Disusun oleh:
1. Hutomo Atman Maulana 2. Wella Pusvita Sari
Menurut Dales cone suatu konsep abstrak akan lebih dipahami jika disampaikan dengan menggunakan contoh dan pengalaman yang nyata. Jika melibatkan audio dan visual maka akan menciptakan suatu pengalaman yang lebih nyata.
Pada zaman dulu yang termasuk kedalam visual adalah foto, gambar, diagram, peta, dan film. Namun saat ini termasuk juga video, animasi komputer dan ikon
interaktif Media dapat mensimulasikan sesuatu yang sangat sulit jika diamati secara langsung. Selain itu juga dapat menciptakan lingkungan belajar yang interaktif
2.
3.
4.
5.
6.
Penelitian pada pembelajaran via internet dalam konteks formal dan informal, termasuk menemukan bagaimana praktiknya dan pertimbangan kode etik Studi pada lingkungan virtual, game serius, dan pembelajaran Proyek demontrasi yang dapat menganalisis peranan pembaptisan dalam pembelajaran Belajar berbasis praktik pada mobile teknologi dan pembelajaran Penelitian dan proyek pengembangan yang menunjukkan komputer sebagai alat kognitif Meta analisis dari penelitian yang ada pada pemilihan media seperti efek simulasi interaktif