja Piutang ... 2.10 Menambah Lembar Kerja Piutang ............................. 2.11 Menghapus Lembar Kerja Piutang ............................

www.xclmedia.com

vi

Aplikasi Piutang Excel

BAB 3 APLIKASI PIUTANG 2 .......................................................


1. GAMBARAN APLIKASI SECARA MANUAL ..................... 2. MENGELOLA APLIKASI PIUTANG-2 ................................. 2.1 Mengisi Nama dan Alamat Perusahaan .................... 2.2 Mengatur Umur Piutang ............................................. 2.3 Mengisi Transaksi Piutang ........................................ 2.4 Laporan Analisa Umur Piutang .................................. 2.5 Grafik Umur Piutang ...................................................

61 62 64 64 65 65 79 81 83 84 90

BAB 4 KOMBINASI 2 SISTEM APLIKASI ....................................


1. CARA PERTAMA ................................................................ 2. CARA KEDUA .....................................................................

www.xclmedia.com

vii

Anda mungkin juga menyukai