Anda di halaman 1dari 3

HUKUM ARCHIMEDES

Landasan teori
Hukum Archimedes besarnya gaya apung sama dengan banyaknya zat cair yang dipindahkan FA = wf = mf FA =
F

Keterangan : FA mf : Gaya Apung (Newton) : masa zat cair (kg) : massa jenis zat cair (kg/m3) VF g : Volume fluida yang dipindahkan (m3) : Grafitasi (m/s2)

Gaya apung merupakan gaya ke atas yang diberikan oleh zat cair terhadap benda yang masuk pada zat cair tersebut. Jika benda di udara memiliki berat sebesar wu dan dimasukkan kedalam zat cair maka berat benda di air sebesar wf karena mendapat gaya apung. Besar gaya apung adalah :

Fa= wu - wf
Keterangan : Fa wu wf : Gaya apung (Newton) : Berat benda di udara (Newton) : Berat benda di zat cair (Newton)

Jika benda memiliki berat sebesar w dimasukkan kedalam zat cair maka akan mendapatkan gaya apung sebesar F2 yang arahnya ke atas. Sehingga akan terjadi 3 kemungkinan antara lain : Terapung Benda terapung berarti sebagian benda berada diatas permukaan zat cair. Benda akan terapung jika memenuhi persyaratan antara lain : 1. Massa jenis benda lebih kecil daripada massa jenis air ( 2. Fa =
a. a

< b)

Vb tercelup . g

3. Fa = w

Melayang Benda melayang berarti semua bagian benda berada diatas dalam cair. Benda akan melayang jika memenuhi persyaratan antara lain : 1. Massa jenis benda sama dengan massa jenis air ( 2. Fa =
a. a b)

Vb tercelup . g

3. Fa = w Tenggelam Benda akan tenggelam berarti benda berada di dasar zat cair. Benda akan tenggelam jika memenuhi persyaratan antara lain : 1. Massa jenis benda lebih kecil daripada massa jenis air ( 2. Fa < w
a b)

Tujuan percobaan
Menentukan besar gaya apung (gaya tekan ke atas)

Alat dan Bahan


1. Neraca pegas 2. Gelas berpancuran 3. Gelas Beaker Kimia 4. Benda (beberapa buah) 5. Air secukupnya 6. Benang secukupnya

Cara kerja
1. Masukkan air ke bejana berpancuran sampai sebatas pancuran. 2. Ambil sebuah benda, gantungkan pada neraca pegas, ukur beratnya (wu). Catat ke dalam tabel data. 3. Celupkan benda seluruhnya ke dalam air pada gelas berpancuran, catat angka yang ditunjuk oleh neraca pegas (wf) 4. Timbanglah berat air yang tumpah (wt) dari pancuran saat benda dicelupkan ke gelas berpancuran.
Catatan : berat air yang tumpah adalah berat total (wadah dan air) berat wadah

5. Ulangi langkah 1 sampai 4 untuk benda untuk benda yang lain, minimal sampai 5 benda

Analisa Data
Data percobaan NO. 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. Berat benda Berat air Benda ketika yang tumpah wu - wf tercelup (wf) (wt) Benda 1 0,5 N 0,3 N 0,3 N 0,2 N Benda 2 0,3 N 0,2 N 0,1 N 0,1 N Benda 3 0,3 N 0,1 N 0,1 N 0,2 N Benda 4 0,1 N 0,05 N 0,28 N 0,05 N Benda 5 0,3 N 0,15 N 0,1 N 0,15 N Benda 6 0,52 N 0,25 N 0,18 N 0,27 N Benda 7 0,6 N 0,4 N 0,15 N 0,2 N Benda 8 0,4 N 0,2 N 0,15 N 0,2 N Berat air yang tumpah sama dengan selisih antara berat benda di udara (wu) dan berat Berat benda di udara (wu) benda ketika tercelup (wf).

Kesimpulan
Besarnya gaya apung sesuai dengan banyaknya berat zat cair yang dipindahkan. Jika zat cair yang dipindahkan banyak, maka gaya apung semakin besar dan begitu sebaliknya.

Anda mungkin juga menyukai