Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
: Tn.G
: 19 tahun : laki-laki Belum menikah Hindu : Jawa jln. Pramuka perum BKP blok z mahasiswa : 14 Januari 2012 13.30 WIB
: : : : :
Keluhan yang dirasakan didahului dengan demam sejak 2 minggu yang lalu,demamnya terus menerus, tidak terlalu tinggi dan tanpa disertai menggigil dan berkeringat. Os mengatakan kalau demam, dia mengkonsumsi obat penurun panas. Os menyangkal adanya bintik-bintik kemerahan dikulit. Os mengaku buang air kecilnya berwarna kuning pekat seperti air teh, sedangkan buang air besarnya tidak ada masalah Os baru pertama kali mengalami gejala seperti ini, di keluarga os tidak ada yang mengalami gejala seperti ini, tapi os mengaku dilingkungan rumahnya ada yang menderita gejala yang sama. Os jugamengaku suka jajan sembarangan di warung pinggir jalan. Os mengaku belum pernah melakukan tranfusi darah dan os juga menyangkal memakai obat-obatan melalui jarum suntik
: Os menyangkal pernah sebelumnya : Os menyangkal pernah mengalami kecelakaan/operasi Riwayat Kehamilan/keguguran : (Os laki-laki) Riwayat Pengobatan/alergi : Os menyangkal mempunyai riwayat alergi
Anamnesa Sistem
Mata : Terlihat kuning Telinga, Hidung, Tenggorok : Tidak ada keluhan Leher : Tidak ada keluhan Dada : Tidak ada keluhan
Sistem Kardiovaskuler Sistem Respirasi Sistem Gastrointestinal Sistem Urogenital Sistem reproduksi Sistem musculoskeletal Kejiwaan
: : :
: Tidak ada keluhan Tidak ada keluhan : Mual-mual Tidak ada keluhan (Pasien laki-laki) : Tidak ada keluhan Tidak ada keluhan
Pemeriksaan Fisik Kesadaran Tekanan Darah Nadi Pernapasan Suhu Mata anemis,pupil
: Kompos mentis, tampak sakit sedang : 120/70 mmHg : 70 x/menit : 19 x/menit : 37,50C : Sclera ikhterik, konjungtiva tidak isokor,refleks cahaya baik
: Membran timpani dextra/sinistra intak : Tidak ada kelainan septum,tidak ada deviasi : Bibir simetris dan tidak sianosis, ginggival normal,gigi tidak ada yang tanggal dan karies, tonsil T1-T2.Lidah tidak ada kelainan,mukosa tidak kering Leher : Tidak teraba benjolan, JVP 5+2 cm Toraks (dada) : Simetris, tidak ada kelainan Mammae : Tidak ditemukan ginekomastia Jantung : Inspeksi : Tidak tampak iktus cordis Palpasi : Tidak teraba penonjolan iktus kordis Perkusi : Batas jantung kanan : ICS IV linea sternalis dekstra Batas jantung kiri : ICS V linea midclavicularis Pinggang jantung : ICS III linea parasternalis sinistra
Batas atas jantung : ICS II linea sternalis sinistra Auskultasi : Bunyi jantung I dan II normal, murmur dan Gallop tidak ada.
Paru : I : Hemithorak dekstra sinistra simetris P : Vocal fremitus tactil dextra dan sinistra normal P : Sonor disemua lapang paru A : Vesikuler paru kanan dan kiri, ronchi(-), wheezing(-) Abdomen : I : Datar dan tampak kuning P : Hepar teraba 2cm dibawah arcus costae dan adanya nyeri tekan.Lien tidak teraba P : Timpani disemua kuadran A : Bising usus normal
Gizi
: Tidak dilakukan : Tidak ditemukan edema. Kekuatan otot 5555 5555 5555 5555 Refleks Fisiologis dektra dan sinistra baik Refleks Patologis tidak ditemukan
: cukup
Hematologi : Hb : 15,2 g/dl Hematokrit : 44,9% Leukosit : 6600, diffcount (B:0, E:2, NB:14, NS:24, Lim:60, Mon:0) Eritrosit : 5,26juta Trombosit : 257.000
Kimia darah : Bilirubin total,/indirect/direct : 8 mg/dl, 3mg/dl, 5mg/dl SGOT/SGPT : 750 u/l / 1400 u/l
Urinalisa Warna pH Bj Protein Bilirubin Glukosa Sedimen Eritrosit Leukosit : : : : : : :
: : 1 /Lpb : 2/Lp
Permasalahan yang ada Anamnesa : Mata kuning sejak 4 hari yang lalu Mual sejak 4 hari yang lalu dan adanya penurunan nafsu makan Demam terus menerus tidak terlalu tinggi tanpa disertai mengigil dan berkeringat BAK seperti air the
Pemeriksaan Fisik : Sklera Ikterik Hepar teraba 2cm dibawah arcus costae dan adanya nyeri tekan
Pemeriksaan Laboratorium: Kimia darah Bilirubin total,/indirect/direct : 8 mg/dl, 3mg/dl, 5mg/dl SGOT/SGPT : 750 u/l / 1400 u/l
Rencana Pemeriksaan : Serologi : IgM anti HAV, anti HbsAg, Anti HBcAg, anti HCV, Hapusan darah tepi
Perawatan RS : Rawat inap Terapi : Non Farmakologis : tirah baring,diet makanan lunak Farmakologis : IVFD D5 20gtt/mnt Curcuma 3x1tab Inj. Ranitidin 2x1 amp.I.V Inj. Ondansetron 2x1 amp. I.V Methioson 3x1,tab Ibuproven 3x500tab