Anda di halaman 1dari 24

STATISTIKA

Lecture 1

Pendahuluan, Pengumpulan & Pengolahan Data, Penyajian Data

Stat/1-1/DiahSuhodo

Pengertian
Statistika (statistics) adalah ilmu yang mempelajari bagaimana merencanakan, mengumpulkan, menganalisis, menginterpretasi, dan mempresentasikan data. Statistika Statistik Statistik (statistic) adalah data, informasi, atau hasil penerapan algoritma statistika pada suatu data. Manfaat Statistik: Menjelaskan hubungan antarvariabel Alat bantu dalam mengambil keputusan Menangani perubahan Membuat rencana dan peramalan (forecasting)
2

1. 2. 3. 4.

Stat/1-1/DiahSuhodo

1. 2.

Statistika terbagi 2: Statistika deskriptif Statistika inferensial

Statistika Deskriptif: statistika yang menggunakan data pada suatu kelompok untuk menjelaskan atau menarik kesimpulan mengenai kelompok itu saja Statistika Inferensial (Statistika Induksi): : statistika yang menggunakan data dari suatu sampel untuk menarik kesimpulan mengenai populasi dari mana sampel tersebut diambil

Stat/1-1/DiahSuhodo

Contoh hasil statistika deskriptif

Stat/1-1/DiahSuhodo

Contoh hasil statistika inferensial

Stat/1-1/DiahSuhodo

Statistika parametrik: ilmu statistika yang mempertimbangkan jenis sebaran/distribusi data, yaitu apakah data menyebar normal atau tidak. Contoh: uji-z (1 atau 2 sampel), uji-t (1 atau 2 sampel), korelasi pearson, Perancangan Percobaan (1 or 2-way ANOVA parametrik), dll. Statistika non-parametrik: statistika bebas sebaran (tdk mensyaratkan bentuk sebaran parameter populasi, baik normal atau tidak). Biasanya digunakan untuk melakukan analisis pada data berjenis Nominal atau Ordinal. Contoh:Binomial test, Chi-square test, Median test, Friedman Test, dll.

Stat/1-1/DiahSuhodo

Populasi: sekumpulan obyek yang memiliki karakteristik yang sama Terbagi 2: Populasi terhingga: jumlahnya tertentu (pasti). Contoh: jumlah penduduk, jumlah mahasiswa, jumlah perusahaan Populasi tak terhingga: jumlahnya tidak tentu (tidak pasti). Contoh: populasi bakteri, orang yang berbelanja di alfa selama ini. Sensus: cara mendapatkan informasi dari semua anggota populasi, tanpa kecuali. Sampel: bagian dari populasi (contoh) Sampling: cara pengambilan sampel dari populasi

1. 2.

Stat/1-1/DiahSuhodo

1. 2.

Cara pengambilan sampel (teknik sampling): Cara bukan acak (non-random sampling) Cara acak (random sampling):
cara pengambilan sampel secara acak sehingga setiap elemen dalam populasi mendapat kesempatan yang sama untuk dipilih. Disebut juga sampel probabilitas (probability sample) 4 metode utama: i. sampel random sederhana (simple random sampling) dipilih secara acak begitu saja, contoh: lotre ii. Sampel random sistematik (systematic random sampling) memilih sampel dari interval yang sama, contoh: setiap siswa urutan ke-10 iii. Sampel random berlapis (stratified random sampling) obyek dalam populasi dipisah dalam subkelompok menurut karakteristik tertentu, sampel diambil dari setiap subkelompok dengan metode sederhana/sistematik. Llebih menjamin keterwakilan yang proporsional. iv. Sampel random berkelompok (cluster random sampling)

elemen dalam populasi dimasukkan dalam subkelompok, lalu diambil sampelnya secara random.

Stat/1-1/DiahSuhodo

Data
Definsi: informasi yang berupa angka dan kata-kata; baik lisan maupun tulisan Syarat data yang baik: Obyektif Representatif (mewakili) Kesalahan baku kecil Tepat waktu Relevan

1. 2. 3. 4. 5.

Stat/1-1/DiahSuhodo

Klasifikasi Data
Menurut sifat:
Jenis kelamin, Warna kesukaan, suku

Data Kualitatif

DATA

Data Diskrit

Penghitungan, bilangan bulat Jumlah mobil, Jumlah staf, Jumlah TV

Data Kuantitatif

Data Kontinyu
Stat/1-1/DiahSuhodo

Pengukuran, bilangan bisa pecahan Berat badan, Jarak kota, Luas rumah

10

Menurut cara memperoleh:

diperoleh secara langsung: Wawancara, kuesioner

Data Primer

DATA
Data dari pihak lain (publikasi): BPS, Bank Indonesia, Depkeu, dll

Data Sekunder

Stat/1-1/DiahSuhodo

11

Menurut sumber: 1. Data Internal: data yang bersumber dari dalam organisasi 2. Data Eksternal: data yang bersumber dari luar organisasi Menurut waktu pengumpulan: Data Cross section: data yang dikumpulkan dalam satu periode waktu tertentu Data Time series: data yang dikumpulkan dari waktu ke waktu Data Panel: gabungan antara data cross section dan time series

Stat/1-1/DiahSuhodo

12

DATA

KUALITATIF

JENIS DATA

KUANTITATIF

NOMINAL ORDINAL

INTERVAL RASIO

1. Nominal:
data dalam bentuk jawaban yang tertutup dari dua pilihan atau lebih. Misal: ya/tidak, laki-laki/perempuan, pendidikan (sd/sltp/slta/d3/s1/s2/s3) Untuk memudahkan perhitungan dalam analisis, data diberi simbol ukuran (skala), misal ya (0) dan tidak (1)

Stat/1-1/DiahSuhodo

13

2. Ordinal: Data berupa urutan jenjang, bisa dari yang paling negatif sampai yang paling positif, atau sebaliknya. Contoh: sangat baik, baik, cukup baik, jelek, sangat jelek Untuk memudahkan analisis, data diberi kode, misal: 1,2,3,4,5 3. Interval: Ukuran yang dibatasi pada interval tertentu Misal: data usia penduduk (0-2, 3-5, 6-12, dst) 4. Rasio: Data yang berdasarkan hasil perbandingan terhadap sesuatu. Misal: kurs rupiah terhadap dolar

Stat/1-1/DiahSuhodo

14

Pengolahan Data
MULAI

Statistik Non Parametrik

NOMINAL ORDINAL

Jenis Data ?

INTERVAL RASIO

Statistik Parametrik

Analisis Univariat

SATU

Jumlah Variabel ?

DUA / LEBIH

Analisis Multivariat

Stat/1-1/DiahSuhodo

15

Indonesia dalam statistik


Jumlah penduduk Indonesia (2005) = 218.868.791 Dari jumlah tersebut, propinsi Jawa Barat adalah propinsi dengan populasi tertinggi yaitu 39 juta jiwa. Peringkat kedua dan ketiga untuk propinsi dengan populasi tertinggi diduduki Jawa Timur (36 juta jiwa) dan Jawa Tengah (32 juta jiwa) DKI Jakarta adalah propinsi terpadat di Indonesia. Kepadatan penduduk Jakarta adalah 13.344 jiwa per-km2. Propinsi Jawa Barat menempati peringkat kedua dengan 1.126 penduduk perkm2. Dilanjutkan dengan DI Yogyakarta (1.049), Banten (1.044), dan Jawa Tengah (982).

Stat/1-1/DiahSuhodo

16

Penyajian data
Tabel Grafik Distribusi Frekuensi

Stat/1-1/DiahSuhodo

17

Membuat Tabel TABEL : memberikan informasi secara rinci. Terdiri atas kolom dan baris Kolom pertama : LABEL KOLOM TABEL BARIS Tabel Tabulasi Silang
Prestasi Kerja Bidang pekerjaan Administrasi Personalia Produksi Marketing Keuangan Jumlah
Stat/1-1/DiahSuhodo 18

Kolom kedua . n : Frekuensi atau label Berisikan data berdasarkan kolom

Sangat jelek

Jelek

Cukup baik

Baik

Sangat baik

Jumlah

Jenis Tabel
1.

2. 3.

Tabel 1 arah: hanya memuat satu hal/keterangan saja Tabel 2 arah: menunjukkan hubungan 2 hal Tabel 3 arah: menunjukkan hubungan 3 hal

Stat/1-1/DiahSuhodo

19

Jenis Grafik
1. 2. 3. 4. 5.

Grafik garis (polygon) Grafik batang (histogram) Grafik lingkaran (pie chart) Grafik gambar Grafik peta (cartogram chart)

Stat/1-1/DiahSuhodo

20

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14.

Grafik garis tunggal Grafik garis berganda Grafik garis komponen berganda Grafik garis persentase komponen berganda Grafik garis berimbang neto Grafik batangan tunggal Grafik batangan berganda Grafik batangan komponen berganda Grafik batangan presentase komponen berganda Grafik batangan berimbang neto Grafik lingkaran tunggal Grafik lingkaran berganda Grafik peta Grafik gambar

Stat/1-1/DiahSuhodo

21

Jenis Grafik Grafik Batang (Bar) - Histogram


30

Grafik Garis (line) - Poligon


30

20

20

10

10

Count

Jumlah

0 administrasi personalia produksi marketing keuangan

0 administrasi personalia produksi marketing keuangan

bidang pekerjaan

bidang pekerjaan

Grafik lingkaran (pie)


keuangan administrasi

Grafik Interaksi (interactive)


800000 700000

600000

personalia

Mean gaji perbulan

500000

400000

Jenis kelamin
laki-laki

marketing produksi

300000 sangat jelek jelek cukup baik baik sangat baik

w anita

Stat/1-1/DiahSuhodo

prestasi kerja

22

Contoh data statistik


Kurs Tengah USD IDR

Inflasi (yoy) 12,14 % Sept 2008

Stat/1-1/DiahSuhodo

23

Stat/1-1/DiahSuhodo

24

Anda mungkin juga menyukai