Anda di halaman 1dari 1

Pada umumnya kapiler meliputi sel-sel jaringan karena secara langsung berhubungan dengan sel.

Pembuluh kapiler terdiri atas kapiler arteri dan kapiler vena. 1. Kapiler arteri. Kapiler arteri merupakan tempat berakhirnya arteri.Semakin kecil arteri maka akan semakin hilang lapis an dinding arterisehingga kapiler hanya mempunyai satu lapisan yaitu lapisan endotelium. Lapisan ini sangat tipis sehingga memungkinkan cairan darah/limfemerembes keluar jaringan membawa air, mineral, dan zat makanan. Proses pertukaran gas pertukaran antara pembuluh kapiler dengan jaringan selkapiler arteri bertujuan menyediakan oksigen dan menyingkirkan karbondioksida. 2. Kapiler vena. Lapisan kapiler vena hampir sama dengan kapiler arteri.Fungsi kapiler vena adalah membawa zat sissa yang tidak terpakai oleh jaringan berupa zat ekskresi dan karbon dioksida. Zatsissa tersebut di bawa keluar dari tubuh melalui venolus, vena, dan akhirnya keluar tubuhmelalui tiga proses yaitu pernapasan, keringat dan feses

Anda mungkin juga menyukai