Anda di halaman 1dari 1

2.

SOP CT-SCAN THORAX


SOP : IGD Sub-SOP: Penatalaksanaan Ct-Scan Thorax Dokumen Terkait: Proses Terkait: Awal: Akhir: Tanggal Revisi Terakhir: Tujuan: Sebagai Acuan Untuk Pemeriksaan CtScan Thorax Ref:

PROSEDURE Pasien tidur terlentang di alat Ct-Scan yag telah disediakan Posisikan kepala pasien dengan alat penyangga ct scan, tangan pasien diletakkan diatas alat penyangga Setelah pasien sudah selesai diposisikan, beri fiksasi atur central point pada manubrium stermi Petugas menjelaskan proses scan yang akan dilakukan dengan memberikan keterangan obat obatan yang diberikan inspirasi full ( Tarik nafas, tahan nafas) Setelah semuanya siap, petugas melakukan pemeriksaan ct-scan thorax Petugas melakukan pengecekan hasil ct-scan Setelah hasil ct-scan dipastikan benar sesuai dengan id pasien. Pasien di minta menganti pakaian dan menunggu di ruang tunggu

Penanggung Jawab Petugas Radiologi

Anda mungkin juga menyukai