Anda di halaman 1dari 11

INSTRUMEN INVESTASI SYARIAH

Al-Qashash: 77. Dan carilah pada apa yang telah dianugerahkan Allah kepadamu (kebahagiaan) negeri akhirat, dan janganlah kamu melupakan bahagianmu dari (kenikmatan) duniawi dan berbuat baiklah (kepada orang lain) sebagaimana Allah telah berbuat baik, kepadamu, dan janganlah kamu berbuat kerusakan di (muka) bumi. Sesungguhnya Allah tidak menyukai orang-orang yang berbuat kerusakan

Jika hari kiamat tiba dan seorang diantaramu masih ada yang memegang tanaman ((bibit sebuah pohon) maka tanamkanlah (HR. Ahmad

Siapa saja yang memiliki uang, hendaklah ia menginvestasikannya dan siapa saja yang memiliki tanah hendaklah ia menanaminya (Umar Ibn Khaththab)

Definisi Investasi
Investasi adalah menanamkan atau menempatkan aset, baik berupa harta maupun dana, pada sesuatu yang diharapkan akan memberikan hasil pendapatan atau akan meningkatkan nilainya dimasa mendatang Investasi keuangan adalah menanamkan dana pada suatu surat berharga yang diharapkan akan meningkat nilainya di masa mendatang Investasi non-keuangan (sektor riil) adalah menanamkan dana pada aset-aset riil yang diharapkan akan meningkat nilainya di masa mendatang

Jenis Investasi dari sudut pandang Islam


Investasi adalah bagian dari urusan muamalah, maka berlaku hukum: segala sesuatunya boleh kecuali yang dilarang
1. Investasi Islami (Syariah) 2. Investasi Terlarang

PRINSIP-PRINSIP MUAMALAH ISLAM


Bidang yang diperbolehkan syariah

Tadlis Bidang yang dilarang syariah

Taghrir

Riba

Persaingan tidak sempurna Ikhtikar & bai najasy

PENYEBAB TRANSAKSI DILARANG


Penyebab dilarangnya transaksi

Haram zatnya QS. Baqarah 173 dan Al-Maidah 90

Haram selain zatnya

Tidak sah akadnya

1. 2. 3. 4. 5. 6.

Tadlis Ikhtikar Bai Najasy Taghrir (Gharar) Riba Risywah

1. 2. 3. 4.

Rukunnya tidak terpenuhi Syarat tidak terpenuhi Terjadi Taalluq Terjadi 2 in 1

173. Sesungguhnya Allah hanya mengharamkan bagimu bangkai, darah, daging babi, dan binatang yang (ketika disembelih) disebut (nama) selain Allah[108]. Tetapi barangsiapa dalam keadaan terpaksa (memakannya) sedang dia tidak menginginkannya dan tidak (pula) melampaui batas, maka tidak ada dosa baginya. Sesungguhnya Allah Maha Pengampun lagi Maha Penyayang.

90. Hai orang-orang yang beriman, sesungguhnya (meminum) khamar, berjudi, (berkorban untuk) berhala, mengundi nasib dengan panah[434], adalah termasuk perbuatan syaitan. Maka jauhilah perbuatan-perbuatan itu agar kamu mendapat keberuntungan.

Investasi di lihat dari Obyeknya


Investasi Non Keuangan/ Riil
Logam Mulia ??? Tanah Properti

Investasi Keuangan
Pembelian atau penanaman dalam aset-aset keuangan, seperti:
Tabungan, Deposito Saham Sukuk Reksadana

Instrumen-instrumen untuk Investasi Syariah


1. Investasi dalam bentuk deposito mudharabah Dapat dilakukan di Bank Umum Syariah, BPRS, atau di koperasi syariah (BMT) Manajer Investasi perlu meperhatikan nisbah bagi hasil dan equivalent rate historis dan prediksi Manajer investasi perlu memperhatikan resiko penurunan tingkat keuntungan dan resiko kemampuan bank membayarkan deposito yang jatuh tempo beserta bagi hasilnya. 2. Investasi dalam bentuk obligasi syariah atau sukuk Dilakukan di Bursa Efek, (terdapat puluhan alternatif obligasi syariah) Manajer investasi perlu memperhatikan equivalent return dari obilgasi yang ada beserta resiko ketidakmampuan emiten membayar return dan membeli kembali obligasi syariah yang sudah dikeluarkan

Instrumen-instrumen untuk Investasi Syariah


3. Investasi di Reksadana Syariah Sudah terdapat puluhan alternatif reksadana syariah Manajer investasi perlu memperhatikan NAB (nilai aktiva bersih) reksadana yang ada 4. Investasi saham di bursa efek Manajer investasi perlu meneliti apakah saham perusahaan yang akan dibeli, dibolehkan oleh syariah atau tidak Manajer investasi perlu melakukan analisis teknikal dan fundamental untuk mengetahui risiko dan return yang akan diperoleh dari investasi saham

Anda mungkin juga menyukai