Anda di halaman 1dari 3

PEDOMAN WAWANCARA Pertanyaan mayor: Bagaimana makna kebahagiaan pada penderita obesitas? Pertanyaan minor: TINJAUAN PERTANYAAN 1.

Apa yang Anda ketahui mengenai obesitas? 2. Bagaimana pandangan Anda mengenai obesitas sekarang ini? 3. Menurut Anda, bagaimana pandangan orang lain atau Pengetahuan tentang lingkungan mengenai obesitas dan individu yang mengalami obesitas obesitas? 4. Sejauh mana pandangan orang lain atau lingkungan tersebut mempengaruhi Anda? 5. Apa saja yang Anda alami berkaitan dengan keadaan fisik Anda sejak Anda kanak-kanak hingga sekarang?
6. Sejauh mana keadaan gemuk mempengaruhi penampilan

Keadaan fisik Anda? 7. Apa yang Anda lakukan untuk mengatasi kesulitan berkaitan Keadaan psikologis Kognisi
9. Apakah Anda bahagia dengan keadaan fisik Anda sekarang?

dengan keadaan fisik Anda? 8. Bagaimana Anda memandang atau menilai tubuh Anda sejak Anda masa kanak-kanak hingga sekarang?

Afeksi

Bagaimana dengan dulu saat Anda kanak-kanak dan remaja? 10. Bagaimana perasaan Anda terhadap tubuh Anda dari Anda kanak-kanak hingga sekarang?
11.

Bagaimana dampak psikis yang Anda rasakan terkait

dengan penampilan fisik Anda sejak Anda kanak-kanak sampai sekarang?


12.

Bagaimana dampak sosial yang Anda rasakan terkait

dengan penampilan fisik Anda dari Anda kanak-kanak hingga sekarang? 13. Bagaimana Anda mengatasi dampak-dampak psikis Konasi dan sosial tersebut? 14. Bagaimana perlakuan keluarga, teman dekat, dan orang-orang di sekotar Anda terkait dengan penampilan fisik Anda dari Anda kecil hingga sekarang?
15.

Apakah dari Anda kecil hingga sekarang keluarga,

teman dekat maupun orang-orang di sekitar mempermasalahkan Keadaan sosial penampilan Anda? 16. Bagaimana interaksi Anda dengan keluarga dan teman

dekat dari Anda kecil hingga sekarang? 17. Sejauh mana kondisi fisik Anda mempengaruhi

interaksi dengan keluarga dan teman dekat? 18. Bagaimana interaksi Anda dengan lawan jenis sejak Anda kanak-kanak hingga sekarang? Hubungan dengan lawan jenis
19.

Apakah Anda pernah menjalin hubungan dengan lawan

jenis? 20. Sejauh mana kondisi/penampilan fisik Anda

Makna kebahagiaan

mempengaruhi interaksi dengan lawan jenis? 21. Bagaimana sekarang Anda kebahagiaan?

mendefinisikan

22.

Apa saja upaya yang Anda lakukan untuk membuat

Anda bahagia?
23.

Bagaimana perasaan Anda sekarang terhadap masa

kanak-kanak dan remaja Anda terkait dengan penampilan fisik Anda? 24. Bagaimana perasaan Anda terhadap kehidupan

kehidupan Anda sekarang terkait dengan penampilan fisik Anda? 25. Bagaimana perasaan Anda sekarang terhadap masa

depan Anda?

Note : 1. Tujuan penelitian ini terkait obesitas atau obesitas yang kemudian mempengaruhi penampilan fisik dan itu yang dikaitkan dengan kebahagiaan? Dicermati lebih teliti y, karena dari guide ini nampak bahwa fokusnya ke penampilan fisik saja. Cocokkan dengan bab I dan bab II. 2. Lebih dari itu semua sudah lebih baik dibandingkan yg kemarin.

3. Semangat

Anda mungkin juga menyukai