Anda di halaman 1dari 10

Retyaningsih Ida Y Menik Kartini Arina Nurul Haque

(NIM G2B009056 / Angkatan 2009) (NIM G2B009002 / Angkatan 2009) (NIM G2B009099 / Angkatan 2009)

Remaja putri banyak yang tidak paham tentang cara menjaga kebersihan organ genital saat menghadapi menarche. Belum bisa melakukan hal hal sederhana yang harus dilakukan pada saat haid, mis : memakai celana dalam dari bahan katun, membersihkan daerah kelamin selesai buang air kecil dengan air saja, teknik cebok yang tidak benar, dll Hal hal tersebut masih banyak terjadi dikalangan remaja putri karena kurangnya informasi yang seharusnya sudah didapatkannya. Hal tersebut dapat membuat remaja putri menjadi cemas dengan situasi yang dihadapinya Kebutuhan informasi pada remaja putri tentang kesehatan dan kebersihan reproduksi sangatlah penting. Salah satu hal yang dapat dilakukan ialah memberdayakan remaja putri dan penggunaan aplikasi Short Message Service (SMS) untuk promosi kesehatan dan kebersihan miss v dalam upaya pencapaian remaja cerdas dan gaul menjelang menarche .

Bagaimana meningkatkan pengetahuan dan ketrampilan kader remaja putri mengenai kebersihan dan kesehatan miss v dalam upaya pencapaian remaja cerdas dan gaul menjelang menarche

1. Pembentukan kelompok untuk membagikan ilmunya kepada teman-teman yang lainnya. 2. Pengorganisasian kelompok untuk mengaplikasikan media mobile phone melalui short message service (SMS) untuk promosi kesehatan 3. Meningkatkan pengetahuan remaja perempuan di SMP N 27 Semarang tentang organ reproduksi perempuan 4. Mempersiapkan remaja perempuan di SMP N 27 Semarang untuk menghadapi perubahan yang terjadi pada masa pubertas dan menjelang menarche 5. Meningkatkan kewaspadaan remaja perempuan di SMP N 27 Semarang untuk menghadapi dampak negatif setelah menarche 6. Meningkatkan ketrampilan remaja perempuan di SMP N 27 Semarang untuk melakukan perawatan alat reproduksi dengan benar

Pengetahuan dan keterampilan para remaja terhadap kebersihan dan kesehatan organ genetalia Miss V meningkat. Remaja menjadi lebih siap, tidak bingung, dan diharapkan mempunyai landasan mental, nilai dan norma menghadapi perubahan maupun masalah baru yang akan mereka hadapi. Empowerment pada kelompok remaja putri kesehatan ini diharapkan tercipta sebuah layanan kesehatan dan terjalin hubungan sebagai mitra antara remaja dengan mahasiswa maupun petugas kesehatan. Mereka diharapkan dapat membagikan ketrampilan dan pengetahuan yang sudah didapatkan kepada remaja putri yang lain. Informasi yang didapatkan dapat diakses dalam berbagai cara terutama melalui SMS dan diharapkan aplikasi SMS dalam promosi kesehatan dan kebersihan reproduksi.

1.

2.

Sekolah mempunyai kelompok remaja putri yang memiliki keterampilan dan pengetahuan tentang kesehatan dan kebersihan miss v yang dapat membagikan ilmunya kepada remaja yang lain sehingga semua siswa mendapatkan informasi secara merata. Remaja tidak lagi bingung dan khawatir saat menghadapi menarche dan telah mempersiapkan mental setelah mengalami menarche untuk menghadapi perubahan-perubahan baik fisik maupun pshycology.

3.Pengaplikasian SMS dalam promosi kesehatan reproduksi sangat bermanfaat karena remaja dapat dengan mudah mendapatkan informasi mengenai kesehatan reproduksi dan remaja memiliki pengetahuan dan pemahaman tentang kesehatan reproduksi sehingga mereka mampu menjaga, memelihara, dan berperilaku positif serta bertanggung jawab berkenaan dengan masalahmasalah kesehatan reproduksinya

Siswa SMP N 27 Semarang 90% mempunyai mobile phone dan setiap hari mereka menggunakannya untuk SMS, telepon, bermain game, maupun online internet. Remaja tidak memanfaatkan mobile phone yang dimiliki untuk hal yang bermanfaat. Mereka tidak mengoptimalkan mobile phone tersebut untuk mengakses informasi kesehatan terutama kesehatan dan kebersihan reproduksi (miss v).

1. 2. 3. 4. 5.

6.
7. 8.

Persiapan Sarana dan Prasarana Survei tempat Pembuatan media dan materi promosi kesehatan Persiapan pelaksanaan Peminjaman alat promosi kesehatan Pelaksanaan kegiatan Metode evaluasi program Pembuatan laporan

THANKS

Anda mungkin juga menyukai