Tugas Uro Dari Dosen

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 1

SOAL 1. Berapa banyak cairan yang difilter oleh glomerulus selama satu menit? 2.

Ada berapa zat yang dapat disekresi kembali ke dalam tubulus distal dari darah? Sebutkan! 3. Apa pengaruh yang diakibatkan oleh ketidakcukupan masukan air dalam tubuh? Apa kompensasinya? 4. Mengapa kurangnya masukan air menyebakan tubuh menderita penipisan air sementara penurunan masukan natrium tidak mengarah pada penipisan natrium? 5. Mengapa meskipun kandung kemih sangat penuh, urin tidak terdorong kembali ke ureter kemudian ke ginjal? 6. Apa nama hormon yang menstimulasi aktivitas pompa natrium dalam tubulus distal? 7. Hormon apa yang menyebabkan tubulus distal dan duktus koligentes menjadi permeabel terhadap air? 8. Bagaimana komposis dan volume CES dikontrol?

JAWAB 1. Pria : 125 mL/menit Wanita : 115 mL/menit 2. Natrium, Klorida, Air, Urea 3.

Anda mungkin juga menyukai