Anda di halaman 1dari 13

HUBUNGAN AKTIVITAS FISIK DAN AKTIVITAS

KOGNITIF TERHADAP KEJADIAN DEMENSIA


PADA LANSIA DI KELURAHAN SUKABUMI
SELATAN TAHUN 2012
Laporan Penelitian Ini ditulis sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar
SARJANA KEDOKTERAN

OLEH :

DIAN FITHRIA HIDAYATY


NIM :109103000031

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN DOKTER


FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN
UIN SYARIF HIDAYATULLAH JAKARTA
JAKARTA
i

1433 H / 2012 M

LEMBAR PERNYATAAN KEASLIAN KARYA

Dengan ini saya menyatakan bahwa :


1. Laporan penelitian ini merupakan hasil karya asli saya yang diajukan
untuk memenuhi salah satu persyaratan memperoleh gelar strata 1 di UIN
Syarif Hidayatullah Jakarta.
2. Semua sumber yang saya gunakan dalam penulisan ini telah saya
cantumkan sesuai dengan ketentuan yang berlaku di UIN Syarif
Hidayatullah Jakarta.
3. Jika di kemudian hari terbukti bahwa karya ini bukan karya asli saya atau
merupakan hasil jiplakan dari karya orang lain, maka saya bersedia
menerima sanksi yang berlaku di UIN Syarif Hidayatullah Jakarta.

Ciputat, 18 September 2012

Materai
Rp.
6000

ii

Materai
Rp 6000

Dian Fithria Hidayaty

HUBUNGAN AKTIVITAS FISIK DAN AKTIVITAS KOGNITIF


TERHADAP KEJADIAN DEMENSIA PADA LANSIA DI KELURAHAN
SUKABUMI SELATAN TAHUN 2012

Laporan Penelitian
Diajukan kepada Program Studi Pendidikan Dokter, Fakultas Kedokteran dan
Ilmu Kesehatan untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana
Kedokteran (S.Ked)

OLEH :
DIAN FITHRIA HIDAYATY
NIM : 109103000031

Pembimbing 1

Pembimbing 2

dr. Hendro Birowo, Sp. S

dr. Rachmania Diandini, M. KK

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN DOKTER


FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN
iii

UIN SYARIF HIDAYATULLAH JAKARTA


JAKARTA
1433 H / 2012 M
PENGESAHAN PANITIA UJIAN

Laporan Penelitian berjudul HUBUNGAN AKTIVITAS FISIK DAN


AKTIVITAS KOGNITIF TERHADAP KEJADIAN DEMENSIA PADA
LANSIA DI KELURAHAN SUKABUMI SELATAN TAHUN 2012 yang
diajukan oleh Dian Fithria Hidayaty (NIM : 109103000031), telah diujikan dalam
sidang di Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan pada 18 September 2012.
Laporan penelitian ini telah diterima sebagai salah satu syarat memperoleh gelar
Sarjana Kedokteran (S.Ked) pada Program Studi Pendidikan Dokter.
Jakarta, 18 September 2012
DEWAN PENGUJI
KetuaSidang

Pembimbing

Pembimbing

dr. Rachmania Diandini,

dr. Hendro Birowo

dr. Rachmania

M.KK

Soekarno, Sp. S

Diandini, M. K K

Penguji 1

Penguji 2

dr. Erike Anggraini S,

dr. Isa Multazam Noor,

M.Pd

Sp. KJ
PIMPINAN FAKULTAS

Dekan FKIK UIN

Kaprodi PSPD FKIK UIN

iv

Prof. Dr (hc). dr. M.K. Tadjudin Sp. And


dr. Syarief Hasan Luthfi, Sp. KFR
KATA PENGANTAR

AssalamualaikumWarahmatullahiWabarakatuh
Puja dan puji syukur disampaikan kehadirat Allah SWT, yang telah
memberikan nikmat dan karunia sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi
dengan judul Hubungan Aktivitas Fisik dan Aktivitas Kognitif terhadap Kejadian
Demensia Pada Lansia di Kelurahan Sukabumi Selatan Tahun 2012 walaupun
dalam bentuk yang sederhana.
Shalawat dan salam semoga senantiasa tercurahkan kepada Nabi
Muhammad saw, yang telah mewarnai cakrawala baru pada peradaban umat
manusia sehingga dengan itu penulis memperoleh nuansa untuk membedakan
antara yang haq dan yang bathil.
Dengan terselesainya karya tulis ini, penulis menyampaikan penghargaan
yang setinggi-tingginya dan rasa terima kasih yang sedalam-dalamnya kepada
semua pihak yang telah membantu demi terselesaikannya penelitian ini,
khususnya kepada :
1. Prof. Dr (hc). dr. M.K. Tadjudin Sp. And selaku Dekan Fakultas
Kedokteran dan Ilmu Kesehatan UIN Syarif Hidayatullah Jakarta. Terima
kasih untuk semua dukungan serta memberikan masukan untuk penelitian
saya.
2. DR. dr. Syarief Hasan Lutfie, Sp.KFR selaku Kepala Program Studi
Pendidikan Dokter, Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan atas segala
dukungan serta pemberian izin untuk siding skripsi saya

3. dr. Rachmania Diandini, M.KK dan dr. Hendro Birowo, Sp.S selaku dosen
pembimbing penelitian saya, Terima kasih untuk ilmu, bimbingan, saran,
dukungan dan doa yang dokter berikan dari awal sampai selesainya
skripsi ini. Terima kasih telah banyak menyediakan waktu, tenaga dan
pikiran untuk memberikan bimbingan, arahan, dan nasihat kepada penulis
selama penelitian dan penyusunan laporan penelitian ini.
4. drg. Laifa Annisa Hendarmin, Ph.D selaku penanggungjawab riset
Program

Studi

Pendidikan

Dokter

2009,

yang

telah

banyak

menyadarkan saya dengan mem-follow-up di setiap akhir modul untuk


mempercepat penyelesaiaan penelitian ini.
5. Dr. Erike S, M.Pd dan dr. Isa Multazam Noor, Sp.KJ selaku penguji yang
telah bersedia meluangkan waktunya untuk menjadi penguji pada sidang
skripsi ini dan memberikan koreksi dan saran yang telah memperkaya diri
ini dengan banyak ilmu.
6. Untuk Pak Ibnu selaku Lurah beserta staff Kelurahan Sukabumi Selatan,
kader-kader puskesmas, ketua-ketua RW dan ketua ketua RT serta
semua lansia di Kelurahan Sukabumi Selatan yang telah bersedia menjadi
responden. Terima kasih atas kesempatan yang diberikan kepada saya
sehingga terealisasilah penelitian ini. Terima kasih untuk kerjasama,
bantuan, dan doanya.
7. Drs. H. Abdul Muhit, MM sebagai ayah penulis dan Hj. Susanti sebagai
ibu penulis, terima kasih atas dukungan dan doa dari kalian, betapa
bersyukurnya saya menjadi buah hati kalian. Adik adikku yang bawel
tapi baik, terima kasih atas keramaian yang kalian ciptakan.
8. Sahabat sahabatku tersayang Adinda, Angelia, Ayesha, Eka, Lia,
Rahmatul, Resti, serta teman teman seperjuangan Adelita, Reani, Ibnu
dan Wildan terima kasih untuk semuanya.

vi

9. Seluruh staff di Program Studi Pendidikan Dokter FKIK UIN Syarif


Hidayatullah, terutama mba pipit yang bersedia untuk direpotkan oleh
kami para mahasiwa. Terima kasih banyak atas jasa jasanya.

Ciputat, 18September 2012

Penulis
ABSTRAK

Dian Fithria Hidayaty. Program Studi Pendidikan Dokter. Hubungan Aktivitas


Fisik Dan Aktivitas Kognitif Terhadap Kejadian Demensia Pada Lansia Di
Kelurahan Sukabumi Selatan. 2012
Saat ini di seluruh dunia jumlah lanjut usia di perkirakan mencapai 500 juta dan
pada tahun 2025 akan mencapai 1,2 milyar. Seiring meningkatnya usia, risiko
terjadinya demensia juga mengalami peningkatan. Salah satu factor risiko yang
berkaitan dengan demensia adalah aktivitas fisik, dan aktivitas kognitif. Pada
lansia yang melakukan aktivitas melibatkan fisik dan fungsi kognitif dapat
menurunkan risiko demensia. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan
aktivitas fisik, aktivitas kognitif dan karakteristik responden terhadap kejadian
demensia pada lansia di Kelurahan Sukabumi Selatan. Desain penelitian yang
digunakan adalah cross sectional selama bulan Juli Agustus 2012 pada 101
lansia. Hasil penelitian menunjukkan bahwa lansia yang menderita demensia
dengan aktivitas fisik rendah (64,8%) dengan p = 0,024 (OR = 2,715) dan
aktivitas kognitif rendah (46,3%), dengan p = 0,008 (OR = 3,640). Dengan
demikian, aktivitas fisik dan aktivitas kognitif yang cukup dapat menurunkan
risiko demensia.
Kata Kunci :Demensia, aktivitas fisik, dan aktivitas kognitif.
ABSTRACT
Dian Fithria Hidayaty. Madeicin Study Programe. Relation of physical activity,
cognitive activity with occurrence dementia in the elderly in the South Sukabumi
Village. 2012
Currently,the number of elderly in the world reached 500 million, and by 2025
will reach 1.2 billion. With increasing age, the risk of dementia also increased.
One of the risk factors associated with dementia is a physical activity and
cognitive activity. On elderly involve physical activity and cognitive function may
decrease the risk of dementia. This researchs aim to know the relation of physical

vii

activity, cognitive activity and characteristic of subject to occurrence of dementia


in the elderly in the South Sukabumi Village. This research use cross sectional
design, during July until August 2012 in 101 elderly. The result showed that the
elderly who suffer from dementia with low physical activity (64,8%) with p value
= 0,024 (OR = 2,175) and low cognitive activity (46,3%) with p value = 0,008
(OR = 3,640) was higher than the elderly. Thus, physical activity and cognitive
activity can reduce the risk of dementia.
Keyword : Dementia, physical activity, and cognitive activity.

DAFTAR ISI

LEMBAR PERNYATAAN............................................................................. ii
LEMBAR PERSETUJUAN............................................................................iii
LEMBAR PENGESAHAN ............................................................................iv
KATA PENGANTAR .....................................................................................v
ABSTRAK ......................................................................................................vii
ABSTRACT ................................................................................................... vii
DAFTAR ISI ..................................................................................................viii
DAFTAR TABEL ............................................................................................x
DAFTAR GAMBAR ...................................................................................... xi
DAFTAR LAMPIRAN....................................................................................xii
BAB I PENDAHULUAN..................................................................................1
1.1 Latar Belakang....................................................................................1
1.2 Rumusan Masalah................................................................................3
1.3 Hipotesis..............................................................................................3
1.4 Tujuan Penelitian.............................................................................3
1.5 Manfaat Penelitian...............................................................................4
BAB II TINJAUAN PUSTAKA.......................................................................4

viii

2.1 Lanjut Usia .......................................................................................6


2.1.1 Definisi Lanjut Usia ......................................................... 6
2.1.2 Proses Menua.................................................................... 6
2.1.3 Perubahan Yang Terjadi Pada Berbagai Sistem Tubuh Pada
Proses Menua..............................................................................7
2.2 Demensia ........................................................................................ 11
2.3 Kerangka Teori.................................................................................24
2.4 Kerangka Konsep25
2.5 Definisi Operasional...26
BAB III METODOLOGI PENELITIAN.......................................................27
3.1 Jenis dan Desain Penelitian..............................................................27
3.2 Lokasi dan Waktu Penelitian............................................................27
3.3 Populasi dan Sampel.........................................................................27
3.4 Cara Kerja Penelitian........................................................................28
3.5 Managemen Data..............................................................................29
3.6 Definisi Operasional.........................................................................30
BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN..........................................................33
4.1 Gambaran Karakteristik Responden.................................................33
4.2 Gambaran Kejadian Demensia..........35
4.3 Gambaran Aktivitas Fisik dan Aktivitas Kognitif............................35
4.4 Hubungan Umur dengan Demensia..................................................36
4.5 Hubungan Jenis Kelamin dengan Demensia.....................................37
4.6 Hubungan Tingkat Pendidikan dengan Demensia............................37
4.7 Hubungan Aktivitas Fisik dan Aktivitas Kognitif dengan demensia.38
4.8 Keterbatasan Penelitian ...................................................................39
BAB V SIMPULAN DAN SARAN..................................................................40
5.1 Simpulan............................................................................................40
5.2 Saran..................................................................................................41
DAFTAR PUSTAKA.........................................................................................42
ix

LAMPIRAN........................................................................................................44

DAFTAR TABEL
x

Tabel 2.1 Kemunduran dan kelemahan lansia ......................................................10


Tabel 4.1 Distribusi Responden Menurut Karakteristik Responden Pada Lansia Di
Kelurahan Sukabumi Selatan Tahun 2012.............................................................33
Tabel 4.2 Distribusi Responden Menurut Kategori Tingkat Pendidikan Pada
Lansia Di Kelurahan Sukabumi Selatan Tahun 2012............................................34
Tabel 4.3 Distribusi Kejadian Demensia Pada Lansia Di Kelurahan Sukabumi
Selatan Tahun 2012........................................................................................35
Tabel 4.4 Distribusi Responden Menurut Aktivitas Fisik dan Aktivitas Kognitif
Pada
Lansia
Di
Kelurahan
Sukabumi
Selatan
Tahun
2012 ...................................35
Tabel 4.5 Distribusi Rata rata Umur Responden Dengan Kejadian Demensia
Pada
Lansia
Di
Kelurahan
Sukabumi
Selatan
Tahun
2012 ...................................36
Tabel 4.6 Distribusi Responden Menurut Jenis Kelamin Dengan Kejadian
Demensia Pada Lansia Di Kelurahan Sukabumi Selatan Tahun 2012..................37
Tabel 4.7 Distribusi Responden Menurut Tingkat Pendidikan Dengan Kejadian
Demensia Pada Lansia Di Kelurahan Sukabumi Selatan Tahun
2012...................37
Tabel 4.8 Distribusi Responden Menurut Aktivitas Fisik Dengan Kejadian
Demensia Pada Lansia Di Kelurahan Sukabumi Selatan Tahun
2012 ..................38

xi

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1. Mini Mental State Examination...........................................................22

xii

DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran 1
Lampiran 2
Lampiran 3

Kuisioner........................................................................................44
Data HasilUji Statistik....................................................................50
Riwayat Penulis..............................................................................62

xiii

Anda mungkin juga menyukai