Anda di halaman 1dari 1

KATA PENGANTAR Syukur alhamdulillah kami ucapkan kepada yang Maha pemberi Nikmat kesehatan jasmani dan rohani

yakni Allah SWT, karena dengan Nikmat-Nya kami dapat menyelesaikan tugas makalah dengan pokok bahasan Aliran Rekonstrusionisme dalam Filsafat Pendidikan. makalah ini disusun untuk memenuhi tugas mata kuliah Pengantar Filsafat Pendidikan. Tidak lupa kami ucapkan kepada Bapak Prof. Dr. Rusijono, M.Pd. yang telah mengarahkan dan membimbing mata kuliah Pengantar Filsafat Pendidikan. Kami menyadari bahwa tugas makalah yang kami susun ini masih banyak kekurangan disanasini oleh karena itu saran dan kritik yang membangun selalu kami harapkan demi perbaikan dan pengembangan penyusunan tugas makalah selanjutnya. Kami juga berharap semoga makalah yang kami susun ini bermanfaat bagi kami dan temanteman yang membacanya. Amin. Surabaya, 25 November 2011

Penyusun

Anda mungkin juga menyukai