Anda di halaman 1dari 4

AB IV PEMBAHASAN Dari hasil pemeriksaan ditemukan : A.

Fakta yang berkaitan dengan waktu terjadinya kematian Lebam mayat Terdapat lebam mayat pada leher, punggung, pinggang kanan, kiri.bokong kanan dan kiri , warna merah keungunan tidak hilang denganpenekanan. Lebam mayat jika sudah lebih dari 4 jam tidak hilang dengan penekanan.Kapiler-kapiler akan mengalami kerusakan dan butir-butir darah merah jugaakan rusak. Pigmen-pigmen dari pecahan darah merah akan keluar dari kapilerdarah yang rusak dan mewarnai jaringan sekitarnya sehingga

menyebabkanlebam mayat di daerah tersebut akan menetap dan tidak hilang denganpenekanan.6 Kaku Mayat Rahang, leher, dan anggota gerakatas sulit dilawan, anggota gerak bawah mudah dilawan.

Lebih kurang 6 jam sesudah mati, kaku mayat akan mulai terlihat danlebih kurang 6 jam kemudian seluruh tubuh akan menjadi kaku. Kekakuantersebut akan berlangsung selama 36 sampai 48 jam. Sesudah itu, tubuh mayatakan mengalami relaksasi kembali sebagai akibat dari proses degenerasi danpembusukan. Relaksasi yang terjadi sesudah mayat mengalami kaku mayatdisebut relaksasi sekunder.6 B.Fakta dari pemeriksaan tubuh bagian luar permukaan kulittubuh Leher Terdapat luka memar berwarnacoklat tua dileher sebelah kanan berukuran dua sentimeter kali nol koma lima sentimeter.

Luka memar merupakan salah satu bentuk luka yang ditandai olehkerusakan jaringan tanpa disertai diskontinuitas permukaan kulit dimanakapiler pecah dan meresap ke jaringan sekitarnya yang disebabkan olehkekerasan benda tumpul.6 Lingkaran penuaan Terdapat lingkaran penuaan disekitar pelangi mata. Adanya lingkaran penuaan disekitar mata membuktikan bahwa jenazah berumur lebih dari empat puluh tahun. Lubang hidung Keluar cairan berwarna merah. Adanya cairan yang keluar dari hidung yang berwarna merah terang yangjika kepala jenazah dimiringkan cairan tetap keluar maka hal inimengindikasikan adanya trauma pada basis cranii. Bibir atas dan bawah

Bibir atas dan bawah berwarna kebiruan. Bibir atas dan bawah berwarna kebiruan menandakan terjadi sianosis.Sianosis terjadi karena kurangnya oksigen sehingga darah akan berwarnakebih gelap dan encer.6 C.Fakta dari pemeriksaan tubuh bagian dalam Rongga kepala ditemukan resapan darah berwarnamerah kehitaman di kulit kepala bagianbelakang. Resapan darah merupakanbentuk luka memar. Luka memar adalahsalah satu bentuk luka yang ditandai olehkerusakan jaringan tanpa disertaidiskontinuitas dimanakapiler pecah dan meresap ke jaringansekitarnya yang disebabkan oleh permukaan kulit

kekerasan benda tumpul.6 -Selaput lunak otak berwarna putih keruh.Mengindikasikan adanya infeksi padaselaput otak -Terdapat pelebaran pembuluh darah di otak besar. Membuktikan adanyaaneurisma pembuluh darah otak danmerupakan akibat sekunder dari trauma. -Terdapat perdarahan dibawah selaputlunak otak. Perdarahan merupakan

akibartrauma benda tumpul pada otak. Rongga dada - Terdapat resapan berwarna merah 41 kehitaman di lengkung pembuluh darah utama (aorta). Lingkar arteri coronaria sempit. Lingkararteri koronaria sempit karena

adanyatimbunan plak ateroma pada lumenpembuluh darah. Sumbatan pada lumencabang pembuluh darah yang partial atautotal yang luas ataupun hanya setempatdapat menyebabkan arteri tidak dapatmengirim darah yang adekuat kemiokardium. Sebagai akibatnya akanterjadi coronary artery insufficiency danjantung secara tiba-tiba berhenti.11 -Paru kanan dan kiri ditemukan bercak-bercak kecil berwarna kehitaman. Adanyabercak berwarna kehitaman karena adanyatimbunan debu pada jaringan paru. -Pada pengirisan penampang paru kanan dan kiri, ditemukan bercak berwarna putih BAB V KESIMPULAN 42

Dari pembahasan diatas, dapat diambil kesimpulan: 1.Waktu kematian korban antara 4-12 jam karena padakorban terdapat lebam mayat yang tidak hilangdengan penekanan dan kaku mayat yang tidakmenyeluruh. 2.Adanya lebam mayat berwarna merah keunguan, danbibir berwarna kebiruan menandakan korbanmengalami sianosis dan meninggal karena

mengalamihipoksia. Pada kasus ini ditemukan adanyapenyempitan padaarteri koronaria. 3.Penyempitan arteri koronaria jika lebih dari 80% daripanjang arteri koronaria atau terdapat obstruksi 75%dari diameter lumen akan mengakibatkan atau

akanmengakibatkan coronary artery insufficiencykemuadian akan terjadi infark miokard dan akhirnyajantung secara tiba-tiba berhenti.11 4.Kematian korban disebabkan karena hipoksia akibat adanya penyakit jantung koroner. 5.Kematian mendadak korban adalah kematianmendadak yang wajar (Sudden Natural Dearth) akibatpenyakit jantung koroner.

Anda mungkin juga menyukai