Anda di halaman 1dari 9

Pengembangan Sistem Informasi

Lembar Tugas Personal Ke-2 ini didasarkan pada Bab 8 dalam buku Systems Analysis & Design Methods 7th Edition. Untuk mengerjakannya lakukan beberapa aktivitas berikut ini: Unduh semua bahan pada minggu ke 3. Terjemahkan ke Bahasa Indonesia bahan yang berbahasa Inggris, bacalah berulang kali, pahami, dan tulislah catatan lengkap untuk pembelajaran lebih lanjut. Unduh file tugas ini, selesaikanlah, dan unggah hasilnya sesuai dengan batas waktu yang telah ditentukan pada BINUS Online Learning. Unduh file CaseStudy.zip untuk latihan sepanjang perkuliahan ini berjalan. Carilah di internet 3 contoh ERD (Entity Relationship Diagram) dan Normalisasi untuk 3 sistem yang berbeda. Unduh contoh tersebut dan jelaskan sesuai dengan teori/konsep yang diberikan pada minggu ini. Jangan lupa untuk menyebutkan sumber-sumber dari internet yang diunduh tersebut.

* Contoh ERD: 1. ERD kantin koperasi. Sumber: http://irmanf.wordpress.com/2010/03/04/contoh-erd-aplikasi-sistem-transaksijual-beli-kantin-koperasi/ Entitas: - Anggota - Barang - Supplier Relasi: - Transaksi Penjualan - Transaksi Pembelian Atribut: - Entitas Anggota memiliki atribut 1. Kode_Anggota, merupakan atribut key/kunci 2. Nama_Anggota 3. Fakultas 4. Jurusan 5. Email 6. Angkatan 7. No_Telpon

8. Kota 9. Alamat - Entitas Barang memiliki atribut: 1. Kode_Barang sebagai atribut kunci/key. 2. Nama_Barang 3. Golongan 4. Satuan1 5. Satuan2 6. Harga_Beli1 7. Harga_Beli2 8. Harga_Beli3 9. Harga_Jual1 10. Harga_Jual2 11. Harga_Jual3 12. Laba1 13. Laba2 14. Laba3 15. Stock1 16. Stock2 17. Stock3 - Entitas Supplier memiliki atribut: 1. Kode_Supplier, sebagai atribut kunci 2. Nama_Supplier 3. Alamat 4. Kota 5. Tlp - Transaksi Penjualan memiliki atribut: 1. No_Faktur 2. Kode_Anggota 3. Kode_Barang 4. Tanggal 5. Satuan 6. Jumlah 7. Total - Transaksi Pembelian memiliki atribut: 1. No_Faktur 2. Kode_Barang 3. Kode_Supplier 4. Tanggal 5. Satuan 6. Jumlah 7. Total

Page 2 of 9

2. ERD Akademik Sederhana Sumber: http://elearning.amikom.ac.id/index.php/download/materi/88890-SI0757/2010/03/20100331_ERD%2520Contoh%2520Pembuatan.pdf Penentuan Entitas: -mahasiswa: menyimpan semua informasi pribadi mengenai semua mahasiswa -dosen: menyimpan semua informasi pribadi mengenai semua dosen -mata_kuliah: menyimpan semua informasi mengenai semua mata kuliah -ruang: menyimpan semua informasi mengenai ruang kelas Penentuan Attributes: -mahasiswa, 1. nim: nomor induk mahasiswa, atribut kunci 2. nama_mhs: nama lengkap mahasiswa 3. alamat_mhs: alamat lengkap mahasiswa -dosen: 1. nip: nomor induk pegawai, atribut kunci 2. nama_dosen: nama lengkap dosen 3. alamat_dosen: alamat lengkap dosen -mata_kuliah: 1. kode_mk: kode untuk mata kuliah, atribut kunci 2. nama_mk: nama lengkap mata kuliah 3.deskripsi_mk: deskripsi singkat mengenai mata kuliah -ruang: 1. kode_ruang: kode untuk ruang kelas, atribut kunci 2. lokasi_ruang: deskripsi singkat mengenai lokasi ruang kelas

Page 3 of 9

3. kapasitas_ruang: banyaknya mahasiswa yang dapat ditampung Penentuan Relationships: -ruang digunakan untuk mata_kuliah: 1. Tabel utama: ruang 2. Tabel kedua: mata_kuliah 3. Relationship: One-to-one (1:1) 4. Attribute penghubung: kode_ruang (FK kode_ruang di mata_kuliah) -dosen mengajar mata_kuliah: 1. Tabel utama: dosen 2. Tabel kedua: mata_kuliah 3. Relationship: One-to-many (1:n) 4. Attribute penghubung: nip (FK nip di mata_kuliah) -mahasiswa mengambil mata_kuliah: 1. Tabel utama: mahasiswa, mata_kuliah 2. Tabel kedua: mhs_ambil_mk 3. Relationship: Many-to-many (m:n) 4. Attribute penghubung: nim, kode_mk (FK nim, kode_mk di mhs_ambil_mk) -dosen membimbing mahasiswa: 1. Tabel utama: dosen 2. Tabel kedua: mahasiswa 3. Relationship: One-to-many (1:n) 4. Attribute penghubung: nip (FK nip di mahasiswa)
ER Diagram alternatif:
nama mhs nim alamat_mhs kode mk

nama mk

deskripsi_mk

mahasiswa

mengambil

mata_kuliah

membimbing

digunakan untuk

dosen

mengajar
alamat_dosen kode_ruang

ruang

nip

kapasitas_ruang

nama dosen lokasi_ruang

Page 4 of 9

3. ERD Perpustakaan Sederhana. Sumber: http://h3rm4c4k3p.wordpress.com/2007/09/23/erd-untuk-perpustakaan/ Entitas: Anggota, Buku Relasi: Pinjam Atribut: - Anggota: 1. no_anggota 2. nama 3. alamat 4. kota 5. jurusan 6. tgl_lahir 7. no_telp - Buku: 1. no_buku 2. jns_buku 3. judul 4. penerbit 5. thn_terbit 6. status 7. pengarang - Pinjam: 1. tgl_pinjam 2. tgl_kembali

Page 5 of 9

* Contoh Normalisasi: Sumber: teknik normalisasi adalah proses pengelompokan data elemen menjadi tabel-tabel yang menunjukan entity dan relasi. proses pembentukan tabel normal penuh ( normalisasi ) bertujuan untuk : - membuat sekecil mungkin terjadinya data rangkap - menghindari data yang tidak konstan terutama bila dilakukan penambahan dan penghapusan data sebagai akibat adanya data rangkap - menjamin bahwa identitas tabel secara tunggal sebagai determinan semua atribute proses normalisasi juga digunakan pada beberapa operasi yang berhubungan dengan data record yaitu : 1) operasi penambahan ( insert ) 2) operasi penghapusan ( delete ) 3) operasi pengubahan ( update ) 4) operasi pembacaan data apabila terjadi kesulitan saat proses data maka tabel-tabel dipecahkan menjadi beberapa tabel yang merupakan hasil pengelompokan data berdasarkan entity masing-masing syarat dalam melakukan normalisasi 1) adanya field ( atribute kunci ) 2) berdasarkan kepada ketergantungan fungsi bentuk-bentuk normalisasi proses normalisasi tabel secara umu dibagi dalam 5 tahap sehingga dikenal bentukbentuk tabel normal sesuai dengan tahapan normalisasi yang telah dilakukan yaitu bentuk normal pertama, kedua, ketiga, keempat, dan kelima.

1. Bentuk tidak normal - adalah kumpulan data yang tidak disimpan tidak mempunyai format tertentu, data disimpan apa adanya sesuai masukan yang diperoleh - dalam bentuk ini data mungkin saja tidak lengkap tidak konsisten / terduplikasi 2. Bentuk normal ke-1 ( 1NF = first normalized form ) - bentuk normal ke pertama dicapai apabila setiap nilai atribute adalah tunggal - ciri-cirinya: file dibentuk dalam bentuk plat file, fieldnya berupa atomic value yang

Page 6 of 9

artinya data tidak bisa dipecah kebentuk yang lebih kecil, tidak ada field yang sama, setiap fieldnya mempunyai satu pengertian 3. bentuk normal ke-2 ( 2NF = second normalized form ) - bentuk bormal ke-2 dicapai apabila atribute yang dijadikan adentitas benar-benar sebagai determinan dari semua atribute - syarat-syarat : a) bentuk ke-2 dicapai jika tabel sudah membentuk normal ke-1 b) atribut bukan kunci, harus bergantung secara fungsi pada kunci pertama c) menetukan field-field kunci-kunci bisa berupa primary key, kandidat key, dll. 4. bentuk normal ke-3 ( 3NF = third normalized form ) - adalah bentuk normal ke-2 tanpa terjadi adanya ketergantungan transitif determinan - syarat a) tabel sudah harus berbentuk normal ke-2 b) atribut bukan primer tidak tergantung secara transitif determinan terhadap kunci primernya. # beberapa ketentuan dan sifat model hirarki - terdapat suatu kumpulan jenis record yang didalamnya masing-masing terdapat field yang berfungsi sebagai pengenal - terdapat suatu kumpulan kaitan yang menghubungkan semua jenis record sehingga membentuk diagram struktur data - kaitan tersebut membentuk suatu pohon yang semua ujungnya mengarah ke daun - tidak mungkin ada elemen yang lebih dari satu parent - setiap kaitan bersifat tunggal jamak contoh : 1) tahap 1 - PO - no PO - tanggal - kode suplier - nama suplier - alamat - daftar barang

Page 7 of 9

2) tahap 2 .......................- PO....................- suplie......................- barang

3) tahap 3

Page 8 of 9

Page 9 of 9

Anda mungkin juga menyukai