Anda di halaman 1dari 1

FOENICULUM VULGARE MILL.

Botanl Klasitikasi Divisi Sub divisi Kelas

Spermatophyta Angiospermae

Bang^a
Suku Marga

Dicotyledonae Umbellales
Umbelliferae Foeniculum Foeniculum vulgare Mill. Adas Das-pedas (Aceh) Adas (Melayu) Adas manis (Minangkabau) Hades (Sunda) Adas (Jawa Tengah) Adhas (Madura) Adas Walawunga (Sumba) Rempusa (Makasar) Adase (Bugis) Perdu, tahunan, tinggi 2 m. Berlubang, beruas, beralur, percabangan monopodial, hijau keputih-putihan. Majemuk, menyiripganda, benluk jarum, ujung dan pangkal runcing, tepi rata. panjang 30-50 cm, lebar 15-25 cm, panjang pelepah 5-7 cm, hijau muda, htjau.

Jenis
Nama umum/dagang

Mama daerah
Sumatera Jawa Ball Nusa Tenggara

Sulawesi
Deskripsi Habitus Batang Daun

Bunga

Majemuk, bentuk payung, lumbuh di ujung balang, kelopak bentuk tabung, hijau, daun mahkota lima,
kuning.

Buah

Bentuk lonjong, beralur, panjang 6-10 mm, lebar 3-4 mm, masih muda hijau setelah tua hijau keabuabuan. Tunggang, putih.

Akar

Khasiat Buah Foeniculum vulgare berkhasiat sebagai obat batuk, obat perut kembung, obat sariawan dan obal haid tidak teratur. Unluk obat batuk dipakai 5 gram serbuk buah Foeniculum vulgare,
diseduh dengan 1/2 gelas air matang panas, setelah dingin disaring. Hasil

saringan ditambah 1 sendok teh madu, diaduk sampai rata diminum sekaligus. Kandungan kimia
Buah Foeniculum vulgare mengandung minyak atsin di samping itu juga mengandung saponin, flavonoida dan polifenol.

Gambar 129. Foeniculum vulgare

Anda mungkin juga menyukai