Anda di halaman 1dari 2

Cegah Asma Kambuh????

Ikuti instruksi dokter dengan baik Berhenti Merokok. Tidak peduli apakah penderita asma di rumah adalah Anda atau anak anda, asap rokok adalah salah satu pemicu asma Jaga Rumah agar terbebas dari debu. Debu juga salah satu pemicu asma. Gunakan penghisap debu, lebih disarankan penghisap debu yang emempunyai kantong debu di dalamnya untuk meminimalkan debu berhambur lagi ke udara Hindari menggunakan bantal dan selimut yang terbuat dari bulu,. Kasur dan bantal bias menjadi sarang tungau debu. Begitu uga dengan boneka dan lainnya. Gunakan syal untuk menutupi hidung dan mulut anda saat udara dingin. Udara dingin merupakan salah satu pemicu asma yang umum. Jika asma anda dipicu oleh allergen (zat pemicu asma, hindari daerah terbuka dan daerah yang berpohon selama musim serbuk sari, dan berhati-hatilah saat kualitas udara menjadi buruk. Jamur juga merupakan pemicu asma. Selalu membersihkan jamur adalah salah satu bagian penting dalam pencegahan diri mendepatkan asma. Segera keringkan cucian dan cuci serta disinfeksi kamar mandi anda secaar rutin. Singkirkan tanaman hias karena jamur tumbuh di tanaman has Bulu peliharaan juga memicu asma. Jika anda tidak bias berpisah dengan hewan peliharaan kesayangan anda, setidaknya jangan masukan ke kamar tidur anda dan minimalkan terkena bulu dan binatang kesayangan anda. Berhati-hatiterhadap makanan atau penyebab alergi yang ditelan. Hindari makanan, obat-obatan, dan minuman yang

TABLET KETOTIFEN

Informasi Obat Gangguan Pernapasan


Paham Benar Obat Asma, Ga akan Kambuh Asma!!!

Program ini diselenggarakan oleh

menyebabkan alergi

Fakultas Farmasi Universitas Indonesia Depok


C reated By:

Rina Mediana 0906639360

KETOTIFEN???
Ketotifen adalah obat antiasma non bronkodilator yang menghambat efek senyawa endoqen yang bersifat inflammatory mediators sehingga memberikan efek antialergi. Ketotifen menghentikan respon inflamasi dan karena itu dapat digunakan untuk mengobati berbagai macam kondisi aleri seperti rhinitis (inflamasi membrane mukosa pada hidung) dan konjungtivita (inflamasi membran mukosa pada mata)

Bagaimana Cara Penggunaan Ketotifen???


Dokter akan memutuskan berapa dosis Tablet Ketotifen yang harus digunakan. Selalu minum tablet seuai dengan petunjuk dokter. Dosis akan ada pada label obat. Periksa Laebel dengan hati-hati. Pada Label akan dijelaskan berapa banyak tablet yang diminum dan berapa kali. Apabila anda tidak yakin, tanyakan pada dokter atau apoteker. Berapa yang diminum Umumnya?? Dewasa: =>1 atau 2 mg (1 atau 2 tablet) dua kali sehari Anak-anak => 1 mg (1 tablet) dua kali sehari Ketotifen Tablet TIDAK BOLEH DIBERIKAN pada anak dibawah 3 tahun Minumlah obat ini dengan segelas air. Jangan minum tablet setelah tanggal kadaluwarsa yang tertera pada label.
berikut:

EFEK SAMPING.
Ketotifen sering menimbulkan ngantuk, mulut kering, dan pusing, tapi biasanya hilang setelah beberapa hari penggunaan. Hentikan penggunaan dan katakan pada dokter segera jika anda mengalami gejala

Reaksi alergi yang parah pada kulit seperti kulit memerah atau mengelupas

Efek samping lainnya yang jarang terjadi dari ketotifen adalah merasa hiperaktif, gugup, dan terganggu tidur.Efek yang sangat jarang terjadi adalah masalah pada hati seperti hepatitis aatu peningkatan enzim hati (hanya terlihat pada tes darah)

Jangan

Minum

Ke-

totifen!!! Jika..
Anda memiliki alergi terhadap obat ketotifen atau bahan lainnya yang terdapat dalam produk obat keotifen

PENYIMPANAN...
Simpan tablet anda pada kemasan foil. Buka foil hanya ketika anda ingin meminum obat. Simpan dalam tempat dengan suhu di bawah 25oC. JAUHKAN DARI JANGKAUAN ANAK-ANAK!!!

Anda sedang hamil, atau berencana untuk hamil.


Katakan pada sokter segera jika anda hamil dan sedang menggunakan Ketotifen

Jika Lupa Minum Obat?


Jika anda melewatkan satu kali minum obat, minum segera setelah ingat. Namun, jika sudah mendekati waktu minum obat selanjutnya, lewatkan saja dan minum satu dosis saja pada waktu minum obat selanjutnya, kemudian kembali ke waktu minum obat yang biasa. Jangan menggandakan jumlah yang diminum pada dosis selanjutnya.!!!

PEMBUANGAN
Jika dokter anda mengatakan untuk menghentikan konsumsi ketotifen, tanyakan pada apoteker apa yang harus dilakukan pada sediaan mebendazol yang anda miliki, dan disarankan untuk tidak membuang obat ke saluran air rumah. Hanya simpan Obat jika Dokter Anda Mengatakan untuk tetap Menyimpan Obat

Anda sedang menyusui

Sebelum Minum Ketotifen.


Apakah anda epilepsy? Apakah anda memiliki intoleransi terhadap beberapa gula? Apakah anda sedang menggunakan obat lain?seperti obat oral untuk diabetes, obat

penenang, atau obat antihistamin untuk reaksi alergi

OVERDOSIS!?!
Jika anda mengonsumsi ketotifen terlalu banyak, , katakana pada dokter tau kinik sesegera mungkin. Bawa strip obat anda sehingga dokter tersebet dapat mengetahui apa yang telah anda konsumsi.

gatal, ruam atau hidung meler?

Apabila semua jawaban diatas YA, maka beritahu dokter atau Apoteker Anda!!!

HARUS DENGAN RESEP DOKTER!!!

Anda mungkin juga menyukai