Anda di halaman 1dari 18

Disampaikan pada Seminar Pariwisata Makassar, 21 Mei 2012 oleh :

Drs. Harwan Ekon Cahyo, MT


Kasubdit Pengembangan Wisata Konvensi, Insentif , dan Even

DIREKTORAT PENGEMBANGAN WISATA MINAT KHUSUS, KONVENSI, INSENTIF, DAN EVEN DIREKTORAT JENDERAL PENGEMBANGAN DESTINASI PARIWISATA KEMENTERIAN PARIWISATA DAN EKONOMI KREATIF

I. II. III. IV. V.

PENDAHULUAN PERKEMBANGAN WISATA KIE/ MICE DUNIA DAN ASIA WISATA KIE/ MICE INDONESIA TANTANGAN PENGEMBANGAN WISATA KIE/ MICE ARAH KEBIJAKAN STRATEGIS WISATA KIE / MICE INDONESIA VI. PENUTUP

I. PENDAHULUAN Tourism & MICE Industry

Why MICE ?
MICE merupakan bagian dari Pariwisata yang sama sama memiliki tujuan yang sama yaitu bagaimana mendatangkan wisatawan ke destinasi, memiliki

PARIWISATA
merupakan industri terbesar di dunia diharapkan terus meningkat selama lebih dari 10 tahun ke depan : 850 juta perjalanan Pertumbuhan 4.6 % tiap tahun (tahun 2009 2018) Pendapatan 482 Miliar Dollar 296 juta lapangan kerja / 9,2 % Berkonstribusi 10.5 % GDP dunia (WTO & WTCC 2008)

dampak ekonomi kepada masyarakat dan menjadi


gerbong penarik investasi, perdagangan, industri dan meningkatkan citra negara.

Perkembangan wisata MICE - sebagai salah satu sub-sektor dari industri perjalanan dan pariwisata - didasari oleh pergeseran wisata konvensional ke arah wisata minat khusus (special interest tourism)
(WTO & WTCC 2008)

Jumlah peserta banyak : - decision maker participants - big spender participants LoS (Length of Stay) dapat diatur lebih lama Citra destinasi pariwisata Media coverage luas Multiplier effects Peningkatan ekonomi lokal Mengisi low season pariwisata

II. PERKEMBANGAN PARIWISATA KIE/ MICE DUNIA DAN ASIA


1, 737 meetings in Asia/ Middle East which is a 4.38 % increase

Number of Meetings
Asia Pacific & Middle East

Source : International Congress and Convention Association (ICCA) Statistic Report 2010

www.iccaworld.com

ICCA City Ranking 2010


Rank 1 2 3 4 5 VIENNA BARCELONA PARIS BERLIN SINGAPORE (136 meetings) City

Number of Meetings per Country


Asia Pacific & Middle East

6
7 8 9

MADRID
ISTANBUL LISBON AMSTERDAM

10
......... 23 39 67 112 309

SYDNEY
KUALALUMPUR (79 meetings) BANGKOK (55 meetings) BALI (27 meetings) JAKARTA (16 meetings) .. BANDUNG ( 5 meetings)

Source : International Congress and Convention Association (ICCA)

www.iccaworld.com

Learn from VIENNA - Austria..success story of MICE destination


Infrastructure and Accessibility
Huge variety of venues suitable for all kinds of meetings & events Unique Convention Centers Activities of Airlines International Airport (Perfectly connected to viennas excellent public transportation system, handling many direct flights & connection flights

Partnership
Airlines, Convention Bureau, Hotels, Convention Centre and other venues, Destination Management Organizations, PCO, PEO, DMC etc

Ambassadors
Austrian scientist who is a member of an international association is very interested in bringing meetings to Vienna

VIENNAS IMAGE :
Top Congress Destination versi ICCA The best quality of living worldwide Rank 6 the top liveable city worldwide The fifth richest city in European Union The 2nd Cleanest city in Europe The sixth safest city worldwide.

Cultural Offer

Competent Human Resources


experienced and high quality in knowledge, skill & attitude

Government Support
Local government realized that the meeting industry is very beneficial for the local economy & support the players in the industry: - Clear rules & regulation - Sponsoring Social Programs - Subsidies - Incentives for those who brings events to the Vienna

International Organizations
Vienna is home of many International Organization

Source : International Congress and Convention Association (ICCA)

www.iccaworld.com

Why Indonesia ?
III. WISATA KIE/ MICE INDONESIA
Unity in Diversity

Why Indonesia ?
a country with Mega-Biodiversity

5.8 mill km2


Water Area

1.9 mill km2 Land Area

40,000 species of flowering plants, including 3,000 trees and 5,000 orchids

Why Indonesia ?
a country with mega- magnificent tourist attractions Indonesia offers an attractive low cost to high quality service Unlimited cultural and recreational options,

Indonesia has an exotic mix of fascinating cultures : a large variety of sporting activities from golfing to diving, breath taking nature, pristine tropical beaches, personal luxury-spa experience
Exciting Accompanying Persons Activities from sight seeing to art learning, exquisite food, shopping at great value for money, all in a family-friendly atmosphere

Indonesia has an wonderful tourist destination, golf courses, museum and many more

INDONESIA MICE DESTINATION


MEDAN
BATAM BALIKPAPAN PALEMBANG

MANADO

PADANG

JAKARTA SURABAYA MAKASSAR

BANDUNG YOGYAKARTA BALI LOMBOK

SOLO

More than 100 airports.27 international airports with 27 international links


Air Asia, Air China, Air India, Cathay Pacific, China Airlines, China Southern Continental Airlines, Emirates, Etihad, Eva Air, Gulf Air, Japan Airlines, Jet star Asia, KLM, Korean Air, Kuwait Airways, Lufthansa, Malaysia Airlines, Qantas, Qatar Airways, Royal Brunei, Saudi Arabian, Silk Air, Singapore Airlines, Senchen Air, Thai Airways, Yemenia

International Airport in Indonesia


SBG MES

PKU

BTH PNK

MDC BPN

BTJ

BIK
DJJ PLM

PDG

CGK SRG SUB AMQ AMI UPG

BDO JOG SOC DPS KOE MKQ

IV. TANTANGAN PENGEMBANGAN WISATA KIE/ MICE


Apa yang dicari oleh PASAR wisata KIE/ MICE ????
Security Pricing Accessibility Fresh/ New Destination Infrastructure Leisure/ Cultural Option Language etc

CHALLENGES :
a. Kerjasama dan Koordinasi antar sektor terkait (multi stakeholder) b. Mengemas Destinasi MICE yang berdaya saing dan berkualitas c. Menciptakan produk MICE yang layak jual d. Menyiapkan SDM (pemda, tenaga profesional, dan masyarakat)

V. ARAH DAN KEBIJAKAN STRATEGIS WISATA KIE/ MICE


Tujuan : Menjadikan Indonesia sebagai destinasi special interest tourism dan special event

SEVEN FLAGSHIP THEMATIC (2012 2013)


1

Wisata Budaya dan Sejarah


Wisata Alam dan Ekowisata
(diving, surfing, yachting, trekking, hiking, golf, biking, jogging, hash)

3 Wisata Olah Raga Rekreasi

Wisata Kapal Pesiar

5 Wisata Kuliner dan Belanja 6 Wisata Kesehatan dan Kebugaran 7 Wisata Konvensi, Insentif, Pameran, dan Event

AKTIVITAS UTAMA I Pengembangan Wisata Minat Khusus, Konvensi, Isentif, dan Even

DITJEN PENGEMBANGAN DESTINASI PARIWISATA


1

Berkembangnya destinasi wisata minat khusus, konvensi, insentif dan event yang berkualitas dan berdaya saing

1. Fasilitasi/Pendukungan wisata minat khusus, konvensi, insentif dan event; 2. Pengembangan produk wisata minat khusus 3. Bimbingan teknis wisata minat khusus, konvensi, insentif dan event

PENGEMBANGAN WISATA MINAT KHUSUS, KONVENSI, INSENTIF DAN EVEN

Pengembangan Wisata Kuliner dan Belanja

Pengembangan Rekreasi dan Hiburan

Pengembangan Wisata Alam dan Budaya

Pengembangan Wisata Konvensi, Insentif dan Pameran

Merumuskan dan melaksanakan kebijakan; Menyusun Norma, Standar, Prosedur, Kriteria (NSPK); Memfasilitasi pengembangan dan kerjasama teknis dalam dan luar negeri; serta melaksanakan Bimbingan teknis dan evaluasi dibidang pengembnagan wisata Konvensi, Insentif, dan Event

LANGKAH PENGEMBANGAN DESTINASI KIE / MICE INDONESIA


TAHAP I (2012) TAHAP II TAHAP III

EXISTING CONDITION of MICE Destination


Penetapan Kriteria Destinasi Wisata Unggulan MICE Pemetaan dan Inventarisasi Kekuatan Destinasi MICE Klasifikasi Destinasi Wisata KIE/ MICE

DATABASE of MICE Destination Based on Priority and Potential


Klasifikasi Produk (MICE and Special Interest) Pemeringkatan Product MICE

PRODUCT MICE Development

Penetapan Ranking/ Pemeringkatan Destinasi KIE/ MICE

Consolidation Partnership Stakeholders MICE


Technical Assistance (Pengenalan Destinasi MICE )

Technical Assistance Stakeholders players (need requirements of MICE ) for sustainability information

Penguatan Jejaring Partnership ( icld. Promotion Department)


Technical Assistance (Packaging of Product MICE)

INDONESIA as ASIAN POTENTIAL MICE DESTINATION

best product and high quality human resources

EXISTING CONDITION of MICE Destination

DATABASE of MICE Destination Based on Priority and Potential

PRODUCT MICE Development

VI. PENUTUP

Prospek MICE di Indonesia, khususnya di Makassar demikian menjanjikan, karena itu perlu:
1) Mengetahui potensi kekuatan dan kharakteristik keunikan sebagai destinasi MICE yang berdaya saing dan berkualitas ; 2) Meningkatkan dan membangun kerjasama, koordinasi, dan dukungan lintas sektor baik dari pemerintah pusat dan daerah, swasta, serta masyarakat lokal secara terpadu;

Pengembangan destinasi

MICE akan mewujudkan kemajuan destinasi PARIWISATA

Kemenparekraf mendorong daerah dalam mengembangkan destinasi KIE/ MICE yang berdaya saing dan berkualitas internasional

Anda mungkin juga menyukai