Anda di halaman 1dari 9

KURIKULUM PROGRAM PPG DALAM JABATAN

A. Rasional Terbitnya UU No. 20/2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional, PP No. 19/2005 tentang Standar Nasional Pendidikan, UU No. 14/2005 tentang Guru dan Dosen, dan PP No. 74/2008 tentang Guru, mengamanatkan (1) kualifikasi akademik guru minimum adalah S-1 atau D-IV; dan (2) Guru harus memiliki sertifikat pendidik. Pasal 10 PP No. 74/2008 menyebutkan Sertifikat Pendidik bagi calon guru dipenuhi sebelum yang bersangkutan diangkat menjadi guru. Sertifikasi pendidik sebagai upaya peningkatan mutu guru dibarengi dengan peningkatan kesejahteraan guru, sehingga sertifikasi pendidik ini diharapkan dapat meningkatkan mutu

pembelajaran dan mutu pendidikan di Indonesia secara berkelanjutan. Selanjutnya sertifikat pendidik diperoleh melalui Program Pendidikan Profesi Guru seperti yang telah ditetapkan dalam Permendiknas No 8 Tahun 2009 tentang Program PPG Pra Jabatan dan Permendiknas No 9 Tahun 2010 tentang Program PPG Dalam Jabatan. Penyelenggara Program PPG adalah perguruan tinggi yang memiliki program pengadaan tenaga kependidikan (lebih dikenal dengan LPTK) yang terakreditasi dan ditetapkan oleh pemerintah. Oleh karena itu, LPTK harus mampu menghasilkan guru profesional yang menguasai baik soft skills maupun hard skills, berperan serta dalam meningkatkan mutu pendidikan nasional, memiliki landasan kapasitas berupa karakter yang kuat, serta menghargai keragaman sebagai hakikat integrasi bangsa. Untuk itu penyelenggaraan program PPG memerlukan persiapan yang matang. Dalam rangka memfasiliasi pelaksanaan program PPG di Program Studi Pendidkan Ekonomi Jurusan PIPS FKIP Unila, telah dilakukan berbagai kegiatan dimulai dari penyusunan proposal program PPG hingga mengikut sertakan dosen-dosen dalam kegiatan workshop PPG baik di tingkat FKIP Unila maupun di tingkat nasional

serta mengikut sertakan dosen dalam pelatihan fasilitator worskshop program PPG di tingkat nasional. Dalam rangka mempersiapkan pelaksanaan Program PPG di Program Studi Pendidkan Ekonomi Jurusan PIPS FKIP Unila, telah dilaksanakan berbagai workshop pengembangan Standar Isi, Standar Kompetensi Lulusan dan panduan PPL Program PPG di seluruh Indonesia dan telah disusun contoh perangkat RPP untuk matapelajaran. Mengingat program PPG bagi guru pra-jabatan dan dalam jabatan di Program Studi Pendidkan Ekonomi Jurusan PIPS FKIP Unila akan di laksanakan tahun 2011, maka perlu adanya kurikulum untuk program PPG. B. Tujuan Tujuan umum penyusunan kurikulum untuk program PPG dalam Jabatan ini sebagai pedoman dalam penyelenggaraan pembelajaran dan pengembangan materi bahan ajar sehingga dapat lebih terarah pada tujuan yang telah ditetapkan oleh program studi penyelenggara. C. Landasan Penyusunan Kurikulum Program PPG dalam Jabatan 1. Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003, tentang Sistem Pendidikan Nasional. 2. Undang-undang Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen. 3. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan. 4. Peraturan Pemerintah Nomor 74 Tahun 2008 tentang Guru. 5. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 16 Tahun 2007 tentang Standar Kualifikasi Akademik dan Kompetensi Guru. 6. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 8 Tahun 2009 tentang Program Pendidikan Profesi Guru Pra Jabatan. 7. Naskah Akademik Program PPG Pra Jabatan 8. Panduan penyelenggaraan Program PPG Pra Jabatan D. Standar Kompetensi Lulusan Program PPG dalam Jabatan Sosok utuh kompetensi guru profesional mencakup: pertama kemampuan mengenal secara mendalam peserta didik yang dilayani, kedua penguasaan bidang studi secara 2

keilmuan dan kependidikan, yaitu kemampuan mengemas materi pembelajaran kependidikan, ketiga kemampuan menyelenggarakan pembelajaran yang mendidik yang meliputi: a) perancangan pembelajaran, b) pelaksanaan pembelajaran, c) penilaian proses dan hasil pembelajaran, d) pemanfaatan hasil penilaian terhadap proses dan hasil pembelajaran sebagai pemicu perbaikan secara berkelanjutan, dan keempat pengembangan profesionalitas berkelanjutan. Keempat wilayah kompetensi ini dapat ditinjau dari segi pengetahuan, keterampilan, dan sikap yang merupakan kesatuan utuh tetapi memiliki dua dimensi tak terpisahkan yaitu dimensi akademik (kompetensi akademik) dan dimensi profesional (kompetensi profesional). Kompetensi akademik lebih banyak berkenaan dengan pengetahuan konseptual, teknis/prosedural, dan faktual, dan sikap positif terhadap profesi guru, sedangkan kompetensi profesional berkenaan dengan penerapan pengetahuan dan tindakan pengembangan diri secara profesional. Sesuai dengan sifatnya, kompetensi

akademik diperoleh melalui pendidikan akademik tingkat universitas, sedangkan kompetensi profesional diperoleh melalui pendidikan profesi dengan materi kegiatan yang terinci pada kurikulum. Rincian standar kompetensi lulusan (SKL) Program PPG dalam jabatan dapat dilihat di Lampiran pada pedoman PPGdalam jabatan. E. Struktur Kurikulum Program PPG dalam Jabatan Struktur kurikulum program PPG mengacu pada Pasal 9 Permendiknas No. 08 Tahun 2009 tentang Program PPG berisi pendidikan bidang studi/Subject Specific Pedagogy (SSP) dan program pengalaman lapangan (PPL) kependidikan. Beban belajar pada PPG ekonomi dalam jabatan untuk menjadi guru pada satuan pendidikan SMP/MTs/SMPLB atau bentuk lain yang sederajat dan satuan pendidikan SMA/MA/SMK/MAK atau bentuk lain yang sederajat, baik lulusan S1/D IV kependidikan maupun lulusan S1/D IV non kependidikan adalah 36 (tiga puluh enam) sampai dengan 40 (empat puluh) satuan kredit semester. Berdasarkan beban studi tersebut (3640 sks) pada PPG dalam jabatan sebanyak 60% dialokasikan untuk pendidikan bidang studi/Subject Specific Pedagogy (SSP) dan sebanyak 40% untuk program pengalaman lapangan (PPL) kependidikan. 3

Adapun struktur dan sebaran kurikulum PPG dalam jabatan dapat ditunjukkan pada Tabel 1, 2, 3, dan 4. Tabel 1. Struktur Kurikulum Program PPG Pendidikan Ekonomi dalam Jabatan NO KODE KEGIATAN SKS SEMESTER 1 3 2

A. Pendidikan Bidang Studi (Subject Specific Pedagogy/ SSP) 1. PPGE101 Pemantapan dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Ekonomi SMA Kelas X Semester 1, lingkup Konsep Dasar Ekonomi PPGE102 Pemantapan dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Ekonomi SMA Kelas X Semester 2, lingkup Konsep dasarekonomi makro PPGE103 Pemantapan dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Ekonomi SMA Kelas XI Semester 1, lingkup Konsep ekonomi nasional dan internasional PPGE104 Pemantapan dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Ekonomi SMA Kelas XI Semester 2, lingkup siklus akuntansi perusahaan jasa PPGE105 Pemantapan dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Ekonomi SMA Kelas XII Semester 1, lingkup Konsep akuntansi perusahaan dagang PPGE106 Pemantapan dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Ekonomi SMA Kelas XII Semester 1, lingkup Manajemen kewirausahaan dan koperasi PPGE107 Peer-Teaching Ekonomi SMA/MA Jumlah SKS Semester 1 B. Pemantapan Program Pengalaman Lapangan Kependidikan 1. 2. PPGE208 PPL Pembelajaran Ekonomi SMA Kelas X Sem. 1 PPGE209 PPL Pembelajaran Ekonomi SMA Kelas X Sem. 2 3 3 3 3 3

2.

3.

4.

5.

6.

7.

2 24

NO 3. 4. 5. 6.

KODE

KEGIATAN

SKS SEMESTER 3 3 1 3 3 3 1 3 16 40

PPGE210 PPL Pembelajaran Ekonomi SMA Kelas XI Sem. 1 PPGE211 PPL Pembelajaran Ekonomi SMA Kelas XI sem 2 PPGE212 Menyusun Laporan PPL PPGE213 Melaksanakan PTK dan menyusun laporan hasil PTK Jumlah SKS Sem. 2 TOTAL SKS

Keterangan: PPGE101 = Pendidikan Profesi Guru Ekonomi Semester 1 Nomor 01 PPGE212 = Pendidikan Profesi Guru Ekonomi Semester 2 Nomor 12 Tabel 2. Struktur Kurikulum Program PPG Pendidikan Akuntansi dalam Jabatan KEGIATAN SKS SEMESTER 1 4 2

NO

KODE

A. Pendidikan Bidang Studi (Subject Specific Pedagogy/ SSP) 1. PPGA101 Pemantapan dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Bidang Akuntansi SMK Kelas X Semester 1 PPGA102 Pemantapan dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Bidang Akuntansi SMK Kelas X Semester 2 PPGA103 Pemantapan dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Bidang Akuntansi SMK Kelas XI Semester 1 PPGA104 Pemantapan dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Bidang Akuntansi SMK Kelas XI Semester 2 PPGA105 Pemantapan dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Bidang Akuntansi SMK Kelas XII Semester 1 PPGA106 Pemantapan dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Bidang Akuntansi SMK Kelas XII Semester 2 4

2.

3.

4.

5.

6.

NO 7.

KODE

KEGIATAN

SKS SEMESTER 2 2 24

PPGA107 Peer-Teaching Bidang Akuntansi SMK/MAK Jumlah SKS Semester 1

B. Pemantapan Program Pengalaman Lapangan Kependidikan 1. 2. 3. 4. 5. 6. PPGA208 PPL Pembelajaran Bidang Akuntansi SMK Kelas X Semester 1 PPGA209 PPL Pembelajaran Bidang Akuntansi SMK Kelas X Semester 2 PPGA210 PPL Pembelajaran Bidang Akuntansi SMK Kelas XI Semester 1 PPGA211 PPL Pembelajaran Bidang Akuntansi SMK Kelas XI Semester 2 PPGA212 Menyusun Laporan PPL PPGA213 Melaksanakan PTK dan menyusun laporan hasil PTK Jumlah SKS Sem. 2 TOTAL SKS 40 Keterangan: PPGA101 = Pendidikan Profesi Guru Akuntansi Semester 1 Nomor 01 PPGA212 = Pendidikan Profesi Guru Akuntansi Semester 2 Nomor 12 Tabel 3. Struktur Kurikulum Program PPG Pendidikan Perkantoran dalam Jabatan KEGIATAN SKS SEMESTER 1 4 2 3 3 3 3 1 3 3 3 3 3 1 3 16

NO

KODE

A. Pendidikan Bidang Studi (Subject Specific Pedagogy/ SSP) 1. PPGK101 Pemantapan dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Bidang Perkantoran SMK Kelas X Semester 1 PPGK102 Pemantapan dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Bidang Perkantoran SMK Kelas X Semester 2 PPGK103 Pemantapan dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Bidang Perkantoran SMK Kelas 4

2.

3.

NO 4.

KODE XI Semester 1

KEGIATAN

SKS SEMESTER 4 4

PPGK104 Pemantapan dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Bidang Perkantoran SMK Kelas XI Semester 2 PPGK105 Pemantapan dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Bidang Perkantoran SMK Kelas XII Semester 1 PPGK106 Pemantapan dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Bidang Perkantoran SMK Kelas XII Semester 2 PPGK107 Peer-Teaching Bidang Perkantoran SMK/MAK Jumlah SKS Semester 1

5.

6.

7.

2 24

B. Pemantapan Program Pengalaman Lapangan Kependidikan 1. 2. 3. 4. 5. 6. PPGK208 PPL Pembelajaran Bidang Perkantoran SMK Kelas X Semester 1 PPGK209 PPL Pembelajaran Bidang Perkantoran SMK Kelas X Semester 2 PPGK210 PPL Pembelajaran Bidang Perkantoran SMK Kelas XI Semester 1 PPGK211 PPL Pembelajaran Bidang Perkantoran SMK Kelas XI Semester 2 PPGK212 Menyusun Laporan PPL Bidang Perkantoran PPGK213 Melaksanakan PTK dan menyusun laporan hasil PTK Jumlah SKS Sem. 2 TOTAL SKS 40 Keterangan: PPGK101 = Pendidikan Profesi Guru Bidang Perkantoran Semester 1 Nomor 01 PPGK212 = Pendidikan Profesi Guru Bidang Perkantoran Semester 2 Nomor 12 3 3 3 3 1 3 3 3 3 3 1 3 16

Tabel 4.

Struktur Kurikulum Program PPG Pendidikan Penjualan dalam Jabatan KEGIATAN SKS SEMESTER 1 4 2

NO

KODE

A. Pendidikan Bidang Studi (Subject Specific Pedagogy/ SSP) 1. PPGP101 Pemantapan dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Bidang Penjualan SMK Kelas X Semester 1 PPGP102 Pemantapan dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Bidang Penjualan SMK Kelas X Semester 2 PPGP103 Pemantapan dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Bidang Penjualan SMK Kelas XI Semester 1 PPGP104 Pemantapan dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Bidang Penjualan SMK Kelas XI Semester 2 PPGP105 Pemantapan dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Bidang Penjualan SMK Kelas XII Semester 1 PPGP106 Pemantapan dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Bidang Penjualan SMK Kelas XII Semester 2 PPGP107 Peer-Teaching Bidang Penjualan SMK/MAK Jumlah SKS Semester 1 B. Pemantapan Program Pengalaman Lapangan Kependidikan 1. 2. 3. 4. 5. 6. PPGP208 PPL Pembelajaran Bidang Penjualan SMK Kelas X Semester 1 PPGP209 PPL Pembelajaran Bidang Penjualan SMK Kelas X Semester 2 PPGP210 PPL Pembelajaran Bidang Penjualan SMK Kelas XI Semester 1 PPGP211 PPL Pembelajaran Bidang Penjualan SMK Kelas XI Semester 2 PPGP212 Menyusun Laporan PPL Bidang Penjualan PPGP213 Melaksanakan PTK dan menyusun laporan 3 3 3 3 1 3 3 3 3 3 1 3 8 4

2.

3.

4.

5.

6.

7.

2 24

NO

KODE hasil PTK

KEGIATAN

SKS SEMESTER

Jumlah SKS Sem. 2 TOTAL SKS 40 Keterangan: PPGK101 = Pendidikan Profesi Guru Bidang Penjualan Semester 1 Nomor 01 PPGK212 = Pendidikan Profesi Guru Bidang Penjualan Semester 2 Nomor 12

16

Anda mungkin juga menyukai