Anda di halaman 1dari 3

PERSIAPAN PELAYANAN LABORTORIUM

No. Kode Terbitan : : : : :

Disahkan oleh Kepala Puskesmas S

SPO
UPTD PUSKESMAS

Revisi Tgl. Mulai Berlaku Halaman

Dr. S
NIP.

1. Tujuan 2. Kebijakan 2. Ruang Lingkup 3. Definisi

Agar pelayanan laboratorium berjalan dengan lancar Sebagai pedoman untuk persiapan pelayanan laborat agar pelayanan lab berjalan dengan lancar Laboratorium Puskesmas Watumalang Persiapan pelayanan laboratorium adalah serangkaian kegiatan persiapan guna kelancaran pelayanan laboratorium. 1. Alkohol 70%

4. alat dan bahan

2. Larutan klorin 0,5 % 3. kain lap 1. Petugas laboratorium memakai perlengkapan keamanan kerja(jas lab,masker,handscun) 2. Petugas mengelap meja kerja dengan kain yang sudah di basahi dengan alkohol 70%. 3. Petugas menyiapkan larutan dekontaminasi 4. Petugas mengeluarkan mikroskop dari kotak penyimpanan dipersiapkan pada meja kerja 5. Petugas memasang Kabel mikroskop pada sumber listrik

5. Prosedur

6. Petugas menyalakan alat hematologianaliser dengan menekan tombol on/off pada posisi on 7. Petugas menyalakan alat spektrofotometer dengan menekan tombol on/off pada posisi on. 8. Petugas mempersiapkan reagen kerja 9. Petugas mempersiapkan peralatan dan sarana penunjang pengambilan sample 10. Petugas mempersiapkan perlengkapan administrasi 11. Petugas mengontrol suhu kulkas

Petugas laboratorium memakai perlengkapan keamanan kerja

Mengelap meja kerja dengan alcohol 70 %

Menyiapkan larutan dekontaminasi

Mengeluarkan mikroskop dari kotak penyimpanan

Ya Tidak

6. Diagram alir

Mempersiapkan peralatan dan sarana penunjang pengambilan sample

Mempersiapkan reagen kerja

Menyalakan hematologianaliser dan spektrofotometer

Memasang Kabel Centrifuge mikroskop pada sumber listrik

Mempersiapkan perlengkapan administrasi

Mengontrol suhu kulkas

7. Refrensi 8. Dokumen terkait 9. Distribusi Register laboratorium, form pemeriksaan suhu kulkas. Pokja Yanmed

10. REKAMAN HISTORIS PERUBAHAN NO YANG DIRUBAH ISI PERUBAHAN TGL MULAI BERLAKU

PERSIAPAN PELAYANAN LABORTORIUM


No. Kode Terbitan : : : : :

Disahkan oleh Kepala Puskesmas

DAFTAR TILIK
PUSKESMAS S

Revisi Tgl. Mulai Berlaku Halaman

Dr. S
NIP.

No 1 Apakah

Langkah Kegiatan Petugas laboratorium memakai perlengkapan keamanan kerja(jas lab,masker,handscun) Petugas mengelap meja kerja dengan kain yang sudah di basahi dengan alkohol 70%. Petugas menyiapkan larutan dekontaminasi Petugas mengeluarkan mikroskop dari penyimpanan dipersiapkan pada meja kerja kotak

Ya

Tidak

Tidak Berlaku

Apakah

3 4

Apakah Apakah

Apakah

Petugas memasang Kabel mikroskop pada sumber listrik Petugas menyalakan alat hematologianaliser dengan menekan tombol on/off pada posisi on Petugas menyalakan alat spektrofotometer dengan menekan tombol on/off pada posisi on. Petugas mempersiapkan reagen kerja Petugas mempersiapkan peralatan penunjang pengambilan sample dan sarana

Apakah

Apakah

8 9

Apakah Apakah

10 11

Apakah Apakah

Petugas mempersiapkan perlengkapan administrasi Petugas mengontrol suhu kulkas

CR = .%

, Auditor / Pelaksana

Anda mungkin juga menyukai