Anda di halaman 1dari 11

PELATIHAN SOSIALISASI DANA BOS TAHUN 2011 Tempat Instruktur : SDN 013 MUARA JALAI : Ibu Neneng

Pukul : 09.00 wib s/d Selesai Tanggal Sesi Pengenalan SNP, SPM, dan SPMP untuk Perencanaan Sekolah/Madrasah RKT/RKS Manajemen Keuangan TRIMS : 03-05 November 2011

PENGENALAN SNP, SPM dan SPMP SNP (standar Nasional Pendidikan) UU No.20/2003 Sisdiknas (35) dan PP 19/2005 SNP. Standar Kompetensi Lulusan (SKL) Arti penting SKL adalah : Acuan tentang kualifikasi kemampuan lulusan terkait pengetahuan, sikap dan keterampilan berkaitan dengan Afektif, Kognitif dan Psikomotorik karena mereka berasal dari latar belakang yang berbeda, terkait dengan sumber yang ada di sekolah, sarana prasarana dan kompetensi guru itu sendiri. Meliputi kompetensi seluruh mata pelajaran, kompetensi kelompok mata pelajaran, dan kompetensi mata pelajaran. Sebagai pedoman penilaian dalam penentuan kelulusan peserta didik dari satuan pendidikan. Pemetaan SKL SKL___Standar Kompetensi/Standar Kompetensi Mata Pelajaran _____Kompetensi Dasar _____Materi pokok Kegiatan Pembelajaran Indikator pencapaian Standar isi Mencakup ruang lingkup materi yang meliputi :

Kerangka dasar Kurikulum Struktur Kurikulum Beban Belajar Kurikulum tingkat satuan Pendidikan Kalender Pendidikan/akademik RPP dan Silabus Standar isi adalah pokok dari proses pembelajaran/Inti nya. Standar Pendidik dan Tenaga Pendidikan Kriteria pendidikan prajabatan dan kelayakan fisik maupun mental, serta pendidikan dalam jabatan Pendidik harus memiliki kualifikasi akademik dan kompetensi sebagai agen pembelajaran, sehat jasmani dan rohani serta memiliki kemampuan untuk mewujudkan tujuan pendidikan nasional. Standar Pendidik Kualifikasi Akademik (S1/D4) Kompetensi Pedagogi Kepribadian Profesional Sosial Sertifikasi Pendidik Sehat Jasmani dan rohani Kemampuan mewujudkan tujuan pendidikan nasional Standar Proses Berkaitan dengan pelaksanaan pembelajaran pada satu satuan pendidikan untuk mencapai standar kompetensi lulusan Meliputi Perencanaan proses pembelajaran Pelaksanaan proses pembelajaran Penilaian hasil pembelajaran, dan

Pengawasan proses pembelajaran Standar Sarana prasarana Persyaratan minimal tentang Lahan : sesuai jumlah rombel dan jumlah siswa Prasarana : R. Kelas, R. Pimpinan, R. Pendidik, R. Sirkulasi, R. Perpustakaan, R. UKS, WC, Tempat Berolahraga/Tempat bermain, tempat beribadah, gudang, dll Sarana : Perabot, peralatan pendidikan, media pendidikan, sarana laboratorium, buku dan sumber belajar lainnya, bahan habis pakai serta perlengkapan lain yang diperlukan menunjang proses pembelajaran, dll Standar pembiayaan Memberikan acuan tentang : Biaya investasi : biaya pengembangan SDM, penyediaan sarana dan pasarana, dan belanja modal lainnya. biaya Opersional : gaji dan tunjangan pendidik dan tenaga kependidikan bahan atau peralatan pendidikan habis pakai, dan biaya operasi pendidikan standar Penilaian Pendidikan mengatur maknisme, produser, dan instrumen penilaian hasil belajar peserta didik penilaian oleh pendidik merancang indikator KD dan teknik penilaian, melaksanakan, mengolah, mengembalikan, memamfaat hasil Penilaian oleh sekolah/madrasah Standar Pengelolaan Perencanaan program Pelaksanaan rencana kerja Pengawasan dan evaluasi Kepemimpinan sekolah/madrasah Sistem informasi manajemen

SPM (standar Pelayanan Minimal) Standar jenis dan mutu layanan pendidikan yang disediakan Pelaksana SPM Standar Palayanan Minimal- Pendidikan dasar (27 Indikator) Pemerintah kabupaten/Kota (14 Indikator) Prasarana dan sarana Guru, kepsek dan penngawas Penjaminan mutu Sekolah/Madrasah (13 Indikator) Buku dan media pembelajaran Kurikulum dan rencana pembelajaran Proses pembelajaran SPM adalah langkah menuju SNP SPMP (Sistem Penjaminan mutu pendidikan) Mutu sebagai fokus utama Perubahan Mind set dalam melayani pendidikan Perubahan paradigma (cara kerja) dalam manajemen sekolah/madrasah Setiap komponen dalam pendidikan berfungsi untuk pembelajaran yang bermutu Terpadu, konsisten, dan berkelanjutan Alasan SPMP dibutuhkan Mutu pendidikan bervariasi antar sekolah/madrasah antar daerah Setiap siswa berhak layanan pendidikan bermutu Perbaikan mutu sekolah/madrasah berkelanjutan Tiga Acuan Penjamin Mutu Pendidikan SPM SNP

Standar Mutu Pendidikan di atas SNP Berbasis Keunggulan Lokal Adaptasi standar internasional

POKOK BAHASAN PENGENALAN TERHADAP EVALUASI DIRI SEKOLAH/MADRASAH (EDS/M) DAN INSTRUMEN EDS/M Gambaran umum EDS/M Instrumen yang digunakan dalam melaksanakan EDS/M Mekanisme Pelaksanaan EDS/M Pengertian EDS/M Penerapan Standar mutu Identifikasi dan pengumpulan data mutu (data-data nya harus riil) Pengolahan Tujuan EDS/M Menentukan Peringkat ketercapaian kinerja Mengkaji kelemahan dan kelebihan sekolah (prestasi/Kekurangan) Mamfaat EDS/M

Mengetahui kekurangan dan kelebihan sekolah/ madrasah berdasarkan standar Menyusun RKS dan RKT berdasarkan prioritas kebutuhan dan sumber daya sekolah/madrasah untuk memenuhi SPM/SNP ini harus ada kerja antara kepsek, guru, wali kelas, komite sekolah dan ini tidak bisa sekaligus tapi bertahap. Jadi harus ada program dan kerja sama dengan personil sekolah Mengelola sekolah/madrasah secara partisipatif, akuntabel dan transparan kepada pemangku kepentingan. Kapan EDS/M sebaiknya dilaksanakan Sekolah/madrasah melakukan EDS/M setiap tahun Jika ada perubahan Jenis dan sumber data EDS

Pelkasana EDS/M Kepsek Peringkat Pencapaian Standar

Sesi I Pengantar Penyusunan RKS/M dan RKT RKS rencana yang disusun untuk jangka panjang (4 Tahun) RKT rencana yang disusun untuk jangka 1 tahun Latar belakang __Program Wajar______Kebijakan MBS (manajemen berbasis sekolah) ________RKS/M dan RKT _______Program BOS Apakah RKS Proses menentukan tindakan masa depan (4 Tahun) sekolah/madrasah yang tepat, melalui urutan pilihan dengan memperhitungkan ketersediaan sumber daya

Dokumen tentang Tujuan RKS Menjamin agar tujuan dan sasaran sekolah dapat dicapai Mendukung Koordinasi antar pelaku sekolah Menjamin terciptanya integrasi, sinkronisasi dan sinergi Menjamin keterkaiatan anatar perencanaan, pegangan, pelaksanaan, pelaporan dan pengawasan Mengoptiomalkan perencanaan Prinsip-prinsip penyusunan RKS Terpadu, mencakup keseluruhan program Multi tahun, mencakup 4 tahun Rekomendasi Sistematika Penyusunan Dokumen RKS Pendahuluan (latar belakang, tujuan, sasaran, dasar hukum, sistematika, alur penyusunan)

MENENTUKAN KONDISI SEKOLAH SAAT INI Langkah2 nya Mengidentifikasi seluruh rekomendasi hasil EDS/M atau profil sekolah Mengelompokkannya sesuai dengan Kategori program BOS Kondisi sekolah yang diharapkan Seperti apa seharusnya sekolah ini empat tahun yang mendatang??? Sesuai dengan harapan sekolah dan pemangku sekolah Apakah Visi (cita2)sekolah Gambaran apa yang diinginkan sekolah di masa depam

Dikembangkan sesuai dengan keinnginan dan cita2 sekolah dengan tetap Mengacu kondisi lingkungan sekolah dan daera Mempertimbangkan kondisi warga sekolah Rumusan Visi Sekolah (Permen diknas Nomor 19 Tahun 2007) Dijadikan sebagai cita2 bersama Diputuskan oleh rapat pendidik yang dipimpin oleh kepada sekolah denga memperhatikan masukan komite sekolah Disosialisasikan kepada personil sekolah Ditinjau dan dirumuskan Kriteria Visi yang baik Menjadikan ajaran2 dan nilai2 Agama Memiliki daya saing yang tinggi dalam mencapai prestasi Memiliki daya saing dalam memesuki sekolah dan perguruan tinggi yang baik Memiliki daya saing dalam olimpiade mtk, sains dan karya ilmiah pada tingkat lokal, nasional dan bahkan internasional Memiliki daya saing dalam prestasi ICT Memiliki daya saing dalam prestasi seni dan olahraga Memiliki kepedulian yang tinggi terhadap lingkungan Memiliki kemandirian, kemampuan beradaptasi dan survive di lingkungannya Memilliki lingkungan sekolah yang nyaman dan kondusif untuk belajar. Contoh rumusan visi sekolah Terwujudnya.... Merumuskan Misi (langkah2 Untuk mewujudkan Visi) Adalah tindakan atau upaya untuk... Contoh Rumusan Misi sekolah a. Menumbuh kembangkan sikap, prilaku.. Menumbuhkan semangat keunggulan secara insentis Tujuan (untuk mewujudkan Misi)

Rumusan Tujuan Menggambarkan Mengakomodasi Contoh tujuan tahap I (2010-2013) Meningkatkan pengamalan 5 s(senyum, sapa, salam, sopan dan santun ) pada seluruh warga sekolah Meningkatkan pengamalan sholat berjamaah (zhuhur) di madrasah Meningkatkan nilai rata-rata UN secara berkelanjutan Mewujudkan tim olahraga dan kesenian yang mampu bersaing di tingkat prov dan nasional Meningkatkan jumlah lulusan yang diterima di sekolah atau perguruan tinggi yang baik Meningkatkan kepedulian warga madrasah terhadap kesehatan, kebersihan, dan keindahan lingkungan madrasah Menetukan sasaran Sasaran adalah tantangan utama yanga akan dicapai Langkah2 menentukan sasaran Contoh sasaran Meningkatnya rata2 nilai UASBN matematika, IPA, dll.

APAKAH RKT itu??? Proses untuk menentukan program dan kegiatan tahunan sekolah yang tepat sesuai dengan urutan prioritas TUJUAN PENYUSUNAN RKT??? Menjamin agar tujuan dan sasaran sekolah yang telah ditetapkan dapat dicapai Mendukung koordinasi antar pelaku sekolah Menjamin terciptanya integritas Menjamin keterkaiatan antar perencanaan, penganggaran dll Prinsip2 RKT

Terintegrasi Multi sumber Partisipatif Monitoring dan evaluasi kesetaraan

buatlah sebuah rencana untuk menghabiskan uang, jangan lah rencana untuk menghabiskan uang.

Anda mungkin juga menyukai