Anda di halaman 1dari 6

LEMBAR OBSERVASI PENGENALAN LAPANGAN PENGAMATAN A. Keadaan Fisik Sekolah 1. Luas Tanah 2. Jumlah ruang kelas 3.

Ukuran ruang kelas : 3.936 m2. : 12. : 672 m2.

4. Bangunan lain yang dimiliki sekolah a. Masjid; luas 144 m2. b. Green House; luas 30 m2. c. Tempat Parkir; luas 120 m2. d. Taman Bunga; luas 150 m2. e. Kantin; luas 40 m2. f. Koperasi; luas 30 m2. 5. Lapangan Olah Raga (jenis dan ukuran) a. Lapangan Volly; luas 75 m2. b. Lapangan Futsal; luas 300 m2. c. Lapangan Bulutangkis; luas 66 m2. d. Lapangan Tenis Meja; luas 6 m2. e. Lapangan Basket; luas 240 m2. B. Keadaan Lingkungan Sekolah 1. Jenis bangunan yang mengelilingi sekolah;

Utara Selatan Timur Barat

: Pemukiman warga : Pasar Rawakerbo : Kantor Kecamatan Rawasari : Labrotarium Kesehatan Daerah

2. Kondisi lingkungan sekolah:

C. Fasilitas Sekolah 1. Perpustakaan : . buah judul buku, dengan luas 56 m2. Rerata jumlah siswa mengunjungi perpustakaan perbulan . Orang. 2. Laboratorium: 3 ruang, yaitu laboratorium: a. Laboratorium Komputer, dengan . kegiatan praktek perbulan. b. Laboratorium Bahasa, dengan . kegiatan praktek perbulan. c. Laboratorium IPA, dengan kegiatan praktek perbulan. 3. Ruang BK, luas 30 m2, dengan jumlah siswa konsultasi orang perbulan. 4. Ruang serbaguna, luas 56 m2. Untuk kegiatan, keputrian siswi MAN 3 Jakarta, rapat Koperasi, rapat Guru dan Karyawan, rapat Orang Tua siswa/i dan Guru, dan sebagainya. 5. Ruang Tata Usaha, luas 56 m2, jumlah karyawan 17 orang. 6. Ruang Seni, luas 30 m2. 7. Ruang Galeri, luas 30 m2. 8. Ruang OSIS, luas 20 m2. D. Guru dan Siswa

a. Jumlah Guru b. Jumlah kelas c. Jumlah siswa perkelas

: 41 orang. : 12. : 40 orang.

d. Jumlah siswa seluruhnya : 320 orang. E. Interaksi Sosial a. Guru dengan Guru Hubungan yang terjalin antara guru, sangat harmonis, penuh kekeluargaan serta santun. b. Guru dengan Siswa Hubungan yang terjalin antara guru dengan siswa, sangat harmonis, penuh kekeluargaan serta santun. c. Siswa dengan Siswa Hubungan yang terjalin antara siswa, sangat harmonis, penuh

kekeluargaan serta saling menghargai. d. Guru dengan Pegawai Hubungan yang terjalin antara guru dengan pegawai, sangat harmonis, penuh kekeluargaan, penuh keakraban, saling menghargai serta santun. F. Rerata siswa yang melanggar perbulan orang. G. Kesan terhadap sekolah yang saya amati; berusaha semaksimal mungkin menampilkan citra fisik sekolah islami yang berwibawa, sejuk, rapih, dan indah. Penghuni sekolah juga berupaya semaksimal mungkin menapilkan citra

diri orang-orang yang selalu dekat dengan Allah SWT, ramah, santun, selalu senyum serta peduli terhadap lingkungan.

LEMBAR OBSERVASI PADA KEGIATAN PEMBELAJARAN Nama guru yang diobservasi Kelas Mata pelajaran Hari / Tanggal A. Pembukaan pelajaran 1. Pertama kali yang dilakukan guru ketika masuk kelas: salam dan mengabsen siswa. 2. Guru membuka pelajaran dengan cara: 3. Perhatian siswa selama pembukaan pelajaran: terpusat kepada apa yang disampaikan oleh guru. B. Selama pembelajaran berlangsung a. Apakah siswa memperhatikan guru? Umumnya siswa menyimak dan memperhatikan dengan baik apa yang disampaikan oleh guru. b. Jumlah siswa yang mengajukan pertanyaan 4-5 orang. c. Bagaimana bobot pertanyaan siswa? Berkaitan dengan maksud yang terkandung dalam teks bacaan. d. Siswa yang ribut 2-3 orang dan bagaimana cara guru mengatasinya memberikan hukuman membaca nyaring atau mengartikan teks. : Drs. H. Saiful Falah : XI IPS 2 : Bahasa Arab : Selasa, 3 Agustus 2010

e. Metode yang digunakan guru : Ceramah bervariasi, tata-bahasa terjemah dan metode langsung. Apakah metode yang digunakan guru dapat memotivasi belajar siswa? Cukup memotivasi belajar siswa. f. Media yang digunakan guru selama pembelajaran: whiteboard dan spidol. C. Penutup a. Apa yang digunakan guru untuk mengakhiri pembelajaran?

Menyimpulkan amanat yang dapat ditarik dari pembelajaran. b. Bagaimana cara guru menilai hasil belajar siswa? Melalui penugasan mandiri dan pengamatan terhadap siswa secara umum. c. Bagaimana cara guru menyimpulkan materi pembelajaran? Memberikan amanat yang terkandung dalam pembelajaran. d. Waktu yang digunakan untuk penutupan pembelajaran 10 menit. D. Kesan umum selama pembelajaran Selama pembelajaran umumnya siswa memperhatikan dengan baik apa yang disampaikan oleh guru. Selama pembelajaran berlangsung guru sangat menghargai pendapat siswa dan selalu memberikan penguatan atas pendapat yang diajukan oleh siswa. Proses pembelajaran berlangsung dengan tertib dan teratur. E. Kesimpulan dan persiapan rencana pembelajaran kedepan Untuk pembelajaran selanjutnya, peneliti akan berupaya mempergunakan media yang beragam serta menerapkan teknik dan strategi belajar untuk memotivasi belajar siswa.

Anda mungkin juga menyukai