Anda di halaman 1dari 14

Pendahuluan

Gempa bumi adalah peristiwa bergetarnya bumi akibat pelepasan energi di dalam bumi secara tibatiba yang ditandai dengan patahnya lapisan batuan pada kerak bumi. Akumulasi energi penyebab terjadinya gempabumi dihasilkan dari pergerakan lempeng-lempeng tektonik. Energi yang dihasilkan dipancarkan kesegala arah berupa gelombang gempabumi sehingga efeknya dapat dirasakan sampai ke permukaan bumi

Indonesia Timur
Negara Indonesia Timur adalah negara

bagian RIS meliputi wilayah Sulawesi, Sunda Kecil (Bali dan Nusa Tenggara) dan Kepulauan Maluku, ibukotanya Singaraja. Dengan 10- 11 LU dan 120 150 BT. Dimana melihat gempa gempa yang terjadi pada negara Indonesia Timur dengan kurun waktu 1973 sampai dengan 2012.

Magnitudo gempa

sebuah besaran yang menyatakan besarnya energi seismik yang dipancarkan oleh sumber gempa. Besaran ini akan berharga sma, meskipun dihitung dari tempat yang berbeda. Skala yang kerap digunakan untuk menyatakan magnitudo gempa ini adalah Skala Richter (Richter Scale). Secara umum, magnitudo dapat dihitung menggunakan formula berikut:

Konsep Dasar Mekanisme Gempa.

Kerak bumi terdiri dari beberapa lapisan tektonik keras yang disebut litosfir (lithosphere) yang mengapung diatas medium fluida yang lebih lunak yang disebut mantel, sehingga kerak bumi ini dapat bergerak. Teori yang dipakai untuk menerangkan terjadinya pergerakan pergerakan gerak bumi tersebut adalah Teori Perekahan Dasar Laut (Sea Floor Spreading Theory) yang dikembangkan oleh F. V. Vine dan D. H. Mathew pada tahun 1963 (Irsyam, 2005).

B-value
data tersebut (cacah gempa dengan magnitudo)

ditampilkan dalam bentuk tabel, dan kemudian ditampilkan dalam sebuah histogram (magnitudo pada sumbu x dan cacah gempa pada sumbu y), lengkap dengan trendline dan equation. Untuk histogram selanjutnya, nilai magnitudo dibandingkan dengan log Eq (cacah gempa), juga dengan trendline dan equation.

PLOT

Salah satu keunggulan MATLAB ialah kemampuannya dalam

menampilkan/mengolah grafik dan suara dengan command yang sederhana dan fleksibel. Pada bab ini ini kita akan belajar mengenai visualisasi data (plot grafik 2-dimensi dan 3-dimensi),serta penyuaraan. Plot 2-Dimensi Untuk memvisualisasi data secara 2-dimensi ataupun 3dimensi,kita menggunakan berbagai command plotting; di mana commandyang paling dasar ialah plot . Anda bisa praktekan contoh berikutini. >> x = 1:8; y=[20 22 25 30 28 25 24 22]; >> plot(x,y)

Time series

adalah suatu himpunan pengamatan yang dibangun secara berurutan dalam waktu. Waktu atau periode yang dibutuhkan untuk melakukan suatu peramalan itu biasanya disebut sebagai lead time yang bervariasi pada tiap persoalan. Berdasarkan himpunan pengamatan yang tersedia maka time series dikatakan kontinu jika himpunan pengamatan tersebut adalah kontinu dan dikatakan diskrit bila himpunan pengatamatan tersebut juga diskrit.

Pembahasan
Pada gambar tersebut dapat di ketahui kedalam gempa

yang terjadi pada lokasi indonesia timur. Secara tidak langsung dapat mengetahui rata rata kedalaman gempa yang terjadi pada lokasi yang kita tinjau tersebut.

Gambar Times Series

Pembahasan
Metode termudah untuk menunjukkan data gempa

bumi secara teratur, ringkas dan lengkap adalah dengan Time Series. Dengan mengelompokkan data sesuai dengan tahun kejadian, urutan bulan kejadian, dan beberapa fungsi pada Microsoft Excel, tampilan grafik Time Series dapat dengan mudah dibuat.

Gambar Print Screen Rumus FFT

Pembahasan
Pada di gambar menunjukkan frekuensi gempa vs

siklus/ bulan. FFT sangat penting dalam variasi aplikasi yang cukup luas, dari digital signal processing dan menyelesaikan persamaan diferensial parsial, sampai algoritma untuk perkalian dari integer yang besar secara cepat. Dalam komputasi kali ini, data yang diperoleh diolah dengan FFT dan ditemukan suatu pola menurun yang cukup signifikan pada tampilan grafik.

Kesimpulan
Membuktikan b-value dengan membandingkan secara

empiris antara log Eq (cacah gempa) dengan magnitudo Dengan menggunakan surfer juga kita dapat mengetahui kedalam gempa pada daerah yang kita cari Metode termudah untuk menunjukkan data gempa bumi secara teratur, ringkas dan lengkap adalah dengan Time Series

Dalam komputasi kali ini, data yang diperoleh diolah dengan FFT dan ditemukan suatu pola menurun yang cukup signifikan pada tampilan grafik.

Anda mungkin juga menyukai