Anda di halaman 1dari 2

d.

Dokumen yang minimal harus diupload adalah Copy KTP WNI, Copy Kartu Keluarga, Copy Akte Kelahiran/Surat Nikah/Ijazah. Jika dokumen tersebut tidak lengkap, maka pemohon tidak dapat melanjutkan proses selanjutnya. e. Setelah itu, maka tekan tombol Lanjut. f. Pilih Kanim yang akan didatangi. Setelah itu pilih Cek Tanggal.

5.

seluruh tahapan sudah selesai dilakukan, selanjutnya pemohon dapat mengunduh bukti permohonan dengan memilih teks bukti permohonan dan kemudian print out. Pemohon dapat melalukan pengecekan status permohonan melalui menu status permohonan.

(gambar 7. Bukti Permohonan)

(gambar 5. Pemohon dapat menentukan kedatangan ke Kantor Imigrasi)

4.

Setelah pemohon menentukan kedatangan ke Kantor Imigrasi, maka tahapan berikutnya adalah melakukan verifikasi dengan memasukan kode verifikasi kedalam kolom yang disediakan.

(gambar 8. Tanda Terima Pra Permohonan)

6.

Proses pengajuan permohonan paspor online telah selesai, simpan tanda terima pra permohonan dan pastikan anda datang ke kantor imigrasi sesuai dengan tanggal yang telah ditentukan dengan membawa seluruh dokumen persyaratan asli.

(gambar 6. Verifikasi)

Teknologi informasi sekarang sudah menjadi moda yang digunakan untuk mempercepat pelayanan. Melalui teknologi informasi berbagai layanan bisa dilaksanakan secara mandiri. Sehingga ada kecepatan dan ketepatan waktu. Penerapan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) diharapkan mampu mengubah tatanan masyarakat menuju masyarakat yang berbasis pengetahuan. Dengan tersedianya layanan TIK yang terjangkau, mudah diakses, dan transparan, menjadikan kontrol sosial terhadap pemerintah lebih optimal.

Deskripsi

2.

Masing-masing dokumen tersebut di-scan dalam format file jpg tidak berwarna (gray scale) ukurannya maksimal 300 KB. Pertama akses ke situs www.imigrasi.go.id pilih menu pada halaman utama layanan online dan layanan paspor online.

c. Akte Kelahiran atau Ijazah; d. Surat Izin dari Instansi/Perusahaan (Bagi Pegawai Negeri, Anggota TNI, Anggota Polri, dan Pegawai Perusahaan)

atau Perubahan. e. Perhatikan tanda * dimana berarti field data tersebut harus diisi. f. Untuk Tempat Dikeluarkan, Tanggal Dikeluarkan, Berlaku s/d adalah berhubungan dengan Data KTP. g. Kemudian tekan tombol Lanjut.

Direktorat Jenderal Imigrasi juga sudah menerapkan sistem layanan online. Termasuk didalamnya untuk pengurusan paspor dan dokumen keimigrasian bagi warga Negara asing. Meskipun tidak seluruhnya, namun sebagian proses pengurusan sudah bisa dilakukan di rumah. Misalnya untuk pendaftaran, dan pengiriman persyaratan yang diperlukan. Proses di kantor imi-grasi tinggal pengambilan foto dan pengambilan data biometrik. Hal ini akan mempermudah masyarakat yang memiliki mobilitas tinggi. Pengurusan paspor online ini dapat dilakukan melalui situs web www.imigrasi.go.id dan dapat diakses 24 jam setiap hari. Pengajuan permohonan paspor melalui website dapat Saudara lakukan dengan cara sebagai berikut: 1.

1.

Mekanisme

3.

(gambar 1. Halaman Utama www.imigrasi.go.id)

setelah pengisian informasi pemohon, maka tahap selanjutnya adalah Upload dokumen persyaratan. a. tekan tombol Browse untuk memilih File yang ingin di-upload. b. setelah itu tekan tombol Upload untuk melakukan proses upload File dokumen tersebut ke website.
(gambar 3. Formulir Informasi Pemohon)

Perhatian

2.

Pertama-tama Saudara perlu mempersiapkan terlebih dahulu persyaratan untuk permohonan paspor berupa: a. Kartu Tanda Penduduk; b. Kartu Keluarga;

Setelah memilih menu PRA PERMOHONAN PERSONAL (gambar 2), kemudian isi formulir elektronik dengan lengkap dan benar. a. Klik Pra Permohonan Personal untuk membuat pra permohonan paspor b. Pilih Kanim sesuai dengan tempat pemohonan akan melakukan pembuatan Paspor. c. Pilih Jenis Permohonan yang diinginkan. d. Isi No.Paspor Lama, jika jenis permohonan adalah Perpanjangan/Penggantian Paspor
(gambar 2. Halaman Pra Permohonan Paspor Online)

(gambar 4. Upload Dokumen)

Anda mungkin juga menyukai